Anda di halaman 1dari 3

Badan Pusat Statistik Kabupaten Rokan Hilir Nomor SOP 14091.

031
Sub.Bagian Tata Usaha Tanggal Pembuatan 31 Maret 2015
Tanggal Revisi 1 Januari 2019
Tanggal Efektif 2 Januari 2019
Disahkan oleh Kepala BPS Kabupaten
Rokan Hilir
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
PELAKSANAAN PETUGAS KEBERSIHAN BPS KABUPATEN
Dasar Hukum : Kualifikasi Pelaksana :
1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1997 Tentang Statistik
2. Keputusan Presiden Nomor 86 Tahun 2007 Tentang Badan Pusat Statistik
3. Peraturan Kepala Badan Pusat Statistik nomor 7 Tahun 2008 Tentang Organisasi
dan Tata Kerja Badan Pusat Statistik
4. Keputusan Kepala Badan Pusat Statistik Nomor 121 Tahun 2001 tentang
Organisasi Dan Tata Kerja Perwakilan BPS Di Daerah
5. Keputusan Kepala BPS nomor 003 tahun 2002 tentang Uraian Tugas Bagian,
Bidang, Subbagian, dan Seksi Perwakilan BPS di Daerah

Keterkaitan Peralatan/Perlengkapan
1.
Peringatan Pencatatan dan Pendataan :
1.
2
Maksud dan tujuan: Menjaga dan memelihara kebersihan dilingkungan Kantor BPS Kabupaten Rokan Hilir.
3

Mutu Baku
Kepala Sub.Bagian Tata
No Aktivitas Kepala BPS Kabupaten Petugas Kebersihan
Usaha
Output Waktu Ket
1 Kepala BPS memerintahkan Ka.SubBag.TU
mengadakan pengawasan dan memberikan Perintah - -
penugasan kepada petugas kebersihan.
2. Ka.SubBag. TU mengadakan pengawasan
kepada petugas kebersihan agar dapat Setiap
Perintah -
melaksanakan tugas tugas sebagai berikut : Hari

3 Petugas kebersihan mengadakan kebersihan


ruangan kantor. Pelaksan Setiap
2 Jam
aan Hati

4 Petugas kebersihan mengadakan kebersihan


ruangan WC Pelaksan Setiap
1,5 Jam
aan Hari

5 Petugas kebersihan mengadakan kebersihan


Halaman/Pekarangan kantor Pelaksan Setiap
2 Jam
aan Hari

6 Petugas kebersihan mengadakan kebersihan


Jendela/Pintu Kaca dll. Pelaksan Setiap
1,5 Jam
aan Hari

7 Petugas kebersihan mengadakan Turun


Bendera Pelaksan Setiap
10 Menit
aan Hari

8 Petugas kebersihan mengadakan Tutup Kantor


Pelaksan Setiap
10 menit
aan Hari

9 Petugas menyerahkan kunci kantor kepada


Petugas Keamanan (Penjaga Malam) Pelaksan Setiap
10 menit
aan Hari

Anda mungkin juga menyukai