Anda di halaman 1dari 19

Minggu, 31 Maret 2024

LAPORAN PERTANGGUNG
JAWABAN (LPJ)
STAI BINAMADANI

i
DAFTAR ISI

Cover ....................................................................................................................................................................................i
Daftar Isi ............................................................................................................................................................................ii

Laporan Pertanggung Jawaban


A. Latar Belakang............................................................................................................................................................1
B. Maksud dan Tujuan ................................................................................................................................................2
C. Tema Kegiatan ..........................................................................................................................................................3
D. Waktu dan Tempat Kegiatan ............................................................................................................................3
E. Sasaran Kegiatan .....................................................................................................................................................3
F. Bentuk Kegiatan .......................................................................................................................................................3
G. Susunan Kepanitiaan ............................................................................................................................................3
H. Realisasi Anggaran Biaya ....................................................................................................................................3
I. Nota Anggaran ..........................................................................................................................................................3
J. Dokumentasi Kegiatan ..........................................................................................................................................3
K. Penutup.........................................................................................................................................................................5

Lampiran
Lampiran 1 Susunan Kepanitiaan
Lampiran 2 Realisasi Anggara Biaya
Lampiran 3 Nota Anggaran
Lampiran 4 Dokumentasi Kegiatan

ii
BAB 1
PENDAHULUAN

1. Latar Belakang
Mahasiswa adalah penerus masa depan bangsa yang harus diarahkan agar
menjadi pribadi yang memiliki pribadi islami, berintelektual, spiritual,
emosional dan memiliki jiwa kepemimpinan. Oleh karena itu perlu
diadakannya suatu kegiatan muhasabah diri dengan berbagi agar selalu
istiqomah terhadap ajaran islam.

Dalam memperingati bulan suci ramadan Mahasiswa Binamadani


mengadakan “ Berbagi Takjil ”, merupakan salah satu kegiatan Mahasiswa
untuk lebih memahami islam, serta mangamalkannya dalam kehidupan
sehariharinya dan dapat mengembangkan pola pikir yang kritis serta
menumbuhkan kreatifitas melalui program - program yang terdapat dalam
kegiatan ini.

Mahasiswa Binamadani mengadakan acara ini untuk menumbuhkan


kecintaan terhadap sesama. Semoga apa yang kami niatkan pada kali ini,
merupakan bentuk perjuangan dalam syiar islam dan mendapat ridha Allah
SWT. Oleh karena itu kami mangharapkan dukungan moril dan materil dari
Bapak/Ibu demi terwujudnya kegiatan kami kali ini.

1
2. Maksud dan Tujuan
A. Maksud
Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah :
1. Sebagai bentuk rasa syukur terhadap Allah SWT. Tuhan pencipta alam berserta
isinya dengan begitu sempurna.
2. Menyambut generasi penerus dakwah islam di muka bumi ini.
3. Mempererat ukhwah islamiyah antara sesama.
4. Mengajak Mahasiswa Binamadani untuk membiasakan menjalankan sunah rasul.

B. Tujuan
Adapun tujuan diadakannya kegiatan ini adalah :
1. Meningkatkan rasa kepedulian antar umat manusia
2. Meningkatkan kesadaran akan besarnya pahala yang akan didapat ketika
menjalankan perintah dan menjauhkan larangan Allah SWT
3. Meningkatkan rasa syukur mahasiswa kepada Allah SWT
4. Meningkatkan semangat hijrah
5. Meningkatkan ukhuwah islamiyah untuk para mahasiswa STAI Binamadani

3. Tema Kegiatan
“ Muhasabah Diri dengan Berbagi di Bulan Suci Ramadhan “

2
BAB 2
PELAKSANAAN KEGIATAN

1. Waktu dan Tempat Kegiatan


Tanggal : 31 Maret 2024
Hari : Minggu
Waktu : 15.30 - Selesai
Tempat : Sekitar Kampus STAI Binamadani
2. Sasaran Kegiatan
Pengguna Jalan Sekitar Lampu Merah Gondrong

