Anda di halaman 1dari 11

ISPA

DEFINISI
ISPA merupakan singkatan dari Infeksi
Saluran Pernapasan Akut
Infeksi saluran pernafasan akut (ISPA)
merupakan penyakit yang sering
dijumpai dengan manifestasi ringan
sampai berat.
ISPA meliputi saluran pernapasan bagian
atas dan saluran pernapasan bagian
bawah
ISPA yang mengenai jaringan paru-paru
atau ISPA berat, dapat menjadi

SISTEM RESPIRASI

ANATOMI TENGGOROKAN

PARU-PARU

INFEKSI SALURAN
PERNAPASAN

Influenzae (Flu)
Pharyngitis
Otitis Externa
Otitis Media
Sinusitis
Laryngitis

Bronchitis
Bronchiliolitis
Pneumonia
(infection in
alveoli)

KLASIFIKASI ISPA
Bukan pneumonia: ditandai secara klinis
oleh batuk pilek, bisa disertai demam,
tanpa tarikan dinding dada kedalam, tanpa
napas cepat. Contohnya : Influenza,
faringitis dan tonsilitis.
Pneumonia : ditandai secara klinis oleh
adanya tarikan dinding dada kedalam
(chest indrawing)..

ISPA DISEBABKAN OLEH ???


Bakteri atau virus
Lingkungan rumah :
pencemaran udara dalam rumah
ventilasi rumah
kepadatan hunian rumah

Pencemaran udara
Asap rokok

Gejala & Tanda Umum

Demam
Sakit kepala
Nyeri tenggorokan
Hidung buntu, pilek
Batuk
Nafas cepat &
dalam

Suhu tubuh
meningkat
Retraksi intercostal
Gambaran paru
abnormal
Pemeriksaan darah
abnormal

Pencegahan
Pencegahan dapat dilakukan dengan :
Menjaga keadaan gizi agar tetap baik.
Imunisasi.
Menjaga kebersihan perorangan dan
lingkungan.
Mencegah berhubungan dengan penderita
ISPA.
Alat Pelindung Diri (APD) pada saat
kerja

T e r i m a

k a s i h

Anda mungkin juga menyukai