Anda di halaman 1dari 14

KESETIMBANGAN KIMIA

OLEH

: KELOMPOK 1

PENGERTI
AN
KESETiMB
ANGAN
KIMIA
MACAM
KESETIMB
ANGAN
KIMIA

NAMA
KELOM
POK
DERAJAT
DISOSIASI

TETAPAN
KESETIMB
ANGAN

FAKTOR
YANG
MEMPENG
ARUHI
KESETIMB
ANGAN
KIMIA

NAMA KELOMPOK

ANITA DIAH

ASRI PURWANINGSIH

AYU BELARIA AVITA

BILQIS FAHMA SANTI

DAMAR MUHARRAM G G

BACK

Pengertian Kesetimbangan
Keadaan kesetimbangan :

kecepatan reaksi ke kanan = kecepatan reaksi kekiri reversibel

Jumlah molekul/ion yang terurai = jumlah molekul/ion yang terbentuk


dalam satu satuan waktu

Kesetimbangan yang dinamis in constant motion

BACK

MACAM KESETIMBANGAN KIMIA


(a)

Kesetimbangan fisika
berbeda

: melibatkan 1 zat dalam 2 fase yang

Contoh : H2O(l) H2O(g)


(b) Kesetimbangan kimia : melibatkan zat yang berbeda sebagai
reaktan dan
produk
Contoh : N2O4(g) (tak berwarna) 2NO2(g) (cokelat gelap)

MACAM KESETIMBANGAN KIMIA


1. Kesetimbangan dalam sistem homogen
a. Kesetimbangan dalam sistem gas-gas
Contoh: 2SO2(g) + O2(g) 2SO3(g)
b.Kesetimbangan dalam sistem larutan-larutan
Contoh: NH4OH(aq) NH4+(aq) + OH- (aq)
2.Kesetimbangan dalam sistem heterogen
a. Kesetimbangan dalam sistem padat gas
Contoh: CaCO3(s) CaO(s) + CO2(g)
b. Kesetimbangan sistem padat larutan
Contoh: BaSO4(s) Ba2+(aq) + SO42- (aq)
c. Kesetimbangan dalam sistem larutan padat gas
Contoh: Ca(HCO3)2(aq) CaCO3(s) + H2O(l) + CO2(g)

BACK

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESETIMBANGAN KIMIA

Perubahan

tekanan hanya berpengaruh untuk gas.


Fase padat dan cair pengaruh tekanan diabaikan.
Sesuai hukum Boyle maka :
Jika tekanan diperbesar (volume diperkecil) maka
reaksi bergeser ke arah jumlah mol gas yang
terkecil.
Jika tekanan diperkecil (volume diperbesar) maka
reaksi bergeser ke arah jumlah mol gas yang
terbesar.
Karena koefisien reaksi menyatakan perbandingan
mol maka cukup memperhatikan jumlah koefisien
gas pada
BACK masing-masing ruas.

Tetapan Kesetimbangan

A. KESETIMBANGAN DINAMIS
1. Reaksi Reversibel dan Irreversibel

Reaksi Reversibel adalah reaksi bolak balik, dimana dapat berlangsung dari reaktan
ke produk atau dari produk ke reaktan.

Reaksi irreversible ialah reaksi yang berlangsung satu arah dan tidak dapat bolak
balik.

2. Keadaan Setimbang

Keadaan setimbang ialah suatu keadaan yang terjadi apabila zat-zat pereaksi dan
hasil reaksi terdapat bersama-sama tetapi tidak ada lagi perubahan yang dapat
diamati.

Kesetimbangan terjadi apabila laju reaksi ke arah produk sama dengan laju reaksi
ke arah reaktan.

HUKUM KESETIMBANGAN

TetapanKesetimbangan
HukumkesetimbanganGuldbergdanWagemenyatakan:
Dalamkeadaankesetimbanganpadasuhutetap,hasilkalikonsentrasisetimbang
zat-zatprodukdibagidenganhasilkalikonsentrasizatreaktanyangsisa.
Masing-masingkonsentrasiitudipangkatkandengankoefisienreaksinya,mempunyaihargatertentu.

Nilaidarihukumkesetimbangandisebuttetapakesetimbangan,biasanyadigunakanlambingKatauK c.
Persamaankesetimbangan:
mA+nBpC+qD

PersamaanTetapanKesetimbangan

Keterangan:
[A],[B],[C],dan[D]=konsentrasizatA,B,C,danDdalamsatuanmolar(M)
K=tetapankesetimbangan
P,q,m,n=koefisienreaksi
KemungkinanhargaK/Kcpadakesetimbangan:
1.K>1,hasilreaksilebihbanyakdaripadapereaksi
2.K<1,hasilreaksilebihsederhanadaripadapereaksi

2. Tetapan Kesetimbangan Berdasarkan Konsentrasi


(Kc)
mA + nB pC + qD
mula-mula : a b
reaksi : c d
setimbangan: e f g h
Satuan a, b, c, d, e, f, g, dan h adalah mol V = volume

3. Tetapan Kesetimbangan Berdasarkan Tekanan Parsial (K p)

Pada campuran gas terjadi kesetimbangan antara gas-gas yang bereaksi.

