Anda di halaman 1dari 4

Pilihlah salah satu jawaban yang tepat dan berilah tanda silang (X) pada lembaran jawaban anda

1. Simaklah bacaan berikut! a. Belanda mengekploitasi rakyat dengan


Belanda ikut campur dalam pemerintahan pembebanan pajak
kerajaan jawa. Atas hasutan Belanda terjadi b. Saluran irigasi dibagun untuk pengairan
kesalahpahaman dan timbul rasa saling perkebunan -perkebunan Belanda
mencurigai. Akibatnya, kekuatan terpecah c. Belanda menghapuskan hak tawan karang yang
menjadi kubu pro dan kontra dengan Belanda. berlaku di daerah Indonesia
Kecurigaan menimbulkan permusuhan antara d. Sekolah dibangun untuk menanamkan nilai-
anggota kerajaan sehingga kekuasaan
nilai kapitalis kepada orang Indonesia
kerajaan melemah.

Bacaan tersebut menggambarkan sebuah politik 5. Perjuangan rakyat Indonesia sudah dimulai
pecah belah yang dilakukan Belanda yaitu…. ketika penjajah Portugis datang ke Indonesia
bagian timur untuk menguasai rempah-rempah.
a. Rodi Akan tetapi, perjuangan rakyat Indonesia selalu
b. Cultuur stelsel mengalami kegagalan karena….
c. Etische politic a. tidak tergantung kepada pemimpin dan
d. Devide et impera persenjataan tradisional
2. Perhatikan cerita berikut! b. sangat bergantung kepada pemimpin dan
Kebijakan yang diambil Daendels (1808- persenjataan modern
1811) sangat berkaitan dengan tugas c. bersifat kedaerahan dan persenjataan
Daendels mempertahankan Pulau jawa dari tradisional
serangan pasukan Inggris. Untuk d. bersifat nasional dan sudah menerapkan taktik
mempertahankan Pulau Jawa, Daendels perang
membuat jalan dari Anyer sampai
Panarukan dengan panjang sekitar 1.000km. 6. kebangkitan nasional bergulir pada tahun 1908,
Proyek pembuatan jalan Pos semakin kondisi Indonesia sebelum 1908 dideskripsikan
menyengsarakan rakyat. oleh pernyataan….
Kebijakan Daendels yang menyengsarakan a. Belanda ingin Kembali menguasai
rakyat Indonesia dalam cerita tersebut Indonesia setelah Jepang menyerah
selanjutnya disebut…. kepada sekutu
a. Kerja rodi b. Indonesia melakukan reformasi
terhadap hukum dasar negara dan
b. Tanam paksa
pemerintahan
c. Politik etis
c. Bangsa Indonesia menjadi negara yang
d. Politik adu domba
sederajat dengan negara lain
d. Bangsa Indonesia terjajah, mengalami
3. Sistem Tanam Paksa mewajibkan rakyat
kebodohan dan kemiskina
menanami sebagian dari sawah dan atau
ladangnya dengan tanaman yang ditentukan oleh 7. Perhatikan fakta berikut!
pemerintah dan hasilnya diserahkan kepada Pada 28 Oktober 1928 organisasi pemuda
pemerintah. Sistem tanam paksa ini disebut juga yang terdiri atas Jong Java, Jong
dengan .... Sumatranan Bond, Pasundan, Jong Ambon,
a. kerja rodi Jong Minahasa, Jong Celebes, Jong Batak,
b. politik etis
c. culture stelsel dan beberapa organisasi lainnya
d. devide et impera mengadakan pertemuan. Dalam pertemuan
tersebut mereka berkesimpulan jika
4. Politik etis tidak diterapkan untuk kepentingan Indonesia ingin merdeka, segenap bangsa
Indonesia. Politik etis diterapkan untuk mendukung Indonesia harus bersatu.
kepentingan Belanda. Bukti yang mendukung
Hasil kesimpulan organisasi pemuda
pernyataan tersebut adalah…
berdasarkan fakta di atas dikenal dengan
sebutan….
a. Sumpah Pemuda 12. Berikut ini yang tidak termasuk maksud dan
b. Tri Komando Rakyat tujuan Konggres Pemuda II pada tanggal 28
c. Kebangkitan Nasional Oktober 1928 adalah….
d. Proklamasi kemerdekaan a. Hendak melahirkan cita-cita perkumpulan
Pemuda Indonesia
b. Membicarakan masalah pergerakan Pemuda
8. Perhatikan sikap-sikap berikut! Indonesia
1) Patriotisme c. Memperkuat perasaan kebangsaan dan
2) Sukuisme memperteguh persatuan Indonesia
3) Nasionalisme d. Membicarakan tentang persiapan
4) Materialisme kemerdekaan Indonesia
Sikap yang menghambat tumbuhnya persatuan
dan kesatuan terdapat pada anggka…. 13. Raden Ajeng Kartini tercatat sebagai pejuang
a. 1) dan 2) c. 2) dan 4) perempuan yang meninggal pada usia muda.
b. 1) dan 4) d. 3) dan 4) Sampai saat ini perjuangannya masih dikenang
dan memberi pengaruh besar pada kehidupan
9. Pemuda Indonesia adalah generasi penerus
perempuan Indonesia.Jasa beliau yaitu….
bangsa. Tidak berlebihan jika merekalah yang
a. Berhasil menyingkirkan pemerintah kolonial
menentukan baik atau buruk Indonesia pada
masa depan. Oleh karena itu, pemuda Indonesia belanda dari bumi pertiwi
harus membentengi diri dari masalah yang b. Memperjuangkan hak kesetaraan perempuan
dialami generasi muda yaitu…. dalam bidang pendidikan
c. Memperkenalkan system kerakyatan kepada
a. Korupsi, kolusi dan nepotisme bangsa Indonesia
b. Narkoba dan pergaulan bebas d. Menjadikan Indonesia sebagai negara
c. Hukum yang tebang pilih dan tajam religious
kebawah 14. Perhatikan gambar tokoh dibawah inI !
d. Birokrasi berbelit dalam pemerintahan

