Anda di halaman 1dari 3

MENAGEMEN TERPADU BALITA SAKIT

(MTBS)
No. Dokumen : ………….
No. Revisi : ………….
SOP
TanggalTerbit : …………
Halaman : ………..
PUSKESMA
S drg. E Dwi Atmanti N.
NIP. 19630717 199303
KLATEN 2 002
SELATAN
Suatu manejemen untuk balita yang datang di pelayanan
kesehata,dilaksanakan secara terpadu mengenai
1. Pengertian
klasifikasi,status gizi,status imun maupun penangan dan
konseling yang diberikan.
Sebagai Pedoman kerja bagi Petugas / Paramedis
2. Tujuan
dalam pelayanan / pemeriksaan Balita Sakit
SK Kepala Puskesmas Klaten Selatan No
3. Kebijakan :………………./Tahun…………..

4. Referensi Modul MTBS 1-6 Depkes RI & Dinkes Prov Jateng 2006
a. Alat
a. ..
5. Alat dan b. Bahan
bahan a. Buku catatan pasien
b. ATK

6. Prosedur a. Pasien bayi/ balita dari loket pendaftaran menuju ruang KIA /
Gizi untuk ditimbang berat badannya, lanjut menuju ruang
pelayanan MTBS.
b. Petugas menulis identitas pasien pada kartu rawat jalan.
c. petugas melaksanakan anamnesa :
 Keluhan utama.
 Keluhan tambahan.
 Lamanya sakit.
 Pengobatan yang telah diberikan.
 Riwayat penyakit lainnya.
d. Petugas melakukan pemeriksaan :
 Keadaan umum.
 Respirasi.
 Derajat dehidrasi
 Suhu tubuh.
 Telinga.
 Status gizi.
 Status imunisasi dan pemberian vitamin A.
e . Petugas menulis hasil anamnesa dan pemeriksaan serta
mengklasifikasi dalam form klasifikasi dan memberikan
penyuluhan.
f. Petugas memberikan pengobatan sesuai Buku Pedoman
MTBS, bila perlu dirujuk ke ruang pengobatan untuk
konsultasi dokter.
MENAGEMEN TERPADU BALITA SAKIT
(MTBS)
No. Dokumen : ………….
No. Revisi : ………….
SOP
TanggalTerbit : …………
Halaman : ………..
PUSKESMA
S drg. E Dwi Atmanti N.
NIP. 19630717 199303
KLATEN 2 002
SELATAN

Balita
sakit

Loket Masuk ruang RUANG MTBS


pendaftaran KIA/gizi Tatalaksanan balita sakit
sesuai formulir/ buku
pedoman MTBS

Timbang BB
7. Bagan Alir
Konsultasi dokter di
ruang pengobatan

Rujuk RSU

Apotek
Pencatatn &
pelaporan

Pasien
pulang

8. Hal-hal yang Ketepatan dalam pengkajian kepada balita sakit.


perlu Ketepatan alat.
diperhatikan
a. BP
9. Unit Terkait b. KIA
c. GIZI
10. Dokumen Catatan KMS dan buku KIA
Terkait
11. Rekaman
historis
perubahan
MENAGEMEN TERPADU BALITA SAKIT
(MTBS)
No. Dokumen : ………….
No. Revisi : ………….
SOP
TanggalTerbit : …………
Halaman : ………..
PUSKESMA
S drg. E Dwi Atmanti N.
NIP. 19630717 199303
KLATEN 2 002
SELATAN

Anda mungkin juga menyukai