Anda di halaman 1dari 26

SEL SEBAGAI SATUAN FUNGSIONAL

MAKHLUK HIDUP
DI DALAM SEL TERJADI PROSES BIOKIMIA DAN FUNGSI HIDUP SEPERTI
NUTRISI DAN DIGESTI, ABSORPSI, TRANSPOR, BIOSINTESIS, SEKRESI,
RESPIRASI, EKSKRESI DAN REPRODUKSI.
BAGIAN-BAGIAN SEL, STRUKTUR DAN
FUNGSINYA.
1. MEMBRAN SEL
A. FUNGSI MEMBRAN SEL
PEMBATAS ANTARA ISI SEL DENGAN LINGKUNGANNYA.
PELINDUNG
MENGENDALIKAN PERTUKARAN ZAT LINTAS MEMBRAN
TEMPAT BEREAKSI KIMIA
RESEPTOR/PENERIMA RANGSANG.

B. SIFATMEMBRAN SEL
SELEKTIF PERMIABEL (HANYA DAPAT DILALUI OLEH ZAT-ZAT
TERTENTU).

C. STRUKTUR MEMBRAN SEL


MEMBRAN SEL TERSUSUN DARI LIPIDA (LEMAK) DAN PROTEIN
YANG MEMBENTUK LAPISAN GANDA.
STRUKTUR MEMBRAN SEL

LAPISAN LEMAK TERDIRI DARI LAPISAN PROTEIN TERDIRI DARI

SATU MOLEKUL GLISEROL YANG PROTEIN INTRINSIK/INTERGAL


HIDROFILIK (MAMPU MENGIKAT ADALAH PROTEIN YANG MENEMBUS
MOLEKUL AIR). DARI PERMUKAAN DALAM
TIGA MOLEKUL ASAM LEMAK YANG KEPERMUKAAN LUAR.
HIDROFOBIK (MENOLAK MOLEKUL PROTEIN EKSTRINSIK/PERIFER
AIR). ADALAH PROTEIN YANG TERDAPAT
PADA PERMUKAAN LUAR DAN
PERMUKAAN DALAM MEMBRAN SEL.
TRANSPORT
KONSEP DASAR
TRANSPORT BAHAN DI DALAM TUBUH MENGGUNAKAN WAHANA (MEDIUM) ZAT
CAIR = DALAM BENTUK LARUTAN
MELARUT ADALAH TERSEBARNYA ZAT TERLARUT SECARA MERATA DI DALAM
PELARUT, DALAM BENTUK ION ATAU TERHIDRASI.
MAKIN BANYAK ZAT TERLARUT, MAKIN PEKAT LARUTAN DAN MAKIN BESAR
POTENSIAL OSMOTIK. DEMIKIAN SEBALIKNYA
POTENSIAL OSMOTIK ADALAH NEGATIF POTENSI TEKANAN YANG DAPAT
DIHASILKAN LARUTAN.MAKIN NEGATIF MAKIN KUAT IA MENARIK PELARUT
(AIR) KEARAHNYA
TRANSPORT DALAM TUBUH DILANGSUNGKAN MELALUI JARINGAN KHUSUS
(JARINGAN VASKULAR )
SEBELUM MENCAPAI JARINGAN TRANSPORT/ANGKUT, SEMUA BAHAN YANG
HENDAK DIANGKUT HARUS MELEWATI MEMBRAN PLASMA YANG BERSIFAT
SEMIPERMEABEL ATAU SELEKTIF PERMEABEL.
ARTINYA :
SEMUA ZAT TIDAK LELUASA MELEWATINYA, KECUALI GAS-GAS (O2,CO2) DAN
AIR.
UNTUK DAPAT MELEWATINYA DIBUTUHKAN ALAT KHUSUS DAN BANTUAN
ENERGI FISIOLOGI.
FUNGSI TRANSPORT
PADA MEMBRAN
BERPERAN DALAM PENGENDALIAN RANGKAIAN
REAKSI METABOLISME
2. SITOPLASMA
TERDIRI DARI MATRIKS ATAU SITOSOL YANG TRANSPARAN DAN
SEJUMLAH ORGANEL SEL.

KOMPONEN SITOPLASMA
- AIR
- ZAT ORGANIK
- ZAT ANORGANIK

DALAM BENTUK LARUTAN MAUPUN KOLOID

SISTEM KOLOID DAPAT MENGALAMI PERUBAHAN KEKENTALAN,


DARI : ENCER (SOL) KENTAL (GEL)
PERUBAHAN INI DISEBABKAN BERUBAHNYA KADAR AIR DAN
SUSUNAN PARTIKEL DI DALAM SITOPLASMA.
3. NUKLEUS (INTI SEL)

BERFUNGSI SEBAGAI PUSAT PENGENDALIAN SELURUH KEGIATAN


SEL.
MEMILIKI MEMBRAN RANGKAP DUA, BERPORI SEBAGAI PEMBATAS
DENGAN SITOPLASMA.
BERISI KROMATIN YANG MENGANDUNG NUKLEOPROTEIN
(PERSENYAWAAN PROTEIN DENGAN DNA), NUKLEOLUS (ANAK
INTI) DAN CAIRAN INTI.
4. RETIKULUM ENDOPLASMA (R.E) BERUPA SALURAN BERCABANG
YANG TERDAPAT DI DALAM SITOPLASMA YANG MENGHUBUNGKAN
SEMUA ORGANEL DENGAN NUKLEUS.

DIBEDAKAN MENJADI :
R.E. KASAR PADA PERMUKAAN LUAR SELAPUTNYA TERDAPAT
RIBOSOM.
R.E. HALUS TIDAK DITEMPELI RIBOSOM.
5. RIBOSOM ORGANEL YANG BERPERAN DALAM SINTESA PROTEIN.
TERDAPAT BEBAS DI DALAM SITOPLASMA MAUPUN MELEKAT PADA R
E.
6. GOLGIKOMPLEKS ORGANEL INI MEMBENTUK STRUKTUR SEPERTI
JALA YANG KOMPLEKS DAN MERUPAKAN KOMPONEN TERBESAR DI
DALAM SITOPLASMA. JUMLAHNYA MENONJOL PADA SEL-SEL KELENJAR.

FUNGSI GOLGIKOMPLEKS :
MENGANGKUT DAN MENGUBAH SECARA KIMIA MATERI-MATERI YANG
TERDAPAT DI DALAMNYA.
MENGHASILKAN LENDIR, LILIN PADA TANAMAN PERCA DAN SEKRESI
YANG BERSIFAT LENGKET.
KADANG-KADANG UNTUK TRANSPORT LEMAK.
SEKRESI PROTEIN, GLIKO PROTEIN, KARBOHIDRAT DAN LEMAK.
MEMBENTUK LISOSOM.
7. LISOSOM ORGANEL KECIL YANG TERBUNGKUS SELAPIS
MEMBRAN.

BANYAK TERDAPAT PADA SEL YANG MEMILIKI KEGIATAN FAGOSTIK.


FUNGSI LISOSOM :
MENCERNA MATERI YANG DIAMBIL SECARA ENDOSITOSIS.
AUTOFAG, ADALAH PENYINGKIRAN STRUKTUR YANG TIDAK
DIKEHENDAKI.
EKOSOSITOSIS, CONTOHNYA PEMBEBASAN ENZIM DI LUAR SEL.
AUTOLISIS, PENGHANCURAN DIRI SEL DENGAN CARA
MEMBEBASKAN SEMUA ISI LISOSOM DALAM SEL.
8. MITOKONDRIA.

TERDAPAT PADA SEMUA SEL EUKARIOTIK AEROBIK.


BERFUNGSI DALAM PROSES RESPIRASI.
SETIAP MITOKONDRIA TERLINDUNG OLEH MEMBRAN GANDA.
MEMBRAN YANG DISEBELAH DALAM BERLEKUK-LEKUK DISEBUT
KRISTA.
FUNGSI KRISTA ADALAH MEMPERLUAS BIDANG PERMUKAAN,
SEHINGGA PROSES PENYERAPAN O2 LEBIH EFEKTIF.
DALAM MATRIKS TERDAPAT ENZIM, DNA, RNA DAN PROTEIN.
9. BADAN MIKRO (PEROKSISOM DAN GLIOKSISOM)

PEROKSISOM BERUKURAN LEBIH KECIL DARI MITOKONDRIA DAN MEMILIKI


MEMBRAN PEMBATAS TUNGGAL, TERDAPAT PADA SEL HEWAN DAN SEL
TUMBUHAN.
FUNGSI : MENGANDUNG ENZYM KATALASE YANG DAPAT MENETRALKAN H2O2
(HIDROGEN PEROKSIDA) YANG BERSIFAT RACUN (TOKSIN).

ENZYM KATALASE
H2O2 H2O + O2
PEROKSISOM PADA SEL HEWAN BANYAK TERDAPAT DI HATI DAN GINJAL. PADA
TUMBUHAN TERDAPAT PADA BERBAGAI SEL.
GLIOKSISOM HANYA TERDAPAT PADA TUMBUHAN YAITU PADA BIJI. GLIOKSISOM
DAPAT MENGHASILKAN ENZYM YANG DAPAT MERUBAH LEMAK GLUKOSA, YANG
DAPAT MENGHASILKAN ENERGI UNTUK BERKECAMBAH.
SITOSKELETON

10. MIKROFILAMEN BENANG 11. MIKROTUBULUS TABUNG-


PROTEIN YANG AMAT LEMBUT YANG TABUNG HALUS DARI PROTEIN YANG
GARIS TENGAHNYA 5-7mm TERDIRI ATAS DISEBUT TUBULIN.
PROTEIN AKTIN DAN MIOSIN. TERDAPAT
DI BAWAH MEMBRAN PLASMA.

FUNGSI :
FUNGSI : MEMBENTUK ORGANEL SENTRIOL,
TERLIBAT DALAM PROSES ENDOSITOSIS SILIA DAN FLAGEL
DAN EKBOSITOSIS.
TERLIBAT DALAM GERAKAN SEL.
TRANSPORTASI SEL.
SEBAGAI KERANGKA SEL, MENJAGA
BENTUK SEL AGAR TETAP.
12. SENTRIOL

ORGANEL SEL YANG TERSUSUN DARI 9 TRIPLET MIKROTUBULUS, BERFUNGSI


MENGATUR PEMISAHAN KROMOSOM SELAMA PEMBELAHAN SEL
HANYA TERDAPAT PADA SEL HEWAN
13. VACUOLA (RONGGA SEL)

TERDAPAT PADA BAGIAN SITOPLASMA YANG DIBATASI OLEH SELAPUT YANG


DISEBUT TONOPLAS.
VACUOLA PADA UMUMNYA TERDAPAT PADA SEL TUMBUHAN, SEDANGKAN PADA
HEWAN PROTOZOA DIKENAL :
VACUOLA KONTRAKTIL : BERFUNGSI MENJAGA NILAI OSMOTIK SEL DAN
EKSKRESI.
VACUOLA MAKANAN : BERFUNGSI DALAM PROSES PENCERNAAN MAKANAN.
FUNGSI VACUOLA :

MEMASUKAN AIR MELALUI TONOPLAS YANG BERSIFAT DIFERENSIAL


PERMIABEL UNTUK MEMBANGUN TURGOR SEL.
ADNYA PIGMEN ANTOSIANIN, YANG MEMBERI WARNA MENARIK PADA
BUNGA, BUAH, PUCUK DAN DAUN.
VACUOLA TUMBUHAN KADANG-KADANG MENGANDUNG ENZYM
HIDROLITIK YANG DAPAT BERTINDAK SEBAGAI LISOSOM, WAKTU
HIDUP. SETELAH MATI, TONOPLAS KEHILANGAN SIFAT DIFERENSILA
PERMIABELNYA SEHINGGA ENZYM HIDROLITIK BISA LOLOS DAN
MENYEBABKAN PENGHANCURAN DIRI SEL.
TEMPAT TIMBUNAN SISA-SISA METABOLISME.
TEMPAT PENYIMPANAN ZAT MAKANAN YANG TERLARUT, YANG
SEWAKTU-WAKTU DAPAT DIGUNAKAN OLEH SITOPLASMA.
14. PLASTIDA
ADALAH ORGANEL YANG HANYA DITEMUKAN PADA SEL TUMBUHAN,
BERUPA BUTIR-BUTIR YANG MENGANDUNG ZAT WARNA (PIGMEN).

DIBEDAKAN MENJADI
KLOROPLAS MENGANDUNG KLOROFIL YANG BERFUNGSI DALAM
PROSES FOTOSINTESIS.
KROMOPLAS PLASTIDA BERWARNA, NON FOTOSINTESISI.
LEUKOPLAS PLASTIDA YANG TIDAK BERWARNA KARENA TIDAK
BERPGMEN.
LEUKOPLAS BIASANYA BERUBAH FUNGSI SEBAGAI TEMPAT PENYIMPANAN
MAKANAN :
AMILOPLAS PENYIMPANAN AMILUM
PROTEOPLAS PENYIMPANAN PROTEIN
ELAIOPLAS PENYIMPANAN LEMAK
15.KLOROPLAS
DALAM SEL EUKARIOTIK, FOTOSINTESIS TERJADI DALAM ORGANEL KLOROPLAS YANG TERSEBAR DALAM
SITOPLASMA.
KLOROPLAS MENGANDUNG KLOROFIL DAN PIGMEN-PIGMEN FOTOSINTETIK LAINNYA.

STRUKTUR KLOROPLAS :
MEMBRAN LUARNYA MERUPAKAN PEMBUNGKUS KLOROPLAS.
MEMBRAN DALAM TERSUSUN DALAM BENTUK LIPATAN BERPASANG-PASANG YANG DISEBUT LAMELA
YANG MENGHUBUNGKAN ISI SEL/STROMA.
PADA BAGIAN TERTENTU LAMELA MELEBAR SECARA TERATUR MEMBENTK KANTUNG MEMBRAN YANG
MENDATAR DISEBUT TILAKOID.
TILAKOID TERSUSUN MEMBENTUK GRANA.
BAGIAN LAMELA ANTARA DUA GRANA DISEBUT LAMELA ANTARA GRANA.
MEMBRAN TILAKOID DAN MEMBRAN LAMELA ANTAR GRANA MENGANDUNG SENYAWA PIGMEN
FOTOSINTESIS DAN ENZYM-EZNYM YANG DIPERLUKAN DALAM REAKSI TERANG FOTOSINTESIS.
SEDANGKAMN REAKSI GELAP TERJADI DI STROMA
16. DINDING SEL

DINDING SEL HANYA TERDAPAT PADA TUMBUHAN


DINDING PRIMER ADALAH DINDING SEL ASLI YANG PERTAMA KALI BERKEMBANG
PADA SEL BARU.
DINDING SEL SEKUNDER DIBENTUK DIPERMUKAAN DALAM DINDING PRIMER,
BERKEMBANG DALAM SEL YANG SUDAH BERHENTI TUMBUH
STRUKTUR DINDING SEL

DIANTARA DINDING-DINDING DUA SEL YANG BERDEKATAN TERLETAK LAMELA


TENGAH YANG TERDIRI DARI MAGNESIUM PEKTAT DAN KALSIUM PEKTAT.
FUNGSI : PEREKAT YANG MENGIKAT SEL-SEL SECARA BERSAMA-SAMA UNTUK
MEMBENTUK JARINGAN.
PADA DINDING SEL TERDAPAT BAGIAN YANG TIDAK MENEBAL YAITU MERUPAKAN
LUBANG/PORI YANG DISEBUT NOKTAH.
PLASMODESMATA ADALAH HUBUNGAN PLASMA SATU SEL DENGAN YANG LAIN
BERUPA JULURAN-JULURAN PLASMA (BENANG-BENGANG PLASMA).

Anda mungkin juga menyukai