Anda di halaman 1dari 21

Farmakologi

(cara pemberian dan


perhitungan dosis obat)

By: Nur Shabrina, S.Farm, Apt

Farmakologi_Nur Shabrina,
S.Farm, Apt
Contoh perhitungan dosis 1.berdasarkan LPT
                                    

Setelah Luas permukaan tubuh (BSA) dihitung, maka dimasukkan kedalam


rumus CROWFORD-TERRY-ROURKE dibawah ini untuk melakukan
konversi/penyesuaian dari dosis dewasa ke dosis anak-anak, Dosis Perkiraan
Konversi = Luas Permukaan Tubuh (LPT) Anak/ LPT Dewasa x Dosis Dewasa,
Seperti dibawah ini :
CONTOH SOAL
Contoh Soal :
R/ Ketoprofen  50 mg
     m.f pulv in caps No. IX
     S 3 dd 1
     Pro : Fafa
     Tinggi : 105 cm
     Bobot : 29
     Umur : 5,5 tahun

Jawab :
Berdasar dari pasien dalam resep ini masih tergolong anak/balita maka  kita melakukan
penyesuaian dosis, yