Anda di halaman 1dari 1

CLOUD COMPUTING

Durasi : 2 Hari Pelatihan

Deskripsi Pelatihan
Cloud Computing merupakan sebuah teknologi yang menjadikan internet sebagai pusat server untuk
mengelola data dan juga aplikasi pengguna. Cloud Computing memudahkan penggunanya untuk
menjalankan program tanpa harus menginstall aplikasi terlebih dahulu dan memudahkan pengguna
untuk mengakses data dan informasi melalui internet. Pelatihan Cloud Essential memberikan kepada
para peserta berbagai pengetahuan dalam menentukan strategi pemilihan Cloud Storage,
mengembangkan strategi Cloud yang sesuai dengan kebutuhan organisasi, dan melakukan evaluasi
layanan Cloud.

Outline Pelatihan
1. Penentuan Strategi Pemilihan Cloud Storage
 Perencanaan Implementasi Cloud Storage
 Pemilihan Strategi Implementasi Cloud Storage
 Evaluasi Efektivitas Cloud Storage
2. Pengembangan Strategi Cloud untuk Organisasi
 Analisis Aset Organisasi dan Sistem TI
 Pemilihan Model Cloud yang Sesuai
 Pengembangan Strategi Implementasi Cloud
3. Evaluasi Layanan Cloud
 Solusi dan Layanan Teknologi Cloud
 Perbedaan Berbagai Model Cloud
 Kinerja Berbagai Model Cloud
 Evaluasi Kelebihan dan Tantangan dalam Solusi dan Layanan Cloud

Office : Jl. Timoho II No 32 Muja Muju Umbulharjo Yogyakarta 55165


Email : info@sinaujogja.com
Website : sinaujogja.com

Anda mungkin juga menyukai