Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PELAKSANAAN

Dalam Rangka Kegiatan Pembinaan Kesehatan Sekolah (Termasuk Skrining Kesehatan) Pada Anak Usia
Sekolah dan Remaja di posyandu remaja
Di Posyandu Anggrek Pos 1, Bugenvil pos 2, Melati, Flamboyan, Violet, Bahari Pos 1, Bahari pos 2, Sari wangi
pos 1, Sari wangi pos 2, Dahlia, Mawar mekar pos 1, Mawar mekar pos 2
Tanggal 8,9,10,11,12,15,16,17,18,19,22,23 Januari 2024
A. DASAR PELAKSANAAN
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 05
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 08
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 09
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 10
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 11
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 12
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 15
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 16
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 17
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 18
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 19
Januari 2024
- SPT Kepala Puskesmas Duhiadaa, Nomor : 820/PKM-DHD/BOK/SPT/........../I/2024, Tanggal 22
Januari 2024
a) TUJUAN KEGIATAN
Bertujuan Untuk Peran Remaja Pendidikan Keterampilan Hidup Sehat (PKHS), Pengetahuan dan
keterampilan remaja tentang kesehatan reproduksi bagi remaja.
B. HASIL KEGIATAN
a) PROSES PELAKSANAAN
Pelayanan dilakukan di Posyandu Remaja dengan hasil kunjungan yaitu:

NO DESA Perempuan Laki-Laki Jumlah


1. Anggrek pos 1 2 1 3
2. Bugenvil pos 2 2 0 2
3. Melati 1 1 2
4. Flamboyan 2 2 4
5. Violet 2 2 4
6. Bahari pos 1 2 0 2
7. Bahari pos 2 3 1 4
8. Sari wangi pos 1 2 0 2
9. Sariwangi pos 2 2 1 3
10. Dahlia 2 1 3
11. Mawar mekar pos 1 1 2 3
12. Mawar Mekar pos 2 2 3 5

b) PERMASALAHAN
Pada waktu melakukan Posyandu Remaja banyak masyarakat tidak berada di tempat.

c) RENCANA TINDAK LANJUT


Melakukan Upaya koordinasi dengan pemerintah desa termasuk kader kesehatan
C. KESIMPULAN / SARAN PERBAIKAN
a) KESIMPULAN
Dari hasil kegiatan posyandu remaja tiap bulan agar tercipta kualitas hidup yang lebih baik

b) SARAN PERBAIKAN
Untuk melengkapi data yang sudah ada di usahahakan melakukan posyandu remaja secara
berkesinambungan.
D. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.

Duhiadaa, Januari 2024


Yang melaksanakan perjalanan
1. Nuriati Mantu, S.ST TTD .........................

2. Novita Kiu, ST.Keb TTD .........................

3.Susanti Oka, A.Md.Keb TTD..........................

4. Nurwahida P. Haras, A.Md.Keb TTD .........................

5. Aldita Hulopi, A.Md.keb TTD .........................

6. Luknawati Bouti, A.Md.Gz TTD ........................

Anda mungkin juga menyukai