Anda di halaman 1dari 28

TUMBUH KEMBANG BAYI &

ANAK
Kelompok dua..

Tumbuh adalah ada peningkatan secara kuantitas dan


mudah diukur. Contoh, penambahan tinggi badan dan
berat badan. Sifatnya irreversible (tidak bisa diulang).
Kembang adalah Adanya peningkatan secara kualitas.
Misalnya, dapat mengingat bentuk benda atau dapat
menyebutkan warna. Sifatnya reversible (bisa
diulang).

Ciri-ciri Tumbuh Kembang


Perubahan dalam aspek fisik dan
psikis
Perubahan dalam proporsi
Lenyapnya tanda-tanda yang lama
Diperoleh tanda-tanda baru

Faktor-faktor yang Mempengsruhi


Tumbuh Kembang
Ada dua faktor yang mempengaruhi
tumbang anak, yaitu :
1. Faktor Herediter
2. Faktor Lingkungan

1. Faktor Herediter
a. seks
kecepatan pertumbuhan dan
perkembangan pada seorang anak
wanita berbeda dengan anak laki-laki
b. ras
anak keturunan bangsa Eropa lebih tinggi
dan besar dibandingkan dengan anak
keturunan bangsa Asia.

2. Faktor Lingkungan
a. lingkungan eksternal
1. kebudayaan
kebudayaan suatu daerah akan mempengaruhi
kepercayaan adat kebiasaan dan tingkah laku
dalam merawat dan mendidik anak.
2. status sosial ekonomi keluarga
keadaan sosial ekonomi keluarga dapat
mempengaruhi pola asuhan terhadap anak.
Misalnya orang tua yang mempunyai
pendidikan cukup mudah menerima dan
menerapkan ide-ide utuk pemberian asuhan
terhadap anak

3. Nutrisi
untuk tumbuh kembang, anak memerlukan nutrisi
yang adekuat yang didapat dari makan yang bergizi.
Kekurangan nutrisi dapat diakibatkan karena
pemasukan nutrisi yang kurang baik kualitas
maupun kuantitas, aktivitas fisik yang terlalu aktif,
penyakit-penyakit fisik yang menyebabkan nafsu
makan berkurang, gangguan absorpsi usus serata
keadaan emosi yang menyebabkan berkurangnya
nafsu makan.
4. Penyimpangan dari keadaan normal
disebabkan karena adanya penyakit atau kecelakaan
yang dapat menggangu proses pertumbuhan dan
perkembangan anak.

5. olahraga
olahraga dapat meningkatkan sirkulasi, aktivitas
fisiologi, dan menstimulasi terhadap
perkembangan otot-otot.
6. urutan anak dalam keluarganya
kelahiran anak pertama menjadi pusat perhatian
keluarga, sehingga semua kebutuhan terpenuhi
baik fisik, ekonomi, maupun sosial.

b. lingkungan internal
1. intelegensi
pada umumnya anak yang mempunyai intelegensi tinggi,
perkembangannya akan lebih baik jika dibandingkan dengan
yang mempunyai intelegensi kurang.
2. hormon
ada tiga hormon yang mempengaruhi pertumbuhan anak
yaitu:
- somatotropin,
- hormon tiroid,
- hormon gonadotropin
3. emosi
hubungan yang hangat dengan ornag lain seperti ayah, ibu,
saudara, teman sebaya serta guru akan memberi pengaruh
pada perkembangan emosi, sosial dan intelektual anak.
Pada saat anakberinteraksi dengan keluarga maka kan
mempengaruhi interaksi anak di luar rumah. Apabila
kebutuhan emosi anak tidak dapat terpenuhi

Perkembangan fisik berpengaruh secara :


Langsung
Akan menentukan keterampilan anak dalam bergerak
Tidak langsung
Akan berpengaruh terhadap cara pandang dirinya terhadap
keadaan dirinya sendiri dan orang lain akan berpengaruh terhadap
perkembangan kepribadian anak
Daur pertumbuhan utama
Ada empat periode :
Periode pra lahir s.d 6 bulan adalah periode cepat
Akhir tahun pertama pasca lahir : melambat s. d stabil yaitu antara
usia 8 12 tahun
Usia 12 18 tahun : periode cepat kembali s. d usia dewasa
(ledakan pubertas)
Tahap tenang : dewasa s.d lansia walau berat badan kadang
berubah-ubah.

Proporsi tubuh
Masa bayi : ukuran kepala lebih besar dari badan
Masa kanak remaja pertumbuhan kaki dan tangan lebih cepat
daripada kepala
Masa dewasa : kepela lebih kecil dari badan, ukuran kepala 2 x
lahir, badan 3 x ukuran lahir, lengan dan kaki 5 kali lahir, otot,
tulang, paru paru dan alat kelamin 20 kali lahir
Otak sempurna 10 tahun pertama, bola mata sempurna 5 tahun
pertama, jantung dan anggota tubuh lainnya mencapai 20 tahun
untuk mencapai kesempurnaan.
Bentuk bangun tubuh :
Endomorf : gemuk dan berat
Mesomorf : anak kekar, berat bentuk badan segitiga
Ektomorf : kurus dan bertulang panjang

Otot dan lemak


Ada tiga periode kritis pembentukan sel
lemak :
3 bulan terakhir kehidupan pra lahir
2 3 tahun pasca lahir
antara usia 11 12 tahun (usia remaja)
Bila setiap periode ini terlalu banyak
makan mengandung karbohidrat akan
merangsang pertumbuhan sel sel lemak
yang lebih padat dan jika lemak itu sudah
terbentuk akan menetap seumur hidup.

Berat Tubuh
Usia 4 bulan : 2 x BBL
Usia 1 tahun : 3 x BBL
Usia 2 3 tahun bertambah 2,5 kg setiap
tahunnya
Perkembangan Anak : Elizabeth Hurlock
Usia 5 tahun : 5 x BBL
Usia remaja 40 45 kg
Antara usia 10 12 tahun mendekati
tahap remaja periode lemak berlangsung
selama 2 tahun tapi tidak merata terutama
wanita.

Gigi
Mulai erupsi usia 6 8 bulan
Usia 9 bulan baru 3 buah gigi
Usia 2 2,5 tahun : 20 gigi susu
Urutan Erupsi : gigi depan bawah
Usia 6 tahun : 1 2 gigi tetap
Usia 10 tahun : 14 16 gigi tetap
Usia 13 tahun 27 28 gigi tetap
Usia 17 25 tahun : bertambah 4 buah
gigi bungsu

Tahap-tahap Tumbuh Kembang


Bayi (1 bulan 1 tahun)
Bayi usia 1-3 bulan :
mengangkat kepala
mengikuti obyek dengan mata
melihat dengan tersenyum
bereaksi terhadap suara atau bunyi
mengenal ibunya dengan penglihatan, penciuman,
pendengaran dan kontak
menahan barang yang dipegangnya
mengoceh spontan atau bereaksi dengan mengoceh

Bayi usia 3-6 bulan :


mengangkat kepala sampai 90
mengangkat dada dengan bertopang
tangan
belajar meraih benda-benda yang ada
dalam jangkauannya atau diluar
jangkauannya
menaruh benda-benda di mulutnya,
berusaha memperluas lapang pandang
tertawa dan menjerit karena gembira bila
diajak bermain
mulai berusaha mencari benda-benda
yang hilang

Bayi 6-9 bulan :


duduk tanpa dibantu
tengkurap dan berbalik sendiri
merangkak meraih benda atau mendekati
seseorang
memindahkan benda dari satu tangan ke tangan
yang lain
memegang benda kecil dengan ibu jari dan jari
telunjuk
bergembira dengan melempar benda-benda
mengeluarkan kata-kata tanpa arti
mengenal muka anggota keluarga dan takut
pada orang lain
mulai berpartisipasi dalam permainan tepuk
tangan

Bayi 9-12 bulan :


berdiri sendiri tanpa dibantu
berjalan dengan dituntun
menirukan suara
mengulang bunyi yang didengarnya
belajar menyatakan satu atau dua kata
mengerti perintah sederhana atau larangan
minat yang besar dalam mengeksplorasi
sekitarnya
ingin menyentuh apa saja dan memasukkan
benda-benda ke mulutnya
berpartisipasi dalam permainan

3. Todler (1-3 tahun)


peningkatan kemampuan psikososial dan
perkembangan motorik
Anak usia 12-18 bulan :
mulai mampu berjalan dan
mengeksplorasi rumah serta sekeliling
rumah
menyusun 2 atau 3 kotak
dapat mengatakan 5-10 kata
memperlihatkan rasa cemburu dan rasa
bersaing

3. Todler (1-3 tahun)


peningkatan kemampuan psikososial dan
perkembangan motorik
Anak usia 12-18 bulan :
mulai mampu berjalan dan
mengeksplorasi rumah serta sekeliling
rumah
menyusun 2 atau 3 kotak
dapat mengatakan 5-10 kata
memperlihatkan rasa cemburu dan rasa
bersaing

Anak usia 18-24 bulan :


mampu naik turun tangga
menyusun 6 kotak
menunjuk mata dan hidungnya
menyusun dua kata
belajar makan sendiri
menggambar garis di kertas atau pasir
mulai belajar mengontrol buang air besar
dan buang air kecil
menaruh minat kepada apa yang
dikerjakan oleh orang yang lebih besar
memperlihatkan minat kepada anak lain
dan bermain-main dengan mereka

Anak usia 2-3 tahun :


anak belajar meloncat, memanjat,
melompat dengan satu kaki
membuat jembatan dengan 3 kotak
mampu menyusun kalimat
mempergunakan kata-kata saya
Bertanya
mengerti kata-kata yang ditujukan
kepadanya
menggambar lingkaran
bermain dengan anak lain
menyadari adanya lingkungan lain di luar
keluarganya

4. Pre sekolah (3-6 tahun)


Dunia pre sekolah berkembang. Selama bermain,
anak mencoba pengalaman baru dan peran sosial.
Pertumbuhan fisik lebih lambat.
Anak usia 3-4 tahun:
berjalan-jalan sendiri mengunjungi tetangga
berjalan pada jari kaki
belajar berpakaian dan membuka pakaian sendiri
menggambar garis silang
menggambar orang (hanya kepala dan badan)
mengenal 2 atau 3 warna
bicara dengan baik
bertanya bagaimana anak dilahirkan
mendengarkan cerita-cerita
bermain dengan anak lain
menunjukkan rasa sayang kepada saudarasaudaranya
dapat melaksanakan tugas-tugas sederhana.

Anak usia 4-5 tahun :


mampu melompat dan menari
menggambar orang terdiri dari kepala,
lengan dan badan
dapat menghitung jari-jarinya
mendengar dan mengulang hal-hal
penting dan cerita
minat kepada kata baru dan artinya
memprotes bila dilarang apa yang
diinginkannya
membedakan besar dan kecil
menaruh minat kepada aktivitas orang
dewasa.

Hal-hal yang perlu diperhatikan :


a. Pakailah permainan setempat untuk
melatih gerakan kasar dan halus pada
anak
b. Membuat gambar bentuk-bentuk dapat
dilakukan pada pasir, tanah atau kertas
c. Dorong anak bercerita mengenai
pengalaman di sekolah atau saat bermain
d. Dorong anak untuk mengikuti
permainan berkelompok sesuai dengan
permainan setempat.

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai