Anda di halaman 1dari 3

08/05/2024, 16:51 Algoritma dan Pemrograman | Quizizz

Lembar kerja Nama

Algoritma dan Pemrograman


Kelas
Total pertanyaan: 15
Estimasi pengerjaan: 8menit
Tanggal
Disusun oleh Muhammad Rizki

1. Proses menyelesaikan masalah secara sistematis / urut dan logis / dapat diterima oleh akal pikiran,
disebut?

a) Topologi b) Algoritma

c) Hostpot d) Observasi

2. Untuk mempermudah seorang progremmer dalam membuat program, programer terlebih dahulu
membuat?

a) Hostpot b) Topologi

c) Algoritma d) Observasi

3. Siapakah Penemu dari Algoritma?

a) Abu Hadar Muhammad Ibnu Musa Al- b) Abu Hadar Muhammad Ibnu Tholib Al-
Khawarizmi Khawarizmi

c) Abu Ja’far Muhammad Ibnu Tholib Al- d) Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al-
Khawarizmi Khawarizmi

4. Algortima yang ditulis dengan bahasa sehari-hari, disebut dengan algoritma

a) Deskriptif b) Flowchart

c) Abstrak d) Pseudocode

5. Algoritma yang ditulis dengan code-code yang hampir mirip dengan bahasa pemrograman, disebut
dengan algoritma?

a) Pseudocode b) Flowchart

c) Deskriptif d) Abstrak

6. Algoritma yang ditulis dengan diagram, disebut dengan algoritma?

a) Pseudocode b) Abstrak

c) Deskriptif d) Flowchart

https://quizizz.com/print/quiz/63660279ead254001d79942b 1/3
08/05/2024, 16:51 Algoritma dan Pemrograman | Quizizz

7.

Gambar diatas merupakan contoh penyelesaian masalah menggunakan algoritma dengan


menggunakan tipe?

a) Flowchat b) Pseudocode

c) Deskriptif d) Abstrak

8.

Gambar diatas merupakan contoh penyelesaian masalah menggunakan algoritma dengan


menggunakan tipe?

a) Flowchat b) Deskriptif

c) Pseudocode d) Abstrak

9.

Gambar diatas merupakan contoh penyelesaian masalah menggunakan algoritma dengan


menggunakan tipe?

a) Abstrak b) Flowchart

c) Deskriptif d) Pseudocode

10. Proses menerjemahkan algoritma kedalam bahasa pemrograman, merupakan istilah dari?

a) Program b) Bahasa Pemrograman

c) Pemrograman d) Programmer

https://quizizz.com/print/quiz/63660279ead254001d79942b 2/3
08/05/2024, 16:51 Algoritma dan Pemrograman | Quizizz

11. Orang yang membuat sebuah program atau aplikasi, merupakan istilah dari?

a) Program b) Pemrograman

c) Bahasa Pemrograman d) Programmer

12. Hasil dari proses pemrograman, yang memiliki fungsi tertentu. Contoh Ms Word, google Chrome,
merupakan istilah dari?

a) Programmer b) Pemrograman

c) Bahasa Pemrograman d) Program

13. Bahasa yang dimengerti oleh komputer, contoh Java, C++, dll, merupakan istilah dari?

a) Program b) Bahasa Pemrograman

c) Pemrograman d) Programmer

14. Wadah yang bisa diberi nilai dan nilainya dapat dirubah selama program dijalankan, merupakan istilah
dari?

a) Pemrograman b) Variable

c) Programmer d) Konstanta

15. Wadah yang bisa diberi nilai namun nilainya tidak dapat dirubah selama program dijalankan,
merupakan istilah dari?

a) Pemrograman b) Programmer

c) Konstanta d) Variable

https://quizizz.com/print/quiz/63660279ead254001d79942b 3/3

Anda mungkin juga menyukai