Anda di halaman 1dari 3

JUMLAH TIMBULAN

SAMPAH TAHUN 2020 -


2021

I. JUMLAH TIMBULAN SAMPAH


Asumsi jumlah timbulan sampah sebelum melaksanakan gerakan PBLHS : perkiraan
0,2 kg/hari/orang adalah 5 kg/bulan/orang
Asumsi jumlah timbulan sampah 428 orang dalam sebulan sebelum melaksanakan
gerakan PBLHS : adalah 5 kg/bulan/orang 2.140 kg/bulan
Asumsi jumlah timbulan sampah 428 orang dalam setahun sebelum melaksanakan
gerakan PBLHS : adalah 5 kg/bulan/orang 23.540 kg/tahun ( 11 bulan dan 1 bulan
libur sekolah )
Asumsi Jumlah timbulan sampah setelah melaksanakan gerakan PBLHS : 2,5
kg/orang/bulan
Asumsi Jumlah timbulan sampah setelah melaksanakan GPBLHS 428 orang dalam satu
sekolah rata , rata tiap bulan adalah 1.070 kg/bulan
Asumsi Jumlah timbulan sampah dalam satu sekolah rata rata dalam 1 tahun
adalah setelah melaksanakan GPBLHS 428 orang adalah 11.770 kg/tahun
Catatan :
 Perkiraan tiap orang 0,1 kg sampah perhari sebelum pelaksanaan gerakan PBLHS
 Jumlah warga sekolah 428 orang
 Mulai Maret sampai Juli th 2020 Masa Pandemi covid 19 siswa tidak tatap muka
sepenuhnya
 Mulai pandemi bulan Juli 2020 sampai 2021 tidak dilaksanakan tatap muka penuh
karna Kondisi Pandemi siswa belajar di rumah dengan program guru sambang dan saat
siswa masuk membawa makan dan minum dari rumah ,kantin sekolah tutup maka
perkiraan selama pandemi jumlah timbunan sampah tiap siswa per hari adalah 0,01 kg
JUMLAH TIMBULAN SAMPAH
TAHUN 2021 - 2022

II. JUMLAH TIMBULAN SAMPAH

Asumsi Jumlah timbulan sampah setelah melaksanakan gerakan PBLHS : 0,25


kg/orang/bulan
Asumsi rata rata jumlah timbulan sampah dalam satu bulan untuk 420 orang : 105
kg/bulan
Asumsi Jumlah timbulan sampah dalam satu bulan untuk 420 orang : 1.155 kg/tahun

Catatan :
 Perkiraan tiap orang 0,1 kg sampah perhari sebelum pelaksanaan gerakan PBLHS
 Jumlah warga sekolah 420 orang
 Mulai pandemi bulan Juli 2021 sampai 2022 tidak dilaksanakan tatap muka penuh
karna Kondisi Pandemi siswa belajar di rumah dengan program guru sambang dan saat
siswa masuk membawa makan dan minum dari rumah ,kantin sekolah tutup maka
perkiraan selama pandemi jumlah timbunan sampah tiap siswa per hari adalah 0,01 kg
JUMLAH TIMBULAN SAMPAH
TAHUN 2021 - 2022

JUMLAH TIMBULAN SAMPAH RATA- RATA DALAM 2 TAHUN

Asumsi jumlah timbulan sampah setelah melaksanakan gerakan PBLHS selama satu bulan
2020 sampai tahun 2022 ( 2 tahun ) rata rata adalah 587 kg/bulan

Asumsi jumlah timbulan sampah setelah melaksanakan gerakan PBLHS selama tahun 2020
sampai tahun 2022 ( 2 tahun ) rata rata adalah 6.462 kg/tahun

Anda mungkin juga menyukai