Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA PADANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KECAMATAN BUNGUS TELUK KABUNG
TRY OUT ASESMEN SUMATIF AKHIR SEKOLAH
TAHUN PELAJARAN 2023 / 2024
LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : PPKN Hari/ Tanggal :
Satuan Pendidikan : SD/MI Alokasi Waktu : 90 menit
PETUNJUK UMUM
1. Tulislah terlebih dahulu nama, nomor ujian anda pada lembar jawaban yang disediakan.
2. Dahulukan menjawab soal-soal yang anda anggap mudah.
3. Pilihlah salah satu jawaban yang anda anggap paling tepat, dan Silangilah jawaban yang sesuai pada LJK yang
telah disediakan.
1. Perhatikan gambar di bawah ini! Pasangan suku dan daerah asal yang tepat di tunjuk
Makna dari simbol Pancasila pada gambar di bawah oleh … .
adalah … . A. (1) – (Q) C. (3) – (P)
A. Keadilan B. (2) – (S) D. (4) – (R)
B. Ketuhanan
C. Kerakyatan 7. Suku ini memiliki marga sebagai tanda pengenalnya,
D. Kemanusiaan bernada bicara sedikit keras namun sangat kental
dengan kekompakkannya!
2. Mengembangkan sikap saling menghormati Dari narasi di atas suku bangsa yang dimaksud
kebebasan dalam menjalankan ibadah sesuai dengan adalah… .
agama dan kepercayaan masing masing. Lambang A. Dayak C. Kubu
sila Pancasila yang sesuai dengan pernyataan di atas B. Minangkabau D. Batak
adalah … .
8. Bika ambon Sumatera Utara, rendang Sumatera Barat,
sedangkan kerak telor dari Jakarta. Narasi di atas
termasuk dalam keberagaman… .
A. rumah adat C. makanan
B. suku D. senjata
3. Amati tabel berikut ini!
No. Sikap 9. Pernyataan yang menunjukkan keragaman ekonomi
1. Menjaga keamanan serta ketertiban adalah …
2. Mendapatkan fasilitas kesehatan A. Siti beragama Islam duduk sebangku dangan
3. Menaati peraturan yang berlaku temannya yang beragama Kristen.
4. Mendapatkan perlindungan hukum B. Edo menggeluti bidang pertanian, sementara
5. Membayar pajak tepat waktu orang tuanya usaha jual beli hewan ternak.
Dari tabel di atas pelaksanaan kewajiban sebagai C. Dayu berbahasa Bali, tetapi Udin menggunakan
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari bahasa Sunda.
ditunjukkan oleh nomor … . D. Lani yang berasal dari Yogyakarta mempelajari
A. 1,2, dan 3 C. 1,4, dan 5 kesenian tari Saman dari Aceh di sekolahnya.
B. 1,3, dan 5 D. 1,3, dan 4
10. Lagu Ampar-ampar pisang merupakan lagu yang
4. Tiap warga Negara Indonesia mempunyai hak dan berasal dari daerah … .
kewajiban. Salah satu hak sebagai warga negara A. Sumatera Barat C. Kalimantan Selatan
adalah … . B. Sumatera Utara D. Sulawesi Selatan
A. mematuhi rambu-rambu lalu lintas
B. menjaga keselamatan dan keamanan 11. Saling menghormati guru, orang tua, teman dan saling
C. menjaga kelestarian alam tolong menolong jika ada yang mengalami kesulitan,
D. mendapat pelayanan masyarakat merupakan pengamalan nilai ... .
A. kemanusiaan C. kerakyatan
5. Manfaat keberagaman karakteristik individu di B. ketuhanan D. keadilan
lingkungan masyarakat adalah … .
A. membentuk masyarakat yang toleran 12. Perhatikan gambar
B. munculnya konflik dalam masyarakat disamping!
