Anda di halaman 1dari 20

BAB 10

PERUBAHAN LINGKUNGAN
Pertemuan 1

Konsep Perubahan
lingkungan
PENYEBAB PERUBAHAN LINGKUNGAN

1. perilaku manusia :
pembabatan dan pembakaran
hutan
penggunaan pestisida,
penggunaan pupuk buatan
berlebihan
penyederhaan ekosistem.
2. peristiwa alam :
banjir, gempa, gunung meletus
PERMASALAHAN BUMI, SEBAGAI
RUMAH BAGI MANUSIA

1. Menipisnya lapisan
ozon

1979 1998
2. Pemanasan
global
kadar CO yang tinggi
akibat aktivitas manusia
menyebabkan suhu
permukaan bumi
meningkat
3. EFEK
RUMAH KACA
Cahaya PenambahanCO2 di Pengurangan CO2 dari udara oleh
Matahari Efek Rumah Kaca: udara dapat
Cahaya matahari masuk ke bumi tumbuhan dan alga fotosintetik
meningkatkan efek akan mengurangi efek rumah kaca
Kemudian dipantulkan. Oleh CO2 rumah kaca
Cahaya matahari tersebut
dipantulkan kembali ke bumi
kembali
CO2
Panas

CO2 CO2
4.
PENEBANGA
N HUTAN
Dapat mengakibatkan : Peningkatan suhu udara, terjadinya banjir,
krisis air, punahnya banyak spesies makhluk hidup, dll.
Pertemuan 2

Pencemaran Lingkungan
Polusi terjadi apabila pada suatu daerah
atau tempat terjadi suatu perubahan
yang tidak diinginkan.
Berbagai kegiatan yang menyebabkan
pencemaran lingkungan,
antara lain industri atau pabrik,
pertambangan, transportasi, pertanian,
dan kegiatan rumah tangga.
Limbah atau zat-zat lain yang menyebabkan
terjadinya pencemaran disebut zat pencemar
atau polutan.
Polutan tersebut dapat berupa makhluk hidup, zat
kimia, dan energi. Berdasarkan ini, maka
polutan dikelompokkan menjadi
polutan biologi,
polutan kimia, dan
polutan fisika.
Pencemaran berdasarkan tempat
terjadinya dapat dibedakan menjadi
empat macam yaitu
pencemaran air,
pencemaran tanah,
pencemaran udara, dan
pencemaran suara.
Mari saksikan video berikut!

Sumber :
http://www.youtube.com/wat
ch?v=jxlraxFH29M
PERTEMUAN 3

Limbah dan pengolahannya


Limbah ini terdiri dari bahan kimia
organik dan anorganik.
Limbah organik adalah limbah yang
berasal dari bagian organisme. Sebenarnya,
dalam jumlah tertentu lingkungan akan
mampu menguraikan menjadi hara tanah.
Limbah ini terbesar dari limbah rumah
tangga.
Limbah anorganik adalah limbah dari
sumber daya alam yang tidak terbarukan,
misalnya dari pertambangan besi, nikel,
minyak bumi, batubara, timah, dan lain-lain.
PENGOLAHAN LIMBAH
menerapkan konsep ekoefisiensi yang meliputi:
(a) reduce, yaitu upaya mengurangi limbah
yang dihasilkan dengan cara meminimumkan
penggunaan bahan baku air dan energi per
unit produk;
(b) reuse, yaitu upaya mengurangi limbah
dengan cara menggunakan kembali limbah
yang dihasilkan, dan
(c) recycle, yaitu upaya mengurangi limbah
dengan cara mendaur ulang limbah tersebut.
PERTEMUAN 4

Daur Ulang Limbah


Limbah organik yang berupa dedaunan, sampah
rumah tangga, kotoran ternak merupakan limbah
yang dapat diolah menjadi pupuk kompos.
Untuk membuat pupuk kompos diperlukan
mikroorganisme yang memiliki kemampuan
sebagai pengurai.
Mikroorganisme yang berperan dalam
pembuatan pupuk kompos dikenal sebagai
Effective Microorganism (EM).
Limbah ternak dan sisa tanaman dapat didaur
menghasilkan biogas
Limbah anorganik
seperti plastik, kaleng, karet bekas
dapat diolah
Misalnya diolah menjadi alat-alat
mainan, perlengkapan rumah tangga
atau menjadi karya yang memiliki nilai
seni tinggi.
KARYA DAUR ULANG LIMBAH

Anda mungkin juga menyukai