Anda di halaman 1dari 1

1.

Contoh 5 Kalimat Simpleks :


 Dewi belajar menari
 Rasyid menyanyi lagu sandiwara cinta
 Buku paket Fida tertinggal di perpustakaaan
 Ryan mengepel lantai
 Ratu menyalakan televisi

2. Contoh 5 kalimat majemuk setara


 Ibu pergi belanja dan ayah berngkat bekerja
 Adik bermian bulutangkis dan kakek megepel lantai
 Perampok itu sudah kabur sebelum massa menghajarnya
 Bayi perempuan itu tertidur ketika ada dipangkuan ibunya
 Nizar membaca surat itu kemudian menangis tersedu-sedu

3. Contoh 5 kalimat majemuk bertingkat


 Ibu sedang memasak, ketika kakak pergi
 Anita sudah menjemur pakaian, sebelum ibunya datang ke rumah
 Rina membereskan meja guru, sebelum ibu guru tiba di kantor
 Dion sudah meninggalkan rumahnya, sebelum malam tiba
 Sri membawa banyak peralatan masak, sewaktu dia mengikuti lomba memasak

Yogyakarta 16 September 2020


11.00 wib

Anda mungkin juga menyukai