C. melemahkan jati diri bangsa Gambar disamping
D. mengurangi pendapatan Negara merupakan penerapan
dari sila Pancasila
6. Amati tabel berikut! yang memiliki makna... .
Suku bangsa Daerah Asal A. mengutamakan musyawarah untuk kepentingan
1. Dayak P. Aceh bersama
B. menjalin kerja sama antar pemeluk agama
2. Minangkabau Q. Papua
C. rela berkorban untuk kepentingan bangsa
3. Gayo R. Jambi
D. Menjujung tinggi nilai kemanusiaan
4. Nias S. NTT
SAMBUNGAN PPKN KLS 6 KEC. BUNGUS TELUK KABUNG
13. Perhatikan pernyataan berikut ini! 19. Perhatikan tabel di bawah ini!
1) Mengakui kebesaran ciptaan Tuhan Yang Maha No Tarian Daerah
Esa 1. Saman
2) Menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia 2. Piring
sebagai makhluk individu dan makhluk sosial 3. Sajojo
3) Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain 4. Tor tor
4) Mengembangkan sikap tidak semena-mena 5. Pendet
kepada orang lain Dari tabel di atas tarian daerah yang terdapat di Pulau
5) Musyawarah dilakukan dengan akal sehat dan Sumatera adalah… .
hati nurani yang luhur A. 1,2, dan 4 C. 3,4 dan 5
Pernyataan yang sesuai nilai dalam sila ke-empat B. 2,3 dan 4 D. 1,4 dan 5
Pancasila ditunjukkan oleh nomor …
A. 1 dan 2 C. 3 dan 5 20. Contoh perilaku positif dalam menghadapi
B. 2 dan 4 D. 4 dan 5 keberagaman sosial budaya masyarakat adalah.
A. Bersikeras mempertahankan pendapat
14. Budi memiliki banyak teman. Meskipun berbeda B. Merusak tempat ibadah agama lain
Agama dan suku, mereka dapat berteman dengan C. Terpaksa menerima keberagaman
baik. Ketika Budi menjalankan ibadah, teman lainnya D. Mengembangkan semangat persaudaraan
menjaga ketenangan. Begitu juga saat teman lainnya
beribadah, Budi melakukan hal yang sama. 21. Amati tabel berikut!
Perbedaan antara Budi dan teman-temannya dapat No. Tarian Daerah
menimbulkan perpecahan jika Budi ... . 1. Bersikap Diskriminatif
A. mengingatkan teman lainnya untuk beribadah
2. Menghilangkan sifat egoisme
B. belajar tarian daerah dari suku bangsa lain
3. Bersikap Apatis
C. menganggap sukunya lebih baik dibandingkan
4. Bersikap Individualitas
suku lainnya
Contoh perilaku yang mencerminkan persatuan dan
D. mengajak teman-teman belajar bersama tentang
suku bangsa kesatuan dalam masyarakat ditunjukkan pada nomor..
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
15. Perhatikan penyataan berikut ini!
22. Perhatikanlah pernyataan di bawah ini!
1) Menghormati hak asasi orang lain
1) Terjadinya kerusuhan di lingkungan masyarakat
2) Melakukan pembelaan dan kedaulatan negara
3) Mendapatkan penghidupan yang layak 2) Kehidupan masyarakat akan aman dan damai
4) Menjaga keamanan serta ketertiban umum 3) Terjadinya perpecahan dalam masyarakat
4) Meningkatkan semangat kekeluargaan
5) Menyuarakan pendapat secara lisan dan tulisan
5) Meningkatkan semangat gotong royong
Berdasarkan pernyatan di atas, yang temasuk hak
Dampak persatuan dan kesatuan dalam
sebagai warga Negara dalam kehidupan sehari-hari
masyarakatditunjukkan oleh nomor … .
adalah … .
A. 1 dan 2 C. 2 dan 5 A. 1,2 dan 3 C. 2,4 dan 5
B. 2 dan 3 D. 3 dan 5 B. 2,3, dan 4 D. 1,4 dan 5

