Anda di halaman 1dari 5

dr.

Githa Nathalia
PUSKESMAS WUA WUA
 Masaremaja menurut WHO adalah antara 10-
24 tahun.

 Untukpertumbuhan normal, tubuh


memerlukan nutrisi yang memadai,
kecukupan energi, nutrisi esensial yang
menjadi basis pertumbuhan.
 Bawaan sejak lahir (genetik)

 Penyalahgunaan obat-
obatan, kecanduan alkohol
atau rokok

 Ketidakseimbangan antara
asupan dan pengeluaran

 Kemampuan daya beli


keluarga

 Pengetahuan tentang gizi


 Kecukupan energi diperlukan untuk kegiatan
sehari-hari dan proses metabolisme tubuh.

 Untuk mengetahui kecukupan energi dapat


dilihat dari BB-nya
 Energi dibutuhkan untuk :
 Mendukung pertumbuhan
 Perkembangan
 Aktivitas otot
 Fungsi metabolik lainnya (menjaga suhu
tubuh, menyimpan lemak tubuh)
 Dan untuk memperbaiki kerusakan jaringan
dan tulang

Anda mungkin juga menyukai