Anda di halaman 1dari 3

REFLEKSI KARYA INOVASI

MEDIA PEMBELAJARAN

Disusun Oleh :
MUHAMAD HIDAYATULLOH, S.Pd
NIM : 233161715348

SMP NEGERI 2 PLOSO KAB. JOMBANG


TAHUN 2023
KARYA INOVASI

Karya Inovasi :
- Kantong plastik berisi air.
Sebagai media latihan akurasi lemparan dengan lawan sebagai target.
- Tali raffia.
Sebagai media untuk membuat garis lapangan gobak sodor

Tanggal Pembuatan : 1 September 2023


Durasi Video : 20 Menit

Kantong plastik berisi air Tali Rafia

Lapangan Gobak Sodor


REFLEKSI

Kesulitan :
- Hasil akhir yang masih memerlukan perbaikan.

Masalah :
- Alat yang disediakan pendidik terbatas, sehingga pembagian kantong plastik
berisikan air tidak merata.
- Alat yang disediakan hanya bisa digunakan sekali pakai.

Solusi yang diambil :


- Melakukan perencanaan yang tepat sebelum proses pembuatan.
- Membuat alat sederhana sesuai kebutuhan pada waktu proses pembelajaran,
agar tidak mengalami kendala atau kesulitan.

Mengetahui, Jombang, 1 September 2023


Kepala SMP Negeri 2 Ploso Guru Mata Pelajaran

WINARKO, M.Pd MUHAMAD HIDAYATULLOH, S.Pd


NIP. 198103312009011005

Anda mungkin juga menyukai