Anda di halaman 1dari 19

PENGGALANGAN KOMITMEN

PUSKESMAS MERBAU MATARAM

Pengertian Mutu
Mutu adalah kepatuhan terhadap satandar
yang telah ditetapkan (Crosby, 1984)
Mutu adalah kualitas sesuai standar
Mutu adalah memenuhi bahkan melebihi
kebutuhan dan keinginan pelanggan melalui
perbaikan seluruh proses secara
berkelanjutan

Pelayanan Bermutu
pelayanan yang bermutu adalah pelayanan
sesuai standar sehingga memberi kepuasan
pelanggan dan mengutamakan keselamatan
pasien.
Peningkatan mutu adlah proses terus
menerus untuk memperbaiki pelayanan
sehingga sesuai standar agar memuaskan
pelanggan dan mengutamakan keselamatan
pasien

Akreditasi

Akreditasi adalah proses peningkatan


mutu

Peningkatan standar diukur dengan


indikator

Langkah Persiapan Akreditasi


Puskesmas

Langkah Persiapan
Puskesmas
1. meminta pendamingan dari kabupaten
2. lokakarya (1hari)
3. pelatihan pemahaman standar dan instrumen
akreditasi dan persiapan self assesment (2hari)
4. self assessment (1hari)
5. penyusunan dokumen yang dipersyaratkan
( perkiraan (3-4 bulan)
6. implementasi (3-4bulan)
7. penilaian prasurvei akreditasi (2 hari)
8. pengajuan permohonan untuk disurvei

1. Meminta pendampingan dari


Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota
Kepala puskesmas mengajukan
permohonan tertulis kepada Kepala
Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota
untuk meminta pendampingan
akreditasi dari dinas kesehatan
kabupaten kota.
kesepakatan penjadualan
pendampingan.

2. lokakarya
lokakarya di puskesmas
untuk menggalang komitmen untuk memberikan
pelayanan yang bermutu dan menyaiapkan
akreditasi.
pemahaman tentang akreditasi
pemahaman tentang standar dan instrumen
akreditasi
pembentukan Panitia/Tim persiapan akreditasi
Puskesmas dan pembentukan kelompok kerja,
yaitu kelompok kerja manajemen, kelompok upaya
puskesmas dan kelompok kerja pelayanan klinis

3. Pelatihan pemqahaman standar


dan instrumen
pelatihan pemahaman dasar
instrumen akrediatasi puskesmas
diikuti oleh seluruh karyawan
puskemas untuk memahami secara
rinci standar dan instrumen
akreditasi puskesmas dan persiapan
self assessment
pelatihan dapat dilakukan oleh
puskesmasyang telah dilatih atau
oleh tim pendamping dari kabupaten.

4. pelaksaannaan self assessment


oleh staff didampingi pendamping
self assessment oleh staf puskesmas
didampingi/dipandu oleh pendamping (atau
dilaksanakan oleh pendamping bersama staf
panitia persiapan akreditasi puskesmas
melakukan pembahasan hasil self
assessment bersama tim pendamping
akreditasi puskesmas
dan menyusun rencana aksi persiapan
akreditasi

5. Penyiapan dokumen yang


dipersyaratkan
indetifikasi dokumen-dokumen yang dipersyaratkan oleh standar
akreditasi
persiapan tata naskah
penyiapan dokumen akreditasi
dokumen internal meliputi
surat-surat keputusn
pedoman/ manual mutu
pedoman-pedoman yang terkait dengan pelayanan, upaya, program
maupun kegiatan
kerangka acuan
Standar Operasional Prosedur (SOP)
rekaman-rekaman dokumen sebagai buku telusur
dokumen eksternal yang perlu disediakan.

pengendalian dokumen akrediatasi yang meliputi pengaturan


kantong keuangan, pembuatan, pemanfaatan dan penyiapan
seluruh dokumen puskesmas.

6. Implementasi
pelaksanaan kegiatan sesuai dengan
standar akreditasi yang dipandu oleh
regulasi internal (dokumen-dokumen
yang telah disusun: kebijakan,
kerangka acuan SPO, dsb.)
memastikan rekaman proses dan
hasil kegiatan
menyediakan sumber daya untuk
implementasi

7. Penilaian pra survei


akreditasi
penilaian pra survei akreditasi oleh tim
pendamping akreditasi puskesmas, untuk
mengetahui kesiapan puskesmas untuk
diusulkan dilakukan penilaian akreditasi.
tim pendamping akan membuat rekomendasi
hasil penilaian pra survei akreditasi sebagai
dasar bagi kepala dinas kesehatan
kabupaten/kota untuk mengusulkan dilakukan
survei akreditasi ke lembaga akreditasi
melalui dinas kesehatan provinsi.

8. Pengajuan penilaian
akreditasi
Berdasrkan hasil penilaian pra survei
akreditasi, tim pendamping
membuat rekomendasi kepada
kepala dinas kesehatan
kabupaten/kota.
kepala dinas kesehatan
kabupaten/kota mengajukan
permohonan survei akreditas
puskesmas kepada lembaga
akreditasi FKTP melauli dinas

Komitmen akreditasi
KAMI SEGENAP KARYAWAN PUSKESMAS
MERBAU MATARAM BERKOMITMEN UNTUK
MEWUJUDKAN PELAYANAN BERMUTU YANG
MEMBERI KEPUASAN PADA PELANGGAN DAN
MENGUTAMAKAN KESELAMATAN PASIEN
KAMI SEGENAP KARYAWAN PUSKESMAS
MERBAU MATARAM BERKOMITMEN UNTUK
MENDUKUNG TERWUJUDNYA PROSES
AKREDITASI

VISI DINKES LAMPUNG


SELATAN

Masyarakat Lampung Selatan sehat


yang mandiri dan berkeadilan.

Visi puskesmas merbau


mataram

Misi Puskesmas Merbau


Mataram

Tata nilai

Anda mungkin juga menyukai