3. Bentuk Kegiatan
A. Berbagi takjil dan brosur Kampus STAI Binamadani
B. Buka bersama anggota ORMAWA

4. Susunan Kepanitiaan
Terlampir I
5. Realisasi Anggaran Biaya
Terlampir II
6. Nota Anggaran
Terlampir III
7. Dokumentasi
Terlampir IV

3
BAB 3
EVALUASI DAN HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN

1. Hasil Kegiatan
Kegiatan ini menghasilkan pencapaian sebagai berikut :
A. Pelaksanaan kegiatan pembagian takjil dan buka bersama
B. Menjalin tali silaturahmi antar mahasiswa STAI Binamadani

2. Evaluasi Kegiatan
A. Faktor Pendukung
a. Adanya Fasilitas tempat yang memadai.
b. Kerja sama antar anggota yang cukup memadai.

B. Faktor Penghambat
a. Beberapa anggota yang tidak datang tepat waktu.
b. Kurangnya inisiatif.

C. Faktor Kesempatan
a. Dipercaya ikut serta memimpin dan dipimpin dalam acara kegiatan bersama.
b. Dapat bertukar pikiran antara satu dengan yang lainnya dan mencapai kata
keberhasilan.

D. Faktor Tantangan
a. Adanya Perbedaan Pendapat yang dapat diatasi dengan musyawarah.

E. Rekomendasi
a. Tingkatkan manajemen waktu.
b. Harus lebih insiatif untuk membantu satu sama lain.
c. Harus saling mengingatkan dan memperkuat komunikasi antara satu sama lain

4
BAB 4
PENUTUP

Demikianlah LPJ “Buka bersama dan Berbagi Takjil Mahasiswa STAI Binamadani ” ini
disusun sebagai laporan akhir dari acara kami. Semoga setelah kegiatan ini,
nantinya dapat berjalan kembali acara selanjutnya sesuai dengan rencana
kegiatan yang telah direncanakan sebelumnya dengan lancar dan tujuan kegiatan
bisa tercapai.

Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya dan mohon maaf yang
sebesar-besarnya kepada semua pihak yang berkepentingan apabila ada suatu
kekurangan dalam penyusunan LPJ ini.

5
Lampiran I
Susunan Kepanitiaan

Penasihat :
1. Dr. Ahmad Sujai’, S.Sos.I., M.Pd.I
2. Mariya Ulpah, M.H
3. Dina Amalia, M.M
4. Inti Ulfi Sholichah, M.H

Pembimbing :
1. Ketua Program Studi PAI
2. Ketua Program Studi PGMI
3. Ketua Program Studi HES
4. Ketua Program Studi PBS

Penanggung jawab. :
1. DPM ( Dewan Perwakilan Mahasiswa)
2. Ketua BEM : Muhammad Diva
3. Wakil BEM : M.Tamin Hilaludin

Ketua Pelaksana : Romadhon Eko Saputro


Wakil pelaksana : Rahmattuloh Bintang Qodri
Sekretaris : Sakila Halimatus Sadiah
Bendahara : Suci Ayu Sekarsari
Koordinator konsumsi : Rip’atul Imaniyah
Koordinator Acara : Fahmi Sihabul
Koordinator Peralatan : Farhan Arshad
Divisi Konsumsi :
1. Adelia Amanda
2. Cindy Latifah
3. Asna Harmina
4. Ella Sholeha
5. Laila Afifah

Divisi Acara :
1. Ahmad Nur Jamil
2. Muhamad Mugni
3. Nadia Anggraini
4. Dina Anggraini
5. Triya Laila Maulidina AlManna
6. Novi Ayu Safira

Divisi Peralatan :
1. Ilham Baiturrahman
2. Fahmil Huda
3. Anggita Hastuti
4. Amara Fanesa
5. Dita Widyasari
6. Luna verlyana
Lampiran II
REALISASI ANGGARAN BIAYA

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN KEUANGAN

"LET'S SOLVE THE PROBLEM"

