Anda di halaman 1dari 59

Evaluasi Program Pengawasan Rumah Sehat di

Wilayah Kerja Puskesmas Loji, Kecamatan


Tegalwaru, Kabupaten Karawang, Periode Januari
sampai September 2018

Apriyogi Dwi Jaya


112016212

Kepaniteraan Ilmu Kedokteran Komunitas


Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Krida Wacana
Jakarta, Oktober 2018
Bab i

Pendahuluan
Latar Belakang

• Rumah merupakan kebutuhan dasar manusia yang berfungsi


sebagai tempat tinggal
• Kondisi bangunan rumah yang tidak memenuhi syarat
kesehatan merupakan faktor resiko dan sumber penularan
berbagai penyakit
• Di wilayah kerja Puskesmas Loji, kunjungan sepuluh penyakit
terbesar pada tahun 2017 adalah ISPA yaitu 12,05%, mialgia
yaitu 10,85%, gastritis yaitu 9,64%, hipertensi yaitu 6,63%,
tifoid yaitu 6,03%, Influenza yaitu 5,42%, dermatitis yaitu
4,21%, diare 3,01%, rheumatoid artritis yaitu 1,81%, dan DM
yaitu 0,60%.
Masalah

• Profil Kesehatan Indonesia 2014  61,81%


rumah yang memenuhi syarat kesehatan dari
target Renstra Kemenkes 77%
• Di Jawa Barat tahun 2014 67,31%
• Di Puskesmas Loji tahun 2016  pencapaian
pengawasan 41,67 % dari target 75%
Tujuan

Tujuan Umum:
Diketahui
• penyelesaian masalah program pengawasan rumah sehat
di wilayah kerja Puskesmas Loji pada periode Januari
sampai September 2018 dengan menggunakan
pendekatan sistem
Tujuan

Tujuan Khusus
Diketahuinya
• pemetaan, pendataan dan juga sistem pencatatan dan
pelaporan
• cakupan dan persentase
• cakupan penyuluhan kelompok
• cakupan pembinaan
Program Pengawasan Rumah Sehat Puskesmas Loji periode
Januari sampai September 2018
Manfaat

Bagi Evaluator:
• melatih & mempersiapkan diri dalam mengatur
program rumah sehat
• mengetahui kendala dalam perencanaan,
pengorganisasian, pelaksanaan, pengawasan
• menerapkan ilmu pengetahuan
• menumbuhkan minat & pengetahuan mengevaluasi
• Mengembangkan kemampuan berpikir kritis
Manfaat

Bagi Perguruan Tinggi:


• mengamalkan Tridarma Perguruan Tinggi
• mewujudkan kampus sebagai masyarakat ilmiah dalam
peran sertanya di bidang kesehatan
• mewujudkan Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida)
sebagai universitas yang menghasilkan dokter yang
berkualitas
Manfaat

Bagi Puskesmas yang dievaluasi:


• mengetahui masalah yang timbul dalam program rumah
sehat diruang lingkup kerja Puskesmas Loji
• meningkatkan motivasi pemegang program
• memperoleh masukan dari saran-saran yang diberikan,
sebagai umpan balik agar keberhasilan program dimasa
mendatang dapat optimal
Manfaat

Bagi Masyarakat:
• meningkatnya derajat kesehatan masyarakat
• diharapkan dapat menurunkan prevalensi berbagai
penyakit masyarakat yang berhubungan dengan
kesehatan lingkungan dan rumah
• menjadi contoh bagi daerah-daerah lain di Indonesia
• dapat menghuni rumah yang layak dihuni untuk jangka
panjang
Sasaran

• Masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Loji,


Kabupaten Karawang pada periode Januari
sampai September 2018
Bab ii

Materi dan metode


Materi

• Pemetaan rumah sehat


• Inspeksi rumah sehat
• Penyuluhan rumah sehat
• Pembinaan rumah sehat
• Pencatatan dan pelaporan rumah sehat
Metode

Evaluasi dengan cara:


• pengumpulan data
• pengolahan data
• analisis data
• interpretasi data
Bab iii

Kerangka Teori
Kerangka Teori
Bab iv

Penyajian data
Sumber Data

Data sekunder berupa:


• Data geografis
• Data demografis
• Laporan data dasar penyehatan lingkungan
• Laporan bulanan penyehatan lingkungan
Puskesmas Loji Kabupaten Karawang periode
Januari sampai September 2018
• Laporan tahunan cakupan pengawasan rumah
sehat 2018
Data Umum
Data Geografis
• Jalan Raya Pangkalan-
Loji, Kecamatan
Tegalwaru, Kabupaten
Karawang
• Berjarak + 1 km dari
kantor kecamatan Loji
dan ± 40 km dengan
Kantor Pemda Kabupaten
Karawang
Data Umum
Data Umum

• Luas wilayah  107,68 Ha, yang terdiri dari 9


desa, 40 RW dan 109 RT
• Batas-batas fisik:
• Utara berbatasan dengan Kecamatan
Pangkalan
• Selatan berbatasan dengan Kabupaten
Cianjur
• Barat berbatasan dengan Kabupaten Bogor
• Timur berbatasan dengan Kabupaten
Purwakarta
Data Umum
Data Demografi
Jumlah Penduduk

No Nama Desa Laki-Laki Perempuan Jumlah

1 Kutamaneuh 2.195 2.072 4.267

2 Kutalanggeng 1.577 1.557 3.134

3 Cintalanggeng 2.014 1.938 3.952

4 Cintawargi 1.938 2.054 3.992

5 Cintalaksana 2.279 2.044 4.323

6 Mekarbuana 2.323 2.188 4.511

7 Wargasetra 2.747 2.987 5.734

8 Cigunungsari 1.722 1.666 3.388

9 Cipurwasari 1.330 1.328 2.658

Jumlah 18.125 17.834 35.959


Data Khusus

Man
• Kepala Puskesmas : 1 Orang
• Petugas Kesling (Sanitarian) : 1 Orang sebagai
koordinator dan pelaksana program
Money
• Dana APBD tingkat II : Ada
• Bantuan Operasional Kesehatan : Ada
Data Khusus

Material
Sanitarian kit : Ada
Infocus : Ada
Layar : Ada
Leaflet : Tidak ada
Lembar balik : Tidak ada
Poster : Ada
Formulir pengawasan rumah sehat : Ada
Buku pedoman Kesling : Ada
Sarana transportasi : Cukup
Data Khusus

Method
• Pendataan rumah 1 tahun sekali
• Inspeksi 1 minggu 3 kali di tiap desa dengan
mengunjungi rumah yang berbeda tiap bulan, berdasar
formulir pengawasan rumah sehat. Indikator dinilai:
higiene rumah, sarana sanitasi, perilaku penghuni
• Penyuluhan mengenai rumah sehat jika tidak memenuhi
kriteria rumah sehat
• Pembinaan minimal 3 bulan sekali
• Pencatatan kegiatan, kemudian visualisasi data
grafik/tabel bulanan dan tahunan
Data Khusus

Proses
Perencanaan
• dibuat 1 bulan sebelum kegiatan pada rapat bulanan Puskesmas
dimulai dengan pendataan
• perencanaan Kegiatan Pemetaan Rumah pada setiap tingkat
wilayah (RT, RW, Dusun Desa)
• penyuluhan dilaksanakan saat melakukan pengawasan rumah
sehat
• inspeksi rumah hari kerja dari pukul 08.00-12.00 WIB
• pembinaan masyarakat mengenai rumah sehat
• Pencatatan dilakukan setiap kegiatan dilaksanakan sedangkan
pelaporan dilakukan di setiap awal bulan
Data Khusus
Pengorganisasian
Kepala Puskesmas
H. Ujang Suryana, S.KM

Koordinator Kesehatan Lingkungan


Arry Setiawan, A.M.KL

Lintas Program (Bidan, Dokter, dsb)


Lintas Sektoral (Ketua RW, RT)
Data Khusus
Pelaksanaan
• pendataan jumlah rumah yang ada dan yang memenuhi kriteria
rumah sehat 1 tahun 1 kali
• inspeksi setiap 1minggu 3 kali tiap desa pukul 08.00-12.00 WIB
dilakukan programmer sendiri, terkadang bersama perangkat desa,
belum ada kader khusus
• Penyuluhan dilakukan langsung bila kondisi rumah tidak memenuhi
kriteria rumah sehat, tanpa pemberian leaflet atau lembar balik
• Pembinaan rumah sehat tidak rutin
• Pencatatan dan pelaporan rutin setiap bulan ke Dinkes Kabupaten
Karawang
Data Khusus

Pengawasan
• pencatatan tiap bulan atau tahunan dan pelaporan secara
berkala tentang kegiatan pengawasan rumah sehat ke tingkat
Kabupaten
• rapat bulanan puskesmas satu bulan sekali
Data Khusus

Jumlah rumah diperiksa di wilayah


kerja Puskesmas dalam kurun waktu
Keluaran Januari sampai September 2018
Cakupan Pengawasan Rumah Sehat = x 100%

Jumlah rumah yang ada di wilayah kerja


Puskesmas dalam kurun waktu Januari
sampai September 2018

Persentase Cakupan Pengawasan Rumah Sehat =


4000
𝑥 100% = 41,67%
9597
besar masalah adalah (75% - 41,67%) = 33,33%
Data Khusus

Jumlah rumah diperiksa yang


memenuhi syarat Rumah Sehat
dalam kurun waktu Januari sampai
Persentase Rumah Sehat = September 2018 x 100%

Jumlah rumah yang ada di wilayah


kerja Puskesmas dalam kurun waktu
Januari sampai September 2018

2716
Persentase Rumah Sehat = 𝑥 100% = 28,30%
9597
besar masalah adalah (75% - 28,30%) = 46,7%
Data Khusus

Lingkungan
Lingkungan Fisik
• Lokasi: dapat dijangkau dengan sarana transportasi
yang ada
• Iklim: bila hujan beberapa tempat becek dan licin
• Geografis: tidak mempengaruhi program
Lingkungan Non-Fisik
• Terdapat 11.496 penduduk miskin, dapat
mempengaruhi akses untuk mendapatkan rumah
yang memenuhi syarat kesehatan
Data Khusus

Umpan Balik
• rapat kerja bulanan bersama Kepala
Puskesmas satu bulan satu kali yang membahas
laporan kegiatan evaluasi program yang telah
dilaksanakan (Lokakarya Bulanan)
Bab v

Pembahasan Masalah
Masalah dari Keluaran

No Variabel Tolok Ukur Cakupan Masala


h

1 Keluaran

 Cakupan 75% 41,67% (+)


pengawasan 33,33%
rumah sehat
 Persentase 75% 28,30% (+)
rumah sehat 46,7%
No

2
Masalah dari Masukan
Variabel

Masukan
Tolok Ukur Cakupan Masalah

 Man  Tersedianya minimal 2 orang  1 orang merangkap (+)


petugas, masing-masing sebagai koordinator dan pelaksana
koordinator dan pelaksana program program kesehatan
pengawasan rumah sehat yang lingkungan, juga sebagai
terampil di bidangnya perawat di balai pengobatan
umum.
 Material
 Sanitarian kit  Tidak ada
 Infocus  Ada
 Layar  Ada
 Leaflet  Tidak ada
 Lembar balik  Tidak ada
 Poster  Ada (+)
 Formulir penilaian rumah sehat  Ada
 Buku pedoman Kesling  Ada
 Alat tulis  Ada
 Sarana transportasi dinas  Ada
Masalah dari Proses
No Variabel Tolok Ukur Cakupan Masalah
3 Proses
 Pengorganisasian  Dibentuk struktur organisasi kepala Kepala Puskesmas (+)
puskesmas sebagai penanggungjawab (H. Ujang Suryana, S.KM)
program, melimpahkan kekuasaan kepada ↓
koordinator kesehatan lingkungan, kemudian Koordinator Kesehatan Lingungan
melakukan koordinasi dengan pelaksana (Arry Setiawan, A.M.KL)
program ↓
Staf Pusling, staf promkes, Ketua
RT/RW
• Koordinasi lintas program dan lintas
 Pelaksanaan Sesuai dengan rencana dan metode yang telah sektoral masih kurang
ditetapkan
1. Dilakukan pendataan rumah 1x/tahun
2. Dilakukan pengawasan rumah sehat oleh  Kader terlatih untuk melakukan
petugas atau kader terlatih 1x/tahun secara pengawasan dan penyuluhan
berkala dengan kaedah survei masih kurang (+)
3. Dilakukan penyuluhan terhadap rumah yang  Kurangnya koordinasi dengan PKK
tidak memenuhi syarat saat pengawasan setempat
4. Dilakukan koordinasi dalam pembinaan
rumah sehat dengan tim PKK setempat
minimal 3 bulan sekali
Masalah dari Lingkungan

No Variabel Masalah

4 Lingkungan
 Fisik Pada saat musim hujan beberapa tempat sulit dijangkau (+)
karena jalanan yang becek dan banjir di beberapa
tempat
 Non Fisik
Sebagian besar penduduk memiliki tingkat ekonomi yang (+)
rendah untuk membina rumah yang sehat
Bab vi

Perumusan masalah
Masalah Sebenarnya Menurut
Keluaran
• Persentase cakupan pengawasan rumah sehat 41,67 % dari
tolok ukur sebesar 75 % dengan besar masalah 33,33 %
• Persentase rumah sehat 28,30 % dari tolok ukur sebesar 75 %
dengan besar masalah 46,7%
Masalah dari Unsur Lain

Masukan
Man
• Terdapat 1 orang yang merangkap sebagai koordinator
dan pelaksana program kesehatan lingkungan
• Belum ada kader terlatih pengawasan rumah sehat
Material
• Tidak ada leaflet dan lembar balik untuk
memaksimalkan penyuluhan mengenai rumah sehat saat
inspeksi
Masalah dari Unsur Lain

Metode
• Tidak ada perencanaan untuk melakukan penyuluhan
kelompok, baik di dalam maupun di luar gedung.

Proses
Pengorganisasian
• Struktur organisasi yang ada sudah jelas, namun masih
kurang koordinasi lintas program dan lintas sektoral
dengan bidang kesehatan lingkungan
Masalah dari Unsur Lain

Pelaksanaan
• Kader terlatih untuk melakukan pengawasan dan
penyuluhan mengenai rumah sehat belum ada
• Kurang koordinasi dengan PKK setempat

Lingkungan
• Pada musim hujan, beberapa tempat sulit dijangkau karena
jalanan yang becek dan banjir di beberapa tempat
• Sebagian besar penduduk memiliki tingkat ekonomi rendah
untuk membina rumah yang sehat
Bab vii

Prioritas masalah
Prioritas Masalah

Pada keluaran hanya didapatkan 2 masalah,


sehingga tidak dilakukan prioritas masalah
Bab viii

Penyelesaian masalah
Masalah I

Persentase cakupan pengawasan rumah sehat


41,67 % dari tolok ukur sebesar 75%, dengan
besar masalah 33,33%
Penyebab:
Man
• Belum adanya kader terlatih untuk melakukan
pengawasan rumah sehat
Pengorganisasian
• Kerjasama lintas program dan lintas sektoral masih
belum baik
Masalah I

Penyelesaian masalah:
Man
• Melatih kader pengawasan rumah sehat untuk memenuhi
kebutuhan sumber daya manusia
Pengorganisasian
• Melakukan koordinasi lintas program dan lintas sektoral.
Perlu koordinasi lintas program seperti pada program
gizi oleh petugas gizi
Masalah II

Persentase rumah sehat 28,30% dari tolok ukur


sebesar 75%, dengan besar masalah 46,7%
Penyebab:
Man
• Kader terlatih untuk melakukan pengawasan dan
penyuluhan mengenai rumah sehat belum ada
Material
• Belum tersedianya leaflet, dan lembar balik
Masalah II

Pelaksanaan
• Kurang koordinasi dengan PKK setempat
Lingkungan
• Sebagian besar penduduk memiliki tingkat ekonomi
rendah untuk membina rumah yang sehat
Masalah II

Penyelesaian masalah:
Man
• Melakukan pelatihan kader kesehatan lingkungan untuk
memenuhi kebutuhan sumber daya manusia
Material
• Menyediakan leaflet dan lembar balik yang berguna
untuk melakukan penyuluhan perorangan, diharapkan
menambah pengetahuan masyarakat tentang rumah
sehat sehingga dapat mengubah sikap dan perilaku
Masalah II

Pelaksanaan
• Mengadakan pertemuan dengan tim PKK setempat
secara berkala, minimal 3 bulan sekali untuk membahas
kegiatan yang melibatkan masyarakat agar sadar
mengenai rumah sehat
Bab ix

Penutup
Kesimpulan

Dari hasil evaluasi program pengawasan rumah sehat


yang dilakukan dengan cara pendekatan sistem di
wilayah kerja Puskesmas Loji periode Januari sampai
dengan Desember 2016 dapat disimpulkan bahwa
program belum berjalan dengan baik melihat angka
cakupan program sebagai berikut:
• Cakupan pengawasan rumah sehat dengan
pencapaian yang masih rendah, yaitu 41,67%
dengan besar masalah 33,33%
• Persentase rumah sehat dengan pencapaian yang
masih rendah, yaitu 28,30% dengan besar masalah
46,7%
Saran

• Melatih dan memotivasi kader, terkait dengan


pengawasan rumah sehat
• Memberikan tugas kepada petugas kesehatan lingkungan
dan kader yang sudah terlatih untuk melakukan
pendataan
• Meningkatkan koordinasi lintas program dan lintas
sektoral
• Mengadakan pertemuan dengan PKK setempat secara
rutin dan berkala, minimal 3 bulan sekali
Saran

• Menyediakan leaflet dan lembar balik


mengenai rumah sehat untuk melakukan
penyuluhan perorangan dan kelompok yang
efektif
• Melakukan pencatatan mengenai cakupan
penyuluhan dan pembinaan rumah sehat
sehingga keluaran dari kegiatan tersebut dapat
diketahui

Anda mungkin juga menyukai

  • Unstable Angina
    Unstable Angina
    Dokumen5 halaman
    Unstable Angina
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Yudha
    Yudha
    Dokumen6 halaman
    Yudha
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Untitled Document PDF
    Untitled Document PDF
    Dokumen2 halaman
    Untitled Document PDF
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Pengaturan Parkir di Jakarta
    Pengaturan Parkir di Jakarta
    Dokumen10 halaman
    Pengaturan Parkir di Jakarta
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • LAPORAN KASUS Hernia Inguinalis
    LAPORAN KASUS Hernia Inguinalis
    Dokumen32 halaman
    LAPORAN KASUS Hernia Inguinalis
    ajik_ndut89
    100% (6)
  • Kajian Komcad
    Kajian Komcad
    Dokumen65 halaman
    Kajian Komcad
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus
    Laporan Kasus
    Dokumen5 halaman
    Laporan Kasus
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Musa
    Musa
    Dokumen7 halaman
    Musa
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Tiga Dekade Prolegnas PDF
    Tiga Dekade Prolegnas PDF
    Dokumen397 halaman
    Tiga Dekade Prolegnas PDF
    alhiqni
    Belum ada peringkat
  • LAPORAN KASUS Hernia Inguinalis
    LAPORAN KASUS Hernia Inguinalis
    Dokumen32 halaman
    LAPORAN KASUS Hernia Inguinalis
    ajik_ndut89
    100% (6)
  • Case Cornel Vertigo
    Case Cornel Vertigo
    Dokumen34 halaman
    Case Cornel Vertigo
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Kusioner
    Kusioner
    Dokumen5 halaman
    Kusioner
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Morpot
    Morpot
    Dokumen16 halaman
    Morpot
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Uu Tni PDF
    Uu Tni PDF
    Dokumen34 halaman
    Uu Tni PDF
    Ni Kadek Yastini
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateral
    Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateral
    Dokumen39 halaman
    Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateral
    Kiky Halid
    Belum ada peringkat
  • Jurding - Induction
    Jurding - Induction
    Dokumen15 halaman
    Jurding - Induction
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Jurnal
    Jurnal
    Dokumen17 halaman
    Jurnal
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Skripsi Nando
    Skripsi Nando
    Dokumen15 halaman
    Skripsi Nando
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Morpot Angel 17 Des
    Morpot Angel 17 Des
    Dokumen9 halaman
    Morpot Angel 17 Des
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Case Saraf Eva
    Case Saraf Eva
    Dokumen40 halaman
    Case Saraf Eva
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Hidroseplalus
    Hidroseplalus
    Dokumen19 halaman
    Hidroseplalus
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Status Ujian
    Status Ujian
    Dokumen29 halaman
    Status Ujian
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Tbanak
    Tbanak
    Dokumen23 halaman
    Tbanak
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • BV treatment review
    BV treatment review
    Dokumen14 halaman
    BV treatment review
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Status Ujian
    Status Ujian
    Dokumen18 halaman
    Status Ujian
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Uro
    Uro
    Dokumen30 halaman
    Uro
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Urologi
    Urologi
    Dokumen13 halaman
    Urologi
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Uro
    Uro
    Dokumen30 halaman
    Uro
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen30 halaman
    Bab I
    Brooly Denfrek
    Belum ada peringkat