Anda di halaman 1dari 6

USAHA KRIPIK NANAS

Kelompok : 2
• Annisa aulia Zahra
• Yoniza febriana
• Saiful ariq
• M.izaz maulana
ANALISIS KEBUTUHAN BIAYA USAHA

Mesin Peralatan
         

Berikut beberapa alat yang dapat digunakan dalam pengolahan kripik


nanas :

Nama Mesin/Peralatan Merk Jumlah Unit Harga Jumlah Harga


1. Kompor Gas Rinnai 1 300.000 300.000
   
2. Tabung Gas LPG 3kg 1 100.000 100.000
3. Mesin Vaccum Frying Maksindo 1 24.000.000 24.000.000
4. Pisau Kiwi 2 16.000 32.000
5. Kuali Maxim 1 50.000 50.000
6. Baskom Kiramas 1 10.000 10.000
7. Timbangan Lion Star 1 30.000 30.000
8. Saringan Lion Star 1 8.000 8.000
Total Pembelian Mesin/Peralatan 24.530.000,-
BAHAN BAKU DAN PENOLONG

Bahan Baku dan Penolong


Perencanaan bahan baku dan bahan pembantu merupakan bagian utama untuk perhitungan kebutuhan modal kerja. Hal-hal yang perlu
diperhatikan adalah suplier, kuantitas, harga beli, persyaratan pembelian, ketersediaan, dan persediaan. Bahan baku yang digunakan
adalah (dihitung berdasarkan kebutuhan per bulan): 
No. Bahan Baku Banyak Harga @ Rp Jumlah Harga

1 Minyak Goreng 20kg 14.000 280.000


2 Buah Nanas 96kg 5.000 480.000          

3 Garam/Bumbu-bumbu 20kg 5.000 100.000


Total Rp. 650.000

Jadi total kebutuhan biaya untuk usaha kami sebesar


Rp. + Rp. 24.530.000 = Rp. 25.180.000,-
IDENTIFIKASI SUMBER – SUMBER PEMBIAYAAN

-> Permodalan diperoleh dari iuran beberapa orang yang terlibat usaha
-> Bekerja sama dengan toko-toko makanan, toko-toko kue, toko oleh-oleh.
BAHAN USAHA YANG DI PILIH

Bahan usaha yang di pilih yaitu Bahan Usaha Milik Swasta (BUMS) dengan bentuk
perusahaan persekutuan Firma. Alasannya karena usaha yang kami dirikan dimodali oleh
sekelompok orang dan tiap anggota bertanggung jawab penuh atas perusahaan. Serta
keuntungannya di bagikan kepada anggota.

Anda mungkin juga menyukai