Anda di halaman 1dari 3

Job Safety Analysis

Nama Proyek: Periode Pelaksanaan


Pekerjaan Instalasi Nomor JSA 01/PDA/JSA/VI/22 (Maksimal 5 hari)
Job type:
PROYEK PENATAAN Pemasangan Pipa Conduit Nomor
Rev: 01
Dari tgl:
Revisi
KAWASAN PURA BESAKIH Disiapkan oleh / Prepared by
Disetujui oleh / Approved by Pengawas Langsung
Sub - Kontraktor
SP PM/SM SHEO SOM/GSP PP Supervisor D/s tgl:

Alat/material yang digunakan / Kemungkinan Resiko / Pencegahan / Prevention CHECK LIST


Urutkan Kerja / Sort of work
Tools and equipment needed Potential Risk (Incl APD/PPE) YA TIDAK

1. Tool Box Meeting Pemeriksaan pakaian kerja, safety vest, - Kesalahpahaman pekerja dalam Harus menyesuaikan dengan Ikrar Keselamatan
Safety Helmet, Kacamata, Masker, menerima pemaparan materi Perusahaan, dan melakukan pemeriksaan APD
Sarung Tangan, safety shoes, full body mengenai rencana kerja lengkap pada pekerja.

harness - Pekerja tidak memakai APD
dengan lengkap

2. Membuat Surat Ijin bekerja Form Surat Ijin Bekerja (SIB) - Kesalah pahaman - Laporkan dan deskripsikan pekerjaan yang akan
(SIB) - Dokumen kurang lengkap dilakukan
- JSA tidak sesuai dengan - Persiapkan dokumen pekerjaan dan safety sesuai

kondisi lapangan dengan aturan yang berlaku
- Informasikan kepada semua pekerja mengenai
kondisi permit sebelum dimulai pekerjaan
3. Persiapan Kerja - Bending Conduit - Tidak mengerti dengan lingkup - Toolbox Meeting 
- Bor Tangan pekerjaan yang akan dikerjakan - Menjelaskan rencana kerja, tugas, tanggung jawab,
- Palu - Terjadi konsleting (sambungan potensi bahaya yang timbul dan peraturan
- Obeng tidak benar, kabel tidak standar, keselamatan kerja yang berlaku kepada seluruh
- Meteran kapasitas panel tidak sesuai pekerja yang terlibat sedetail mungkin.
- Gerinda Tangan kebutuhan) - Pastikan surat ijin kerja (SIB) telah diketahui oleh
- Water pass - Peralatan kerja yang tidak pihak PT. PP
- klem sesuai / memadai. - Tentukan master point untuk sarana berkumpul
- Tang Potong - Tersengat listrik dalam keadaan darurat.
- Mobile scaffolding - Terpeleset - Pastikan area kerja sudah layak dan aman untuk
Job Safety Analysis

- Genset (penggunaan power tool dan - Terjatuh bekerja.


penerangan bekerja di malam hari) - Tergores/ tersayat - Pastikan perlengkapan APD lengkap dan disiplin
dalam penggunaannya.
- Pengecekan setiap sambungan kabel (dalam satu
roll wajib satu sambungan)
*)continued

Alat/material yang digunakan / Kemungkinan Resiko / Pencegahan / Prevention CHECK LIST


Urutkan Kerja / Sort of work
Tools and equipment needed Potential Risk (Incl APD/PPE) YA TIDAK

- Periksa keadaan alat dan peralatan dalam kondisi


baik dan suddah ditagging.
- Pengecekan tool kit akan dan selesai digunakan.
4. Akses area kerja - Terjatuh - Site plan penempatan material harus disiapkan.
- Terpleset Perincian batas lokasi, pejalan kaki, jalan depan
- Tersandung proyek, parkir, area bongkar muat.
- Cuaca buruk - Memasang barikade disekitar area pekerjaan dan
informasi peringatan tertulis. 
- Menyediakan tempat untuk stok material dan
diawasi
- Selalu update informasi berita kondisi cuaca dari
bagian yang terkait
5. Pemasangan scaffolding/ - Roda - Terjatuh - Periksa keadaan komponen scaffolding dalam
scaffolding mobile - Levelling screw - Terjepit kondisi baik.
- Pin - tertimpa - Memastikan semua material terpasang dengan baik
- Frame penguat - Kerusakan material/ peralatan - Selalu menggunakan APD full body harness dengan
- Bracing baik dan benar
- Tangga - Menghindari pipa transom dan tie ledger menonjol

- Platform keluar dan jenis pipa BS (3.2mm)
- Toe board - Memastikan scaffolding terdapat tagging yang
- Guard rail / railing menyatakan bahwa scaffolding layak untuk
- Stopper/ pengunci digunakan.
- Full body harness
Job Safety Analysis

6. Pemasangan Pipa Conduit, - Bending Conduit - Alat tidak berfungsi dengan - Penempatan alat kerja sesuai tempatnya
Penarikan Kabel Instalasi, - Bor Tangan baik - Pengecekan kondisi tiap sambungan kabel
Penandaan - Palu - Tersengat listrik, terjepit, - Pakailah alat dan peralatan yang tidak dapat
(tagging/marking) Jalur - Gergaji pipa terpeleset jatuh, tergores menghantar arus listrik.
Kabel, Pemasangan - Obeng - Periksa keadaan alat dan peralatan dalam kondisi
Fleksibel Konduit - Meteran baik dan sudah ditagging.
- Gerinda Tangan - Jika bekerja di tempat yang tinggi harus mengikuti 
- Kabel connecting prosedur bekerja di ketinggian
- Tang Potong
- Mobile scaffolding
- Marker
- Body Harness
- Water pass

Alat/material yang digunakan / Tools and Kemungkinan Resiko / Pencegahan / Prevention CHECK LIST
Urutkan Kerja / Sort of work
equipment needed Potential Risk (Incl APD/PPE) YA TIDAK

7. House keeping - Alat dan material yang dipakai - Bad clean up - Tidak membuang sampah sembarangan.
- Pekerjaan yang telah selesai - Menyediakan tempat sampah.
tidak rapi dan berpotensi bahaya - Dilakukan pembersihan pada area kerja yang telah

apabila digunakan oleh selesai.
pekerjaan yang lain. - Merapikan peralatan yang telah selesai dipakai.

Anda mungkin juga menyukai