Anda di halaman 1dari 21

MEAN, MEDIAN,MODUS DATA

KELOMPOK
Nilai mean adalah rata – rata dari data yang
diberikan.
Nilai median adalah nilai tengah dari data
yang telah diurutkan. Sedangkan
Modus adalah nilai yang paling sering
muncul atau nilai dengan frekuensi paling
tinggi.
Penyajian Data Kelompok
• Penyajian data kelompok dalam bentuk tabel.
Di dalam data kelompok berbentuk tabel memuat nilai batas bawah kelas, panjang kelas, dan nilai
frekuensi dari kelas terkait.
• Penyajian data dalam bentuk diagram batang
Rumus Mean (Rata-rata) Data Kelompok
Contoh 1 :
Perhatikan data pada tabel berikut :

Nilai mean (rata-rata) dari data pada tabel tersebut adalah


….

A. 60,75
B. 61,75
C. 62,75
D. 63,75
E. 64,75
• Pembahasan:
Untuk menentukan rata-rata dari suatu kelompok, kita membutuhkan
nilai tengah dari masing-masing kelas. Nilai tengah dari masing-masing
kelas dapat diperoleh menggunanan rumus berikut.

Nilai tengah masing-masing kelas adalah sbb:


Hasil perkalian nilai tengah masing-masing kelas dan frekuensinya
dapat dilihat pada tabel di bawah.
Sehingga :

Jadi, nilai mean dari data yang diberikan pada pada soal adalah 61,75
Jawabannya : B
Rumus Median Data Kelompok

Keterangan:

Tb = tepi bawah kelas median

n = jumlah seluruh frekuensi

fk = jumlah frekuensi sebelum kelas median


fi = frekuensi kelas median

p = panjang kelas interval


• Seringkali, data kelompok dibagi menjadi empat bagian yang sama
banyak. Pembagian data kelompok menjadi empat sama banyak ini
dipisahkan oleh tiga nilai kuartil, yaitu kuartil atas (Q1), kuartil tengah
(Q2), dan kuartil bawah (Q3).
• Median adalah data ke – n yang membagi banyak data menjadi dua
sama banyak. Begitu juga dengan kuartil tengah (Q2). Sehingga, nilai
kuartil tengah (Q2) akan sama dengan median.
Contoh 2: soal dan pembahasan cara mencari nilai median pada data
kelompok.
Perhatikan data pada tabel berikut :

Nilai median dari data pada tabel tersebut adalah ….


A. 60,32
B. 61,22
C. 61,32
D. 62,22
E. 62,32
• Pembahasan:
Jumlah data yang diberikan pada tabel adalah 40. Sehingga letak
Median (Q2) berada pada data ke-:

Letak median berada di data ke -20


Sebelum menentukan nilai mediannya, kita tentukan frekuensi
kumulatif kurang dari dan letak kelas di mana terdapat data median.
Gunakan tabel yang diberikan pada soal :

Berdasarkan data pada tabel di atas, dapat diperoleh informasi seperti


berikut.
Tb = 61 – 0,5 = 60,5
p = 10
fkk = 18
fi = 11
Rumus Modus Data Kelompok
Untuk mendapatkan nilai modus data kelompok dapat menggunakan sebuah
rumus. Rumus modus data kelompok dapat dilihat seperti persamaan di bawah.

Keterangan:
• Tb = tepi bawah kelas modus
• d1 = selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi sebelum kelas modus
• d2 = selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi setelah kelas modus
• p = panjang kelas interval
Contoh 3: soal dan pembahasan modus pada data kelompok

Perhatikan gambar diagram batang di bawah!


• Modus dari data yang disajikan pada diagram batang di atas adalah ….
A. 46,0
B. 46,5
C. 47,0
D. 49,0
E. 49,5

Anda mungkin juga menyukai