23. Beni selalu memilih milih teman ketika bermain. Beni


16. Perhatikan pernyataan berikut ini!
hanya mau berteman dengan teman yang pintar saja.
1) Wajib menjaga keamanan serta ketertiban umum
Perilaku Beni akan berdampak terhadap persatuan
2) Saling menjaga toleransi antar umat beragama
3) Berhak hidup aman dan nyaman tanpa gangguan dan kesatuan NKRI karena..
4) Mendapatkan akses pelayanan kesehatan A. menjaga kerukunan dalam kehidupan
bermasyarakat
5) Mendapat kesempatan untuk mengemukakan
B. berpartisipasi dalam menjaga keutuhan NKRI
pendapat
C. membuat kehidupan menjadi nyaman
Berdasarkan pernyatan di atas, yang temasuk
kewajiban sebagai warga Negara dalam kehidupan D. akan menceraiberaikan persatuan dan kesatuan
sehari-hari adalah … .
24. Perhatikan tabel di bawah ini!
A. 1 dan 2 C. 2 dan 5
B. 2 dan 3 D. 3 dan 5 No. Sikap
1. Makan bersama keluarga
17. Tanggung jawab adalah kesadaran seseorang dalam 2. Membantu ibu menyapu halaman
melakukan suatu kegiatan, dan bersedia menjalani 3. Gotong royong membersihkan masjid
resiko akibat perbuatan. Contoh sikap yang 4. Menghormati orang tua
bertanggung jawab adalah … . 5. Membantu teman yang kesusahan
A. membuang sampah sembarangan Dari tabel di atas contoh sikap kerukunan di rumah
B. melaksanakan jadwal ronda adalah… .
C. merusak tumbuhan di sekitar A. 1,2 dan 4 C. 3,4 dan 5
D. bersikap acuh tak acuh B. 2,3 dan 4 D. 1,4 dan 5

18. Keberagaman sosial budaya di masyarakat adalah… . 25. Contoh Sikap kerukunan dalam masyarakat adalah…
A. warna kulit dan bahasa daerah A. Menjenguk tetangga yang sakit.
B. pakaian daerah dan warna rambut B. Membersihkan lingkungan sekolah.
C. pakaian daerah dan bahasa daerah C. Menghormati dan mematuhi guru.
D. warna kulit dan tarian daerah D. Membantu adik membuat PR.
SAMBUNGAN PPKN KLS 6 KEC. BUNGUS TELUK KABUNG
26. Perhatikan tabel di bawah ini! 34. Dampak pelaksanaan hak sebagai warga negara
No. Perilaku dalam kehidupan sehari-hari, kecuali … .
1. Tidak percaya adanya tuhan A. menimbulkan kesan baik terhadap suatu bangsa.
2. Tidak main hakim sendiri B. mempermudah jalannya pemerintahan
3. Tidak merusak fasilitas umum C. menimbulkan rasa aman bagi warga negara
4. Ikut dalam pemilihan umum D. menimbulkan perpecahan dalam suatu bangsa
5. Saling bermusuhan dengan teman dan negara
Dari tabel di atas prilaku yang sesuai dengan
penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan 35. Amati gambar disamping!
sehari- adalah… . Contoh sikap tanggung
A. 1,2, dan 4 C. 3,4 dan 5 jawab terhadap fasilitas
B. 2,3 dan 4 D. 1,4 dan 5 umum di atas adalah …
A. Mencoret-coret
27. Perhatikan gambar disamping! dinding masjid.
Gambar disamping B. Mengambil lampu
merupakan penerapan dari yang ada di jalan.
nilai Pancasila yaitu … . C. Merokok di tempat umum.
A. Ketuhanan C. Kemanusiaan D. Menjaga dan merawat lingkungan.
B. Persatuan D. Kerakyatan
36. Setiap orang berhak memanfaatkan sumber daya alam
28. Bangga menggunakan bahasa Indonesia dalam untuk kebutuhan sehari-hari. Tindakan yang tidak
kehidupan sehari-hari merupakan penerapan nilai-nilai mencerminkan pemanfaatan sumber daya alam
Pancasila yaitu … . secara bertanggung jawab adalah … .
A. ketuhanan C. kerakyatan A. menggunakan air dengan bijak
B. kemanusiaan D. persatuan B. menebang pohon secara liar
C. melakukan penghematan listrik
29. Bayu selalu rutin untuk melakukan kegiatan donor D. membuang sampah pada tempatnya
darah yang di selenggarakan oleh organisasi sosial
Palang Merah Indonesia (PMI). Kegiatan yang 37. Gambar disamping sesuai
dilakukan Bayu merupakan prilaku yang dengan Undang-Undang
mencerminkan nilai Pancasila yaitu … . Dasar Negara Republik
A. kemanusiaan C. kerakyatan Indonesia tahun 1945 yaitu..
B. persatuan D. ketuhanan A. pasal 29 C. pasal 27
B. pasal 28 D. pasal 26
30. Perhatikan gambar
disamping! 38. Perhatikan gambar di bawah ini!
Gambar disamping
merupakan
contoh penerapan sila
Pancasila ke- … .
A. 1 B. 2 C. 3 D. 5

31. Warga desa Maju Jaya bersama-sama membuat Berdasarkan gambar di atas merupakan contoh
saluran air bersih yang di alirkan ke setiap rumah di keberagaman sosial budaya … .
A. suku, pakaian daerah,dan tarian daerah
desa, contoh prilaku yang mencerminkan … .
A. kemanusiaan yang adil dan beradab B. pakaian daerah, tarian daerah dan warna kulit
B. persatuan Indonesia C. tarian daerah, falsafah bangsa dan kepercayaan
C. ketuhanan yang maha Esa D. senjata tradisional, tarian daerah dan ideologi bangsa
D. kemanusiaan yang adil dan beradab 39. Riri, Danil, Tomi, dan Teguh berbeda suku. Mereka
hidup rukun sejak duduk di kelas 1 Sekolah Dasar.
32. Contoh pelaksanaan kewajiban sebagai warga negara Perbedaan suku tidak menjadi penghalang bagi
dalam kehidupan sehari-hari … mereka untuk berteman. Apabila salah satu ada yang
A. Memperoleh perlindungan dari orang tua. sakit, mereka datang menjenguk.
B. Mendapatkan tempat tinggal yang layak. Berdasarkan cerita diatas dapat disimpulkan bahwa …
C. Memberikan suara dalam pemilu sesuai hati nurani. A. Berteman bisa dilakukan dengan lawan jenis.
D. Bekerja sungguh-sungguh sesuai keahlian. B. Persahabatan yang kukuh dilakukan sejak kecil.
C. Setiap orang harus memperlakukan temannya
33. Perhatikan gambar dengan adil.
disamping! D. Perbedaan memperkuat persatuan dan kesatuan.
Gambar yang
menunjukkan 40. Indonesia memiliki keberagaman bahasa daerah,
keseimbangan antara pakaian adat, tarian tradisional, dan senjata
hak dan kewajiban tradisional. Contoh sikap yang tidak menghargai
dalam kehidupan keragaman budaya adalah … .
sehari-hari adalah … . A. bangga dengan keragaman budaya
A. 1, 2 dan 3 C. 1, 3 dan 4 B. menerima seluruh budaya bangsa asing
B. 1, 2 dan 4 D. 2, 3 dan 4 C. toleransi terhadap keragaman budaya
D. menguasai seni budaya sesuai bakat
SAMBUNGAN PPKN KLS 6 KEC. BUNGUS TELUK KABUNG
41. Manfaat keberagaman budaya dalam kehidupan
sehari-hari adalah … .
A. mengancam persatuan dan kesatuan 47. Perhatikan tabel berikut!
B. memperkaya kebudayaan Nasional No Perilaku
C. meremehkan budaya bangsa asing 1. Hukum yang adil
D. menganggap suku sendiri paling baik 2. Bersikap egoisme
3. Bertoleransi
42. Pekerjaan masyarakat Indonesia berbeda-beda. Hal 4. Bersikap sukuisme
tersebut terjadi karena iklim ,letak geografis, latar 5. Bersosialisasi
belakang pendidikan yang berbeda antara orang yang Berdasarkan tabel di atas, upaya meningkatkan
satu dengan orang yang lainnya. Sikap dalam persatuan dan kesatuan bangsa adalah nomor … .
menghargai kebeagaman pekerjaan tersebut adalah… A. 1, 2 dan 3 C. 1, 2 dan 5
A. menilai seseorang dari pekerjaannya B. 1, 3 dan 4 D. 1, 3 dan 5
B. bersikap menghormati pekerjaan orang lain
C. merendahkan pekerjaan orang lain 48. Perhatikan tabel berikut!
D. Suka membandingkan pekerjaan orang lain No Perilaku
1. Tidak membeda-bedakan teman
43. Warga Desa Suka Maju terdiri atas beragam
2. Menghargai perbedaan yang ada
masyarakat. Mereka sebulan sekali mengadakan
3. Mengambil keputusan dengan musyawarah
pertemuan warga. Dalam pertemuan tersebut, warga
4. Suka menyebarkan informasi bohong
kelas atas bergerombol dengan sesamanya, begitu
pula dengan warga kelas menengah-bawah. Selain itu, 5. Rasa curiga berlebihan dengan suku lain
warga kelas atas sering membawa sesuatu yang Berdasarkan tabel di atas, perilaku dalam masyarakat
menunjukkan kelasnya. yang memperkuat persatuan dan kesatuan terhadap
Kondisi pada ilustrasi tersebut dapat menyebabkan kehidupan berbangsa dan bernegara adalah nomor …
terjadinya … . A. 1, 2 dan 3 C. 1, 2 dan 5
A. Perdamaian C. Perpecahan B. 1, 3 dan 4 D. 1, 3 dan 5
B. Kenyamanan D. Kerukunan
49. Perhatikan pernyataan berikut!
44. Perhatikan pernyataan di bawah ini! 1. Musyawarah berjalan dengan baik
1. Mempertahankan NKRI dari ancaman 2. Hilangnya tenggang rasa
2. Melemahnya pertahanan dan keamanan bangsa 3. Meningkatkan kualitas hidup
3. Menciptakan keamanan dalam negeri 4. Perpecahan bangsa
4. Hilangnya tenggang rasa dan toleransi 5. Menumbuhkan prilaku toleran
5. Mempercepat tercapainya tujuan Negara Berdasarkan pernyataan di atas, dampak persatuan
Berdasarkan pernyataan di atas, dampak dari tidak dan kesatuan terhadap kehidupan berbangsa adalah
mengamalkan persatuan dan kesatuan adalah … . nomor … .
A. 1 dan 2 C. 2 dan 4 A. 1, 2 dan 3 C. 1, 2 dan 5
B. 1 dan 3 D. 2 dan 5 B. 1, 3 dan 4 D. 1, 3 dan 5

45. Syafa melihat tetangganya sedang membangun 50. Putra dan Dani berselisih karena perbedaan
rumah. Ia membantu semampunya. Tetangga lain juga pandangan mengenai budaya masing – masing. Aldi
ikut membantu agar pekerjaan cepat selesai. Budaya datang untuk melerai. Permasalahan tersebut hanya
kerjasama diatas disebut … . kesalahpahaman. Perilaku yang tepat untuk
A. musyawarah C. urun rembuk mewujudkan persatuan berdasarkan peristiwa tersebut
B. mufakat D. gotong royong adalah … .
A. Aldi membela Sari
46. Perhatikan gambar di bawah ini! B. Putra dan Dani bermusuhan
C. Putra dan Dani saling memaafkan
D. Aldi menyalahkan Putra dan Dani

SELAMAT UJIAN

Berdasarkan gambar di atas perilaku yang


menunjukkan persatuan adalah … .
A. 1 dan 2 C. 3 dan 4
B. 2 dan 3 D. 1 dan 4

Anda mungkin juga menyukai