Anda di halaman 1dari 5

Soal Kegawatdaruratan Medik PSIK Semester VII

-Dr.Rasyid Sulaiman Siregar,M.Kes1. Yang termasuk dalam Kegawatdaruratan Medik?


2. Yang dimaksud dengan Syok & klasifikasinya!
3. Jenis-jenis Trauma & jelaskan!
4. Yang dimaksud dengan Infark Miokard Akut,gejalanya & faktor
resikonya!
5. Yang dimaksud dengan Krisis
Hipertensi,klasifikasinya,manifestasi klinis & penanganan awalnya!

2. Yang dimaksud dengan Syok & klasifikasinya!


Syok merupakan kondisi medis yang mengancam nyawa, yang terjadi ketika tubuh tidak mendapat cukup aliran
darah sehingga tidak tercukupinya kebutuhan aerobik seluler atau tidak tercukupinya oksigen untuk memenuhi
kebutuhan metabolik tubuh sehinggga dapat menyebabkan hipoperfusi jarngan secara global dan meyebabkan
asidosis metabolik. Keadaan ini membutuhkan penanganan yang cepat karena dapet berkmbang / memburuk dengan
cepat.Syok dapat terjadi meskipun tekanan darah normal dan hipotensi dapat terjadi tanpa terjadinya hipoperfusi.
Klasifikasi
Syok dapat diglongkan menjadi 5 klasifikasi, meliputi :

Syok hipovolemik (disebabkan oleh kehilagan cairan / darah)


Syok kardiogenik (disebabkan oleh masalah pada jantung)
Syok anafilaktik (disebabkan oleh reaksi alergi)
Syok Septik (disebabkan oleh infeksi)
Syok Neurogenik (disebabkan oleh kerusakan sistem saraf)

3. Jenis-jenis Trauma & jelaskan!

1. Trauma mekanik
Salah satu ciri yang paling khas dalam trauma mekanik adalah terjadinya fraktur tulang yang patah . Apabila seseorang
mempertahankan dirinya terhadap suatu pukulan atau benturan , , kemungkinan besar os ulnaris nya akan patah.
2. Trauma panas
Trauma panas dapat terjadi karena adanya jaringan yang terbakar secara langsung atau membeku, akibat tekanan suhu yang terlalu
dingin. Bisa juga secara berharap seluruh tubuh mendapatkan panas yang berlebihan atau karena dingin yang terlalu rendah
3. Trauma Bahan kimia
Trauma bahan kimia dapat terjadi karena memakan racun, misalnya fosfor kucing yang terdapat dalam korek api zaman dahulu.
4. Trauma listrik
Trauma listrik ini merupakan bentuk syok akibat tersengat bentuk syok akibat tersengat listirik bertegangan tinggi. Trauma seperti ini
bisa merusak jantung, otak, bahkan sering mengakibatkan kematian
5. Tfauma Radiasi
Trauma radiasi dapat terjadi akibat hujan debu radioaktif yang berasal dari letusan bom. Bahkan, cahaya matahari pun dapat
menyebabkan trauma (sunburn) ini.
6. Trauma Biologi
Trauma biologi dapat disebabkan oleh bakteri, virus, parasit, malaria, gigitan ular dan segala gangguan dari makhluk biologi lainnya.
7. Trauma emosi
Trauma emosi biasanya disebabkan oleh teman sendiri atau sesama manusia

4. Yang dimaksud dengan Infark Miokard Akut,gejalanya & faktor

resikonya!

Infark Miokard Akut (IMA) merupakan suatu kondisi dimana berkurangnya suplai oksigen ( oksigen tidak tercukupi ) dalam waktu lama,
sehingga mengakibatkan kematian otot jantung.
Berikut beberapa tanda atau gejala infark miokard akut yang perlu anda waspadai, diantaranya :
Nyeri dada yang tiba-tiba dan berlangsung terus menerus, di bawah sternum dan perut atas
Nafas pendek
Pucat
Berkeringat dingin
Pusing, mual dan muntah
Rupturnya (robek / putus) plak aterosklerosis
Adanya trombus
Hipoksia
Emboli arteri koroner
Arthritis
Aneurisma arteri koroner
Hipertrofi ventrikel
Vasospasme arteri koroner
Penggunaan kokain, amfetamin dan efedrin dan lain lain.

Lanjutan
Selain mengetahui penyebabnya, anda juga perlu mengetahui beberapa
faktor yang dapat meningkatkan resiko terserang infark miokard akut (IMA),
seperti :
Penderita Hipertensi Tidak Terkontrol
Penderita Diabetes Melitus
Hiperkolesterolemia dan hipertrigliserida
Umur ( terutama berusia 60 tahun keatas )
Merokok
Jenis Kelamin ( pria lebih tinggi tingkat resikonya dari pada wanita, karena
beberapa faktor seperti gaya hidup, merokok, dan lain lain )
Riwayat Keluarga
Gaya hidup

Anda mungkin juga menyukai