10. “Orang bilang tanah kita tanah surga, tongkat


kayu dan batu jadi tanaman”. Cuplikan lirik lagu
Koes Plus tersebut menggambarkan betapa
suburnya negeri Indonesia. Oleh karena itu, beliau adalah tokoh yang pertama kali
masyarakat Indonesia hendaknya mensyukuri menyanyikan lagu Indonesia Raya pada
nikmat tersebut dengan cara…. konggres Pemuda ke dua tgl 28 Oktober 1928
dengan gesekan biolanya. Beliau adalah.....
a. melakukan eksploitasi terhadap sumber daya
a. Ir. Soekarno
yang ada
b. Drs. Moh. Hatta
b. menyimpannya untuk cadangan kekayaan
c. WR Soepratman
Negara
d. Mr. Soepomo
c. memanfaatkan kekayaan alam secara tepat 15. Bacalah wacana berikut!
guna Pemuda Indonesia telah membuat konsensus
d. menjualnya untuk mendapatkan keuntungan yang diwujudkan dalam bentuk teks Sumpah
yang besar Pemuda. Salah satu teks Sumpah Pemuda
11. Kita harus bangga sebagai bangsa Indonesia. menyatakan bahwa “Kami putra dan Putri
Alasan geografis yang membuat kita bangga Indonesia menjunjung bahasa persatuan,
terhadap NKRI yaitu Indonesia… bahasa Indonesia”.

a. terletak di jalur perdagangan dunia Maksud pemuda memasukkan bahasa


Indonesia dalam rumusan konsensus ialah….
b. memiliki kekayaan ragam seni dan budaya
a. Indonesia memiliki banyak bahasa salah
c. memiliki jumlah dan potensi penduduk yang
satunya bahasa Indonesia
cukup besar
b. Pemuda mengiginkan bahasa Indonesia
d. memiliki para pelajar yang berhasil menjuarai
sebagai pemersatu bangsa
olimpiade tingkat internasional
c. Agar bahasa Indonesia dijadikan sebagai
satu-satunya bahasa di Indonesia
d. Pemuda Indonesia mengharapkan agar 20. Perilaku yang menunjukkan semangat dan
bahasa Indonesia bisa dikenal luas komitmen kebangsaan dalam kehidupan
sehari-hari berupa sikap rela berkorban,
yaitu…
16. Belanda menerapkan Tanam paksa
(culturstelsel ) dimana pribumi diminta secara a. Menggunakan produk dalam negeri
paksa menanam komoditas ekspor yang b. Tidak melakukan tawuran antar pelajar
dibutuhkan penjajah. sistem ini memberikan c. Memberikan sebagian tanah untuk pelebaran
keuntungan besar bagi pemerintah Belanda, jalan
namun menimbulkan penderitaan yang luar d. Menggunakan bahasa Indonesia dalam
biasa bagi rakyat Indonesia. Tokoh Belanda kehidupan sehari-hari
yang menentang sistem tanam paksa 21. Suatu hal yang membentuk cara kita
(culturstelsel ) adalah.... berinteraksi, berperilaku, berpikir dan
a. Van Deventer berkomunikasi dalam lingkungan masyarakat
b. Eduard Douwes Dekker yang mengunakan teknologi internet dalah….
c. Daendles a. Budaya digital
d. Wolter Monginsidi b. Budaya literasi
c. Google
17. Generasi muda Bangsa Indonesia saat ini harus d. Youtube
berterima kasih kepada pemuda pelopor
Sumpah Pemuda. Berkat kerja keras mereka, 22. Perhatikan ilustrasi berikut ini!
Bangsa Indonesia bisa merasakan persatuan dan Kemajuan teknologi memiliki dampak
kesatuan bangsa di tengah keberagaman yang negatif, diantaranya munculnya sifat
ada. Tugas pemuda zaman sekarang yaitu egois dan individualism. Selain itu dalam
melanjutkan tugas pemuda zaman dahulu hidup bermasyarakat generasi muda
dengan cara…. kurang memahami norma dan etika.
a. Melakukan kajian tentang kebenaran
Sumpah Pemuda
b. Mengubur dalam-dalam perjuangan pemuda
dan sejarah Indonesia Usulan gagasan yang tepat untuk
membangkitkan semangat bela negara
c. Mengimbau pemuda untuk mengambil alih generasi muda terkait dengan ilustrasi
pemerintahan saat ini tersebut adalah ....
d. Menjaga persatuan dan kesatuan jangan a. Menghargai dan mengenang
sampai terpecah belah pengorbanan pahlawan
18. Transformasi digital merupakan proses mengubah b. Memiliki sikap integritas yang tinggi
cara bisnis dilakukan dengan menggunakan terhadap asal usul
teknologi digital. contoh transformasi digital yang c. Menerapkan nilai-nilai Pancasila dalam
dapat dimanfaatkan oleh masyarakat adalah kehidupan sehari-hari
sebagai berikut, kecuali ….. d. Para pemuda harus mengikuti
a. Traveloka perubahan zaman, baik yang positif
b. Gojek maupun negative
c. laptop
d. tokopedia 23. Pada era globalisasi, budaya asing bebas
masuk ke Indonesia. Masyarakat Indonesia
19. Meskipun produk luar negeri sangat menarik, sangat rentan terengaruh oleh budaya asing,
tetapi Cindy tetap menggunakan produk dalam terutama generasi muda. Agar semangat
negri. Selain harganya jauh lebih murah, kesatuan dan komitmen berbangsa tidak
menggunakan produk dalam negeri berarti akan tegerus, Para generasi muda hendaknya…
menambah devisa negara. Perilaku Cindy a. Mengagumi budaya asing tana mengikutinya
mencerminkan komitmen kebangsaan b. Menolak semua budaya asing masuk ke
berupa…. Indonesia
a. Rela berkorban c. Menerapkan semua budaya asing yang berasal
b. Cinta tanah air dari Benua Asia
c. musyawarah d. Menerima budaya asing yang sesuai dengan
d. Persatuan jati diri bangsa Indonesia
sebuah bangsa. Tuliskan ikrar Sumpah Pemuda
24. Mewujudkan persatuan dan kesatuan adalah pada tanggal 28 Oktober 1928!
arti penting dari kebangkitan nasional.
Mewujudkan persatuan dalam lingkungan
sekolah dapat dilakukan oleh peserta didik
melalui perilaku…
a. bergaul dengan teman satu daerah
b. selalu mengerjakan tugas bersama
c. menjauhi orang yang suka tawuran
d. menghindari permusuhan dengan teman

25. Pada era globalisasi, budaya asing bebas


masuk ke Indonesia. Masyarakat Indonesia
sangat rentan terengaruh oleh budaya asing,
terutama generasi muda. Agar semangat
kesatuan dan komitmen berbangsa tidak
tegerus, Para generasi muda hendaknya…
a. Mengagumi budaya asing tana mengikutinya
b. Menolak semua budaya asing masuk ke
Indonesia
c. Menerapkan semua budaya asing yang berasal
dari Benua Asia
d. Menerima budaya asing yang sesuai dengan
jati diri bangsa Indonesia

ESSAy :
1. Jelaskan masing-masing dua perbedaan dari
ciri-ciri perjuangan rakyat Indonesia :
a. Sebelum tahun 1908
b. sesudah tahun 1908

2. Kebijakan politik etis Belanda salah satunya


mencakup program edukasi (pendidikan ) .
Program tersebut ternyata mempengaruhi
kondisi bangsa Indonesia. Jelaskan bagaiman
pengaruh program tersebut terhadap
kebangkitan nasional !

3. Persatuan dan kesatuan bangsa akan kuat


apabila kita memiliki kebanggaan terhadap
NKRI. Bangsa Indonesia memiliki berbagai
keunggulan yang membuat kita bangga menjadi
bangsa Indonesia. Tuliskan empat (4)
keunggulan yang dimiliki Bangsa Indonesia
tersebut!

4. Berdasarkan konsensus para pemuda (Sumpah


Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928) dapat
diambil beberapa nilai persatuan dan kesatuan
bangsa. Tuliskan dua nilai-nilai luhur yang
terkandung dalam sumpah Pemuda!

5. Konggres Pemuda II pada tanggal 28 Oktober


1928 yang mencetuskan Sumpah Pemuda
menggerakkan para pemuda untuk meraih
kemerdekaan. Sumpah Pemuda juga
mempertegas jati diri Bangsa Indonesia sebagai

Anda mungkin juga menyukai