PEMASUKAN

No Description Donasi Jumlah Donasi

Dana
1
Kampus

Dana Berbagi Takjil Dari Kampus Rp 1.000.000

Rp 1.000.000

Donasi
2
Dari Mahasiswa

Donasi Dari Mahasiswa Rp 50.000

Donasi Dari Mahasiswa Rp 20.000

Donasi Dari Mahasiswa Rp 10.000

Donasi Dari Mahasiswa Rp 20.000

Donasi Dari Mahasiswa Rp 20.000

Donasi Dari Mahasiswa Rp 50.000

Donasi Dari Mahasiswa


Rp 25.000
Rp 195.000

Donasi
3
Dari Dosen

Donasi Dari Dosen Pak Fuad Rp 100.000

Donasi Dari Dosen Pak Zaenal Rp 250.000

Donasi Dari Dosen Pak Zaenal Rp 200.000

Donasi Dari Dosen Pak Umar Rp 200.000

Donasi Dari Dosen Pak Zaenal Rp 500.000

Donasi Dari Dosen Pak Abdul Ghofur Rp 200.000

Total
Rp 1.450.000
4 Tambahan Donasi Dari Kas

Donasi Dari Kas Bem Rp 100.000

Donasi Dari Kas Pbs Rp 100.000

Donasi Dari Kas Hes Rp 100.000

Donasi Dari Kas Pgmi Rp 100.000

Total Rp 400.000

Donasi
5
Galang Dana

Galang Dana Kelas Reguler Rp 50.000

Galang Dana Kelas Sabtu Rp 300.000

Total Rp 350.000

6 Lainnya

Donasi Rp 100.000 Rp 100.000

Total Pemasukan Keseluruhan Rp 3.495.000


LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN KEUANGAN

"LET'S SOLVE THE PROBLEM"

PENGELUARAN

No Description Qty Harga Satuan Harga Total Jumlah

1 Biaya Cetak

Biaya Print Proposal dan Jilid - Rp 16.500 Rp 16.500

Cetak Banner - Rp 60.000 Rp 60.000

Biaya Print SPD Dan RAB - Rp 50.000 Rp 50.000

Biaya Print LPJ - Rp 15.000 Rp 15.000

Total Rp 141.500

2 Belanja Untuk Snack box

Risoles 125 Pcs Rp 2.000 Rp 250.000

Pastel 125 Pcs Rp 2.000 Rp 250.000

Tahu 100 Pcs Rp 2.000 Rp 200.000

Lontong 125 Pcs Rp 2.000 Rp 250.000

Dadar gulung 100 Pcs Rp 2.000 Rp 200.000

Pudding Mangga 100 Cup Rp 2.000 Rp 200.000

Bihun 225 Pcs Rp 3.000 Rp 675.000

Air botol cleo 220 ml 10 Dus Rp 20.000 Rp 200.000

Box Snack 2 Pax Rp 75.000 Rp 150.000

Plastik 5 Pax Rp 11.600 Rp 58.000


Total Rp 2.433.000

Belanja
3
Untuk Bukber Panitia

Konsumsi Panitia (Nasi + Ayam) 15 Pax Rp 11.000 Rp 165.000

Sirup Marjan Coco Pandan 2 botol Rp 15.000 Rp 30.000

Sirup Abc Jeruk 1 Botol Rp 15.000 Rp 15.000

Nata De Coco 2 Pax Rp 10.000 Rp 20.000

Buah Naga 3 Buah Rp 10.000 Rp 30.000

Melon 1 Buah Rp 30.000 Rp 30.000

Timun Suri 1 Buah Rp 20.000 Rp 20.000

Susu Frisian Flag 2 Kaleng Rp 7.500 Rp 15.000

Total Rp 325.000

4 Biaya Lainnya

Ongkos Bensin Belanja Oprasional 1 Liter Rp 15.000 Rp 15.000

Ongkos Bensin Belanja Oprasional 1 Liter Rp 10.000 Rp 10.000

Lakban 1 Roll Rp 15.000 Rp 15.000

Total Rp 40.000

Total Pengeluaran Keseluruhan Rp 2.939.500


URAIAN ANGGARAN

Total Pemasukan Keseluruhan Rp 3.495.000

Total
Rp 2.939.500
Pengeluaran Keseluruhan

Sisa Lebih
Rp 555.500
Pembiayaan Anggaran
Lampiran III
NOTA ANGGARAN
Lampiran VI
DOKUMENTASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai