Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUASIN

KECAMATAN BANYUASIN III


DESA SIDANG EMAS
Alamat : Jalan Buyut Taib RT 04 Rw 03 Desa Sidang Emas Kode Pos 30912

KEPUTUSAN
KEPALA DESA SIDANG EMAS KECAMATAN BANYUASIN III
KABUPATEN BANYUASIN
NOMOR : 140/ 04 /KPTS/SE/2020
TENTANG
PEMBENTUKAN SATUAN TUGAS PENGENDALIAN KEBAKARAN
HUTAN DAN LAHAN
(KARHUTLA)

KEPALA DESA SIDANG EMAS


Menimbang : a. bahwa dalam rangka melindungi hutan dan lahan dari bencana
kebakaran pemerintah Desa Sidang Emas telah melakukan pelatihan
dan pembinaan terhadap masyarakat yang bertugas ditingkat Desa
b. Bahwa sebagai upaya perlindungan dimaksu butir a,perlu dibentuk
satuan tugas pengendalian kebakaran hutan dan lahan yang solid
dan profisional serta mampu dan siap setiap saat melaksanakan
tugas.
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan butir a, dan b diatas perlu
ditetapkan dengan Keputusan kepala Desa

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 Tentang Konsevasi Sumber


daya Alam dan ekosistemnya.
2. Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 Tentang Konsevasi
Kehutanan sebagaimana di ubah dengan undang – undang No, 19
Tahun 2004 tentang kehutanan.

MEMUTUSKAN :
Menetapkan : KEPURUSAN KEPALA DESA SIDANG EMAS PEMBENTUKAN SATUAN TUGAS
PENGENDALIAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN TAHUN 2020
KESATU : 1. Membentuk Satuan Tugas Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan
dengan Susunan sebagai berikut:
1. Penasehat / Pembina
2. Pengarah Penanggung Jawab
3. Sekretris
4. Komandan Tugas
KEDUA : Menunjuk Nama-nama sebagai Kepala Regu dan Anggota Satuan Tugas
Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan berikut tugas dan tanggung
jawab seperti pada Lampiran keputusan ini.
KETIGA : Dalam Melaksanakan Tugasnya, satuan Tugas Pengendalian Kebakaran Hutan
dan Lahan bertanggung jawab kepada dan atas masing-masing tingkat
wilayah kerja sebagaimana tersebut pada amar keputusan ini.
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Sidang Emas


Pada Tanggal : Juli 2020
PJ. KEPALA DESA SIDANG EMAS

HADIANTO, S.Sos
NIP. 19850522 200701 1 003
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA DESA SIDANG EMAS
NOMOR : /SKTS/SE/2020
TENTANG : SATUAN TUGAS PENGENDALIAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN

DAFTAR SUSUNAN
SATUAN TUGAS PENGENDALIAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN

No Nama Jabatan Tugas dan Tanggung jawab Ket


1. Pimpinan satgas Secara
Umum.
1. Rian Bagusti Penasehat/pembina 2. Melakukan Pembinaan
terhadap kegiatan karhut.
3. Mengevaluasi hasil Kegiatan.
1. Memberikan arahan/suvervice
teknis dan administrasi dalam
Pengarah/Penanggung kegiatan Dalkarhut.
2. Hadianto,S.Sos
Jawab 2. Melaporkan hasil kegiatan
kepada penasehat dan
Pembina.
1. Mengkoordinasikan
menyelenggarakan kegiatan
3. Rodi Sekretaris meliputi
Administrasi,persuratan,keuan
gan ,Personil dan sarpras.
1. Memimpin peaksanaan
kegiatan / Oprasi
4. Sabarudin Komadan Satgas Pengendalian
2. Melakukan Koordinasi terkait
pengendalian Karhutla.
1. Melaksanakan kegitan
pengendalian karhutla
5. Mursidi Anggota
( Pencegahan,pemadaman,ke
bakaran dilapangan.
Bripka Septa
6. Anggota Bhabinkamtibmas
Eka Darma
Serda Andi
7. Anggota Babinsa
Darusman
8. Basri Anggota Sda-
9. Malahudin Anggota Sda-
10
Arsadi Anggota Sda-
.
11
Lukman Anggota Sda-
.
12
Heri Kapri Anggota Sda-
.
13
Ari Oktaferi Anggota Sda-
.
14
Angga .p Anggota Sda-
.
15
Yatdia Anggota Sda-
.

PJ. KEPALA DESA SIDANG EMAS

HADIANTO, S.Sos
NIP. 19850522 200701 1 003

Anda mungkin juga menyukai