Campuran gas tersebut menimbulkan tekanan total.

Tekanan total ialah penjumlahan dari tekanan parsial masing-masing


gas dalam campuran.

Dapat dirumuskan
P total = PA + Pb + Pc
PA = XA . P
PA = tekanan parsial gas A
XA = fraksi mol gas A

Fraksi mol gas A ialah pebandingan antara mol gas A dengan mol zat
seluruhnya.
XA = (mol gas A) / (mol zat seluruhnya)

4. Hubungan Kp dan Kc

Kp = Kc (RT)n
n = selisih jumlah koefisien produk dengan jumlah koefisien reaktan.

5. Hubungan Nilai Tetapan Kesetimbangan pada Reaksi-reaksi yang


Berkaitan

Jika persamaan reaksi dibalik, maka harga Kc pun dibalik.


Kc = 1/Kc

Jika koefisien reaksi dikalikan dengan factor n, harga Kc dipangkatkan dengan n.


Kc = Kcn

Jika koefisien reaksi dibagi dengan factor n, harga Kc menjadi akar pangkat n dari
Kc.
Kc = nVKc

BACK

Derajat Disosiasi

Disosiasi adalah penguraian suatu zat menjadi zat lain


yang susuanannya lebih sederhana.

Disosiasi yang terjadi karena pemanasan disebut


disosiasi termal.

Biasanya disosiasi disertai dengan pertambahan jumlah


mol.

Besarnya fraksi zat yang terdisosiasi dinyatakan dengan


derajat disosiasi, yaitu perbandingan antara jumlah zat
yang terdisosiasi dengan jumlah zat mula-mula.
= (jumlah mol zat yang terdisosiasi) / (jumlah mol zat
mula-mula)

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai

  • Proposal FON
    Proposal FON
    Dokumen7 halaman
    Proposal FON
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Smart 2012
    Smart 2012
    Dokumen3 halaman
    Smart 2012
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Book 1
    Book 1
    Dokumen3 halaman
    Book 1
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • BAKSO
    BAKSO
    Dokumen1 halaman
    BAKSO
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • BAKSO
    BAKSO
    Dokumen1 halaman
    BAKSO
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Cardenoline
    Cardenoline
    Dokumen7 halaman
    Cardenoline
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • LDKM
    LDKM
    Dokumen7 halaman
    LDKM
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Soal Cerdas Cermat
    Soal Cerdas Cermat
    Dokumen7 halaman
    Soal Cerdas Cermat
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Solusi Permasalahan
    Solusi Permasalahan
    Dokumen5 halaman
    Solusi Permasalahan
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Take Home 1
    Take Home 1
    Dokumen3 halaman
    Take Home 1
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Statistik Kelompok
    Statistik Kelompok
    Dokumen7 halaman
    Statistik Kelompok
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Jadwal LDKM 2011
    Jadwal LDKM 2011
    Dokumen1 halaman
    Jadwal LDKM 2011
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Daun Ungu
    Daun Ungu
    Dokumen8 halaman
    Daun Ungu
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Persyaratan Karantina Untuk Pemasukan
    Persyaratan Karantina Untuk Pemasukan
    Dokumen12 halaman
    Persyaratan Karantina Untuk Pemasukan
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Prose Dur
    Prose Dur
    Dokumen3 halaman
    Prose Dur
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Latihan 1
    Latihan 1
    Dokumen5 halaman
    Latihan 1
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Prosedur KARANTINA TUMBUHAN
    Prosedur KARANTINA TUMBUHAN
    Dokumen137 halaman
    Prosedur KARANTINA TUMBUHAN
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 6
    Kelompok 6
    Dokumen6 halaman
    Kelompok 6
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Kestan Fix
    Kestan Fix
    Dokumen28 halaman
    Kestan Fix
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Makalah Kultur Jaringan
    Makalah Kultur Jaringan
    Dokumen10 halaman
    Makalah Kultur Jaringan
    aa
    Belum ada peringkat
  • Cardenoline
    Cardenoline
    Dokumen7 halaman
    Cardenoline
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Latihan 1
    Latihan 1
    Dokumen5 halaman
    Latihan 1
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • KARANTINA
    KARANTINA
    Dokumen7 halaman
    KARANTINA
    damargesang
    Belum ada peringkat
  • Acara 2
    Acara 2
    Dokumen12 halaman
    Acara 2
    damargesang
    Belum ada peringkat