Anda di halaman 1dari 42

PENDAHULUAN

• Keselamatan, kesehatan, dan kesejahteraan adalah


dambaan setiap insan.

• Gemah ripah loh ji nawi, tata tentrem karta raharja


adalah dambaan nenek moyang kita masa lalu.

• Kesehjahteraan bisa dicapai jika manusia dapat


memanfaatkan tenaga, pikiran, waktunya secara
produktif.

• Manusia dalam usia produktif harus selalu berusaha


meningkatkan produktivitasnya.

5/31/2019
2
• Kebahagiaan masa lalu hanya berdasarkan naluri hati,
sedangkan pada masa sekarang berkembang studi
dan riset untuk mengetahui keterbatasan manusia
dalam bekerja untuk mencapai kebahagiaan.

• Bermula dari KHF Murrell sebagai pelopor dan Para


ahli dari lintas ilmu pengetahuan/ disiplin, lahirlah ilmu
yang kemudian disebut ERGONOMI.

• Ergonomi berasal dari kata yunani yaitu Ergos berarti


bekerja dan Nomos berarti norma-norma atau hukum
alam.

5/31/2019
3
• Ergonomi berarti ilmu yang mempelajari kaitan
antara orang dengan lingkungan kerja nya (The
sciencetific study of the relationship between man
and his working environment).

• Sasarannya : agar tenaga kerja dapat mencapai


prestasi kerja yang tinggi (efektif) dalam suasana
yang tenteram aman dan nyaman.

• Sebelum ergonomi diperkenalkan, peningkatan


prestasi kerja dilakukan dengan penelitian kerja
(work study atau motion and time study) dengan
Gilberth beserta istrinya sebagai pelopor.

5/31/2019
4
• Penelitian menjelaskan bahwa produktivitas kerja
dapat diupayakan dengan memperbaiki metode/
prosedur kerja yang lebih efektif,

• Kemudian pekerja dilatih untuk memperbaiki


kinerjanya untuk menghasilkan lebih banyak dalam
waktu lebih sedikit.

• Sebelumnya telah dilakukan studi di bidang


manajemen yang menghasilkan organisasi dan
metode.

5/31/2019
5
• Untuk tugas-tugas administrasi dihasilkan sistem
dan prosedur.

• Keduanya masih belum lengkap karena belum


terpikirkan masalah lingkungan kerja yang dapat
juga meningkatkan produktivitas.

• Dengan ditambahkannya ergonomi dalam


penelitian kerja, organisasi dan metode serta
sistem dan prosedur maka produktvitas kerja
diharapkan akan meningkat secara signifikan.

5/31/2019
6
MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS
• Untuk menghasilkan suatu produk diperlukan adanya
sarana dan sumber daya, maka dibuatlah proses
sedemikian rupa dengan hasil yang diharapkan.

• MASUKAN  PROSES  KELUARAN.

• Untuk mendapatkan keluaran, ada berbagai proses


yang dapat dipilih, perlu dipilih proses yang potensi
bahaya nya terkecil sehingga operasi dapat berjalan
lancar dan aman.

• Dalam memilih harus juga dipertimbangkan efektivitas


dan efisiensi dari pekerjaan yang dilakukan.
5/31/2019
7
• Efektif artinya proses dapat menghasilkan produk
yang sesuai harapan dari segi kuantitas dan kualitas.

• Efisien berarti produk yang dihasilkan menggunakan


material dan dana yang seminimal mungkin dalam
waktu yang sesingkat-singkatnya.

• Dampak proses harus dapat ditekan serendah-


rendahnya agar tidak mengganggu keseimbangan
lingkungan.

• Kesimpulan : metode yang dapat menghasilkan


keluaran yang sesuai harapan disebut efektif, yang
memerlukan masukan sedikit disebut efisien.
5/31/2019
8
TEORI PRODUKTIVITAS

• Produktivitas menggambarkan
perbandingan atau ratio antara keluaran
dan masukan

KELUARAN
• PRODUKTIVITAS = -------------------
MASUKAN

5/31/2019
9
ERGONOMI (AIHA)
ADALAH ILMU MULTIDISIPLIN YANG
MENERAPKAN PRINSIP-PRINSIP YANG
BERDASARKAN PADA KAPASITAS FISIK DAN
PSIKOLOGIS PEKERJA TERHADAP DESAIN
ATAU MODIFIKASI PEKERJAAN, PERALATAN
PRODUK DAN TEMPAT KERJA.

5/31/2019
10
TUJUAN ERGONOMI (AIHA)

• MENURUNKAN RISIKO KECEDERAAN DAN


PENYAKIT
• MENINGKATKAN PENAMPILAN KERJA
• MENGURANGI KETIDAK NYAMANAN
PEKERJA
• MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP
PEKERJA

5/31/2019
11
KEUNTUNGAN MENDESAIN PEKERJAAN,
PERALATAN, PRODUK, CARA KERJA, DAN
TEMPAT KERJA

• MENINGKATKAN KINERJA K3
• MENINGKATKAN KUALITAS DAN PRODUKTIVITAS
• MENGURANGI KESALAHAN
• MENINGKATKAN MORAL PEKERJA
• MENGURANGI BIAYA OPERASI
• MENGURANGI BIAYA KOMPENSASI
• MENGURANGI PERBEDAAN POPULASI TERMASUK
YANG CACAD

5/31/2019
12
PRODUKSI DIKATAKAN MENINGKAT
bila,
• VO:UME/ KUANTITAS KELUARAN BERTAMBAH
BESAR TANPA MENAMBAH JUMLAH
MASUKKAN.
• VOLUME/ KUANTITAS TIDAK BERTAMBAH
AKAN TETAPI MASUKAN SEMAKIN
BERKURANG.
• VOLUME/ KUANTITAS BERTAMBAH BESAR
SEDANG MASUKAN JUGA BERKURANG.
• JUMLAH MASUKAN BERTAMBAH, ASALKAN
VOLUME/ KUANTITAS BERTAMBAH BERLIPAT
GANDA.
5/31/2019
13
INTERAKSI ANTARA : DISAIN TEMPAT KERJA, POSTUR
TUBUH, AKTIVITAS KERJA DAN EFEKNYA TERHADAP
PENAMPILAN DAN KESEJAHTERAAN PEKERJA

MANUSIA POSTUR TUBUH


KEPALA & LEHER
LENGAN & TANGAN KESEJAHTERAAN
TEMPAT KERJA PANGGUL PEKERJA
KAKI
FURNITURE
PERALATAN KERJA
LINGKUNGAN
AKTIVITAS KERJA HASIL
PENGLIHATAN KERJA
PEKERJAAN PENDENGARAN
PANDANGAN
PEMBICARAAN

5/31/2019
14
PENYESUAIAN ANTARA PEKERJA DAN ALAT

 Ekonomis
 Praktis
 Efisien
 Produktif
 Gangguan Kesehatan Minimal
 Suasana Pekerja Menyenangkan
 Pekerjaan Lebih Aman
5/31/2019
15
WAHANA
PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KERJA

1. STUDY KERJA (WORK STUDY)


• Methode studi, meneliti upaya yang sedang berjalan
kemudian menemukan metode baru yang lebih efektif.
• Pengukuran kerja, mengetahui kecepatan kerja
kemudian menentukan prosedur untuk menerampilkan
tenaga kerja, agar mampu bekerja lebih cepat.
• Sampel activities, mengetahui persentase waktu yang
produktif, kemudian melakukan pembaharuan dalam :
pengaturan tenaga kerja, dislokasi perkakas, dan
penjadwalan ulang.

5/31/2019
16
2. KESELAMATAN KERJA

• Berupaya meneliti situasi kerja,


• Kemudian menemukan cara untuk
menghindarkan terjadinya kecelakaan
• Mencegah kerusakan/ gangguan mesin.
• Mencegah menurunnya produktivitas kerja.

5/31/2019
17
3. KESEHATAN KERJA
• Berupaya meneliti kondisi kerja.
• Menemukan cara menghilangkan gangguan
kesehatan.
• Mengcegah paparan bahaya racun.
• Mencegah paparan saluran pernafasan.
• Mencegah absenteisme.
• Meningkatkan produktivitas kerja.

5/31/2019
18
4. KEAMANAN LINGKUNGAN KERJA

• Meneiliti dan memperbaiki kondisi untuk


mencegah gangguan keamanan.
• Mencegah gangguan kebakaran
• Mencegah kebocoran listrik.
• Mencegah terjadinya pembuangan
sampah dan limbah yang tidak sesuai.

5/31/2019
19
5. ERGONOMI
• Melakukan studi mengenai kaitan pekerja dan
lingkungan kerjanya.
• Mengatur metode kerja
• Memilih alat yang sesuai.
• Mengatur waktu kerja
• Mengatur sistem kerja yang sesuai.

5/31/2019
20
PENELITIAN ERGONOMI
Mencakup :

• Anatomi (struktur)/ Fisiologi (sistem kerja alat


tubuh) dan antropometri (ukuran tubuh
manusia).
• Psikologi mengenai berfungsinya otak dan
sistem syaraf yang berperan dalam tingkah laku
mnausia.
• Kondisi yang dapat mencederai tubuh manusia.
• Kondisi teknis dan fisik yang dapat
menyenangkan pekerja.

5/31/2019
21
SISTEM MANUSIA
• Sistem kerangka manusia.
• Sistem otot.
• Sistem syaraf.
• Sistem penginderaan penglihatan.
• Sistem penginderaan pendengar.
• Sistem penginderaan penciuman.
• Sistem penginderaan suhu.
• Sistem penginderaan rasa.
• Sistem saluran pernafasan.

5/31/2019
22
Prinsip - Prinsip ERGONOMI
dan yang perlu diperhatikan :

Pekerjaan dengan kontraksi otot dinamis


Pengaturan waktu kerja/istirahat dengan baik
Pengaturan beban kerja
Pengaturan proses dan ruang kerja
Pengaturan aspek fisik lingkungan kerja

5/31/2019
23
NORMA ERGONOMI
Yang disepakati
 Pembebanan Kerja fisik
 Sikap tubuh dalam bekerja
 Mengangkut dan Mengangkat
 Olah raga dan Kesegaran Jasmani
 Musik dan Dekorasi
 Lingkungan Kerja
 Lain-lain

5/31/2019
24
Norma-norma ERGONOMI
diharapkan dapat :

MENINGKATKAN MORAL PEKERJA


MENINGKATKAN KUALITAS PEKERJAAN
MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS
MENURUNKAN ABSENTEISME
MENGURANGI TURN OVER
MENGURANGI KECEDERAAN LOW BACK PAIN
MENGURANGI CEDERA KARENA TRAUMA
BERULANG

5/31/2019
25
PENGALAMAN PENERAPKAN ERGONOMI

PRODUKTIVITAS PERUSAHAAN MENINGKAT


SAMPAI LEBIH DARI 10 %
MENGHEMAT BIAYA PERUSAHAAN (PERUSAHAAN
MENJADI EFISIEN)
MENAIKKAN PENDAPATAN PERUSAHAAN

5/31/2019
26
INDIKATOR PADA PROGRAM
ERGONOMI
STATUS TREND KECELAKAAN /PAK
KEJADIAN CEDERA AKIBAT TRAUMA BERULANG
TINGKAT ABSENTEISME (TURN OVER)
BANYAKNYA KELUHAN PEKERJA
BANYAKNYA MODIFIKASI PERALATAN
ADANYA SISTEM PEMBAYARAN INSENTIF
BESARNYA JUMLAH JAM KERJA LEMBUR
TINGKAT KUALITAS PRODUK
MENGANGKUT BARANG SECARA MANUAL
KECENDRUNGAN PRODUKTIVITAS
PEKERJAAN DENGAN PEKERJA HANDICAPPED

5/31/2019
27
SASARAN AKHIR ERGONOMI

• Efisiensi dan Efektivitas yang


meningkat,

• Kegiatan manusia tanpa


mengalami gangguan kesehatan,

• Meningkatkan produktivitas.

5/31/2019
28
ANTHROPOMETRI
DIMENSI TUBUH MANUSIA
• BERBAGAI MACAM UKURAN TUBUH PEKERJA, SEHINGGA
SANGAT SULIT UNTUK DI SERAGAMKAN, MAKA DIBUATLAH
UKURAN RATA-RATA LAKI-LAKI.
• KESULITAN TETAP MASIH ADA KARENA ADA PEKERJA YANG
TIDAK MASUK DALAM KELOMPOK INI.
• ANTHROPOMETRI BERUSAHA MENJEMBATANI PERBEDAAN
TERSEBUT DENGAN MELAKUKAN PENGUKURAN BERBAGAI
KARAKTERISTIK MANUSIA SEPERTI DIMENSI TUBUH, BERAT,
DAN DAERAH GERAKAN TUBUH.
• ANTHROPOMETRI DAPAT DITERAPKAN DITEMPAT KERJA DAN
DISAIN PERALATAN GUNA MEMAKSIMALKAN KENYAMANAN
DAN KESELAMATAN DITEMPAT KERJA.

5/31/2019
29
ANTHROPOMETRI ………………….
• TEMPAT KERJA DAN MESIN-MESIN PERLU DI DISAIN AGAR DAPAT
MENGAKOMODASI DIMENSI POPULASI PEKERJA, NAMUN ITU TIDAK
MUNGKIN DILAKUKAN.
• UNTUK MELAKUKAN ITU DIPERLUKAN TEMPAT KERJA/ MESIN-
MESIN YANG DAPAT DISESUAIKAN DENGAN KEBUTUHAN PEKERJA.
• TEMPAT KERJA/ MESIN-MESIN HARUS DIDISAIN SEDEMIKIAN RUPA
AGAR SEMUA ITEM YANG DITANGANI ATAU SEMUA TOMBOL
KONTROL PADA MESIN BERADA PADA POSISI YANG DAPAT
MENGURANGI TEKANAN BERLEBIHAN, SEPERTI MENJANGKAU,
MENGGANTUNG/ MENYANDAR, MEMBUNGKUK DAN BERPUTAR.
• POSTUR JANGGAL SEPERTI TERSEBUT DAPAT MEYEBABKAN
KECELAKAAN DAN PROBLEMA PUNGGUNG BAWAH BILA
BERULANG TERUS MENERUS DALAM JANGKA WAKTU LAMA.

5/31/2019
30
PENERAPAN ANTHROPOMETRI
• KETINGGIAN DIMANA PEKERJAAN DILAKUKAN MERUPAKAN HAL
YANG KRITIKAL DALAM MENGEFISIENSIKAN PEKERJAAN DAN
KESELAMATAN PEKERJAAN.
• JIKA PERMUKAAN TEMPAT KERJA KETINGGIAN MAKA PEKERJA
AKAN SELALU MENGANGKAT BAHUNYA SECARA TERUS
MENERUS UNTUK MENGKOMPENSASI PEKERJAAN YANG PADA
AKHIRNYA AKAN MENIMBULKAN KELELAHAN DAN NYERI PADA
BAHU DAN LEHER.
• SEBALIKNYA BILA KERENDAHAN, PEKERJA AKAN LEBIH
MENYANDARKAN TUBUHNYA KEDEPAN YANG DAPAT
MENIMBULKAN RASA SAKIT PADA BAGIAN ATAS DAN BAWAH
PINGGANG.
• KONDISI TERSEBUT SELALU TERJADI PADA PEKERJA YANG
BEKERJA PADA SISTEM BAN BERJALAN.

5/31/2019
31
PENERAPAN ……………..

• IDEALNYA KETINGGIAN BIDANG KERJA DAPAT DIATUR SESUAI


TINGGI PEKERJA/ RATA-RATA PEKERJA,
• BILA TIDAK BISA, MAKA HARUS DIBUAT LEBIH TINGGI AGAR
PEKERJA YANG PENDEK DAPAT MENYESUAIKAN DIRI
DENGAN KETINGGIAN TERSEBUT DENGAN MENAMBAH
BANTALAN PADA TEMPAT BERPIJAK NYA.
• ANTHROPOMETRI DATA DAPAT DIJUMPAI PADA BERBAGAI
SUMBER DAN DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MEMODIFIKASI
PERALATAN YANG ADA.

5/31/2019
32
SESUAI

APA YANG DIBAWA APA YANG DIBAWA


PEKERJA UNTUK PEKERJAAN UNTUK
PEKERJAAN PEKERJA

DENAH TEMPAT KERJA


KARAKTERISTIK
ANTHROPOMETRI
KARAKTERISTIK DESAIN
PERALATAN TANGAN

CARA-CARA BEKERJA KUALITAS PRODUKSI


SECARA INDIVIDUAL

TIDAK SESUAI

5/31/2019
33
INDIKATOR/ FAKTOR RISIKO ERGONOMI
• TREND DATA KECELAKAAN DAN KECEDERAAN.
• INSIDENS TERJADINYA CTDs
• RATIO PERTUKARAN PEKERJA YANG TINGGI (TEMP DAN SEASON)
• BANYAKNYA KELUHAN NYERI MUSKULO SKELETON
• PERUBAHAN GENERASI PEKERJA DI LINGKUNGAN KERJA
• KELUHAN PEKERJA TENTANG PROSEDUR, CARA-CARA KERJA DLL
• SISTEM PEMBAYARAN INSENTIF YANG MENINGKATKAN OUT PUT.
• RATIO PENINGKATAN KERJA DAN TINGGINYA JAM KERJA LEMBUR.
• KUALITAS PRODUK YANG BURUK.
• PEKERJA MELAKUKAN PEKERJAAN MENGANGKAT & MENGANGKUT
MATERIAL SECARA MANUAL DAN BERULANG-ULANG.
• CATATAN KONDISI KERJA KARENA KETIDAKMAMPUAN BEKERJA.

5/31/2019
34
FAKTOR FAKTOR YANG PERLU DIPERTIMBANGKAN
DALAM PEMBELIAN PERALATAN :

• KETERBATASAN FISIK DAN KEMAMPUAN PEKERJA


• ALIRAN PRODUKSI, RATE PRODUKSI DAN PROSES
KERJA.
• CARA-CARA PENANGANAN PEKERJAAN DILINI OPERASI
• AKTUAL PEKERJA YANG DIBUTUHKAN UNTUK
MELAKUKAN PEKERJAAN.
• PERSYARATAN PERALATAN UNTUK MELAKSANAKAN
PEKERJAAN.
• DIMENSI LINGKUNGAN KERJA FISIK (TINGGI BIDANG
KERJA, JANGKAUAN PEKERJA SAAT DUDUK/ BERDIRI.

5/31/2019
35
PADA SAAT DISAIN, LAKUKAN PENILAIAN
TERHADAP HAL-HAL BERIKUT INI :

• TINGGI KURSI.
• TINGGI DARI TEMPAT/ LOKASI BAHAN KERJA.
• POSISI TEMPAT BAHAN KERJA.
• PERMUKAAN TEMPAT KERJA, BANGKU DAN TINGGI
TEMPAT BERDIRI.
• PERALATAN YANG DIPAKAI.

5/31/2019
36
MENGANGKAT MATERIAL SECARA MANUAL ATAU
CEDERA KARENA TRAUMA YANG BERULANG

• PERIKSA CATATAN KECELAKAAN.


• PERIKSA DAFTAR PEKERJAAN HARIAN.
• PERIKSA PERSYARATAN/ PERATURAN KERJA YANG
DIBERLAKUKAN.
• PERIKSA CATATAN PERTOLONGAN PERTAMA YANG
PERNAH DILAKUKAN.
• PERIKSA CATATAN ASURANSI KECELAKAAN.

5/31/2019
37
GEJALA-GEJALA YANG MENUNJUKKAN ADANYA
PERMASALAHAN ERGONOMI
• PEKERJA MENAMBAH BANTALAN PADA ALAT KERJA ATAU PADA
SUDUT-SUDUT KERJA YANG TAJAM.
• ADANYA TEMPAT DUDUK ATAU KURSI YANG DIMODIFIKASI.
• MENAMBAH PLAT FORM UNTUK TEMPAT BERDIRI.
• PERLU BANTUAN DARI LUAR UNTUK MELAKUKAN PEKERJAAN
SEPERTI TANGGA DLL..
• PEKERJA MEMBUAT SENDIRI ATAU MEMODIFIKASI APD NYA.
• PEKERJA MEMODIFIKASI SENDIRI BIDANG KERJA NYA.
• PEKERJA MEMODIFIKASI SENDIRI SISTEM VENTILASI DAN
PENERANGAN.
• MENGATUR KEMBALI PERALATAN, TANGGA DAN PLAT FORM
DITEMPAT KERJA.

5/31/2019
38
FAKTOR2 YANG DAPAT MEMPENGARUHI
KESELAMATAN SAAT MENGANGKAT BARANG :

• JOB RISK FACTORS


FAKTOR RISIKO PEKERJAAN.

• THE PERSONNEL RISK FACTORS


FAKTOR RISIKO PEKERJA.

5/31/2019
39
JOB RISK FACTORS
FAKTOR RISIKO PEKERJAAN

• BERAT BENDA.
• LOKASI.
• FREKUENSI/ LAMA.
• STABILITAS.
• GRIP.
• KETINGGIAN TEMPAT KERJA.
• KONDISI LINGKUNGAN KERJA.

5/31/2019
40
THE PERSONNEL RISK FACTORS
FAKTOR RISIKO PEKERJA

• JENIS KELAMIN.
• KEKUATAN.
• UMUR.
• KESEGARAN JASMANI.
• ANTHROPOMETRI.
• TEKNIK MENGANGKAT.

5/31/2019
41
5/31/2019
42

Anda mungkin juga menyukai