Anda di halaman 1dari 2

PT Bukit Makmur Mandiri Utama

Safety Health Environmental Department

PPGD LEVEL II

Nama : NILAI :
NIK :
Jabatan :

1. Waktu Ujian 20 menit


2. Jumlah Soal 15 soal, 2 Esay
3. Setiap soal hanya memiliki 1 jawaban yang paling benar
1. Tujuan dari PPGD ( Pertolongan Pertama Gawat Darurat ) adalah ?
a. Mempertahankan dan menyelamatkan kehidupan
b. Mencegah keadaan menjadi lebih buruk
c. Mempercepat proses penyembuhan
d. a, b, dan c benar semua
2. Urutan dalam penanganan kegawat daruratan adalah ?
a. Circulation, Breathing, Airway, Respon, Danger (CBARD)
b. Respon, Danger, Airway, Breathing, Circulation (RDABC)
c. Danger, Respon, Circulation, Airway, Breathing, (DRCAB)
d. Airway, Breathing, Circulation, Respon, Danger (ABCRD)
3. Saat melakukan CPR / RJP berapa perbandingan antara memberi tekanan pada jantung dengan
memberi napas buatan ?
a. 15 : 1
b. 30 : 2
c. 30 : 1
d. 15 : 2
4. Jika ada benda asing yang masuk kedalam saluran pernapasan dan menyumbat saluran pernapasan,
disebut dengan?
a. Henti Jantung
b. Henti napas
c. Pingsan
d. Choking/Tersedak
5. Sebutkan 2 Teknik dalam penanganan Choking / mengeluarkan benda asing didalam saluran
napas ?
a. Heimlich Manuver (Tekan perut) & Chest Thrust (Tekan dada)
b. Syok Position & RJP
c. Log Roll & Pasang bidai
d. Pasang KED & Imobilisasi
6. Tujuan dari Recovery Position
a. Membebaskan jalan napas
b. Melindungi jalan napas dari lendir / muntahan
c. Membuat pasien sadar
d. a dan b benar
7. Memiringkan korban dengan posisi tangan dibawah dagu sehingga kepala lebih terangkat disebut
dengan ?
a. Log Roll
b. CPR / RJP
c. Recovery Position
d. Haemlich Manuver
8. Setelah melakukan pijat jantung berapa jumlah napas bantuan yang diberikan untuk korban ?
a. 1 kali
b. 2 kali
c. 3 kali
d. 4 kali

9. Teknik yang digunakan untuk memindahkan korban ke tandu adalah


a. RJP ( Resusitasi Jantung Paru )
b. Immobilisasi
PT Bukit Makmur Mandiri Utama
Safety Health Environmental Department

PPGD LEVEL II

c. Log Roll
d. Chest Thrust
10.Dalam Teknik Log Roll atau memindahkan korban, penolong dibagian manakah yang memberikan
komando ?
a. Bagian kepala
b. Bagian kaki
c. Bagian badan
d. Si korban
11.Alat untuk membantu penolong saat melakukan napas buatan, yang berfungsi untuk mencegah
infeksi silang dari tubuh korban adalah?
a. KED
b. Pocket Mask
c. Neck Collar
d. Tandu
12.Prinsip dalam Tindakan Gawat Darurat adalah ?
a. Jangan panik
b. Nilai lokasi kejadian ( Aman )
c. Apa yang terjadi, Jumlah korban, dan memanggil bantuan
d. a, b, dan C Benar semua
13.Jika mendapati korban dengan sumbatan saluran napas / Choking, dan korban adalah seorang yang
gemuk, Teknik penanganan Choking apa yang anda lakukan ?
a. Chest Thrust ( Tekan dada)
b. Heimlich Manuver ( Tekan Perut )
c. Log Roll
d. Recovery Position
14. Alat yang digunakan saat memindahkan korban dengan teknik Log Roll adalah ?
a. KED
b. Tandu (Long Spinal Board )
c. Pocket Mask
d. Air Splint
15.Teknik Membuka jalan napas korban adalah ?
a. Head Tilt Chin Lift (Angkat Dagu Topang Dahi)
b. Chest Thrust (Tekan dada)
c. Breathing (Bantuan Napas)
d. Log Roll

Soal Essay
1. Bagaimana format pelaporan emergency
2. Apa yg anda lakukan jika menemukan kejadian emergency

SELAMAT MENGERJAKAN DAN SEMOGA BERHASIL


  

Anda mungkin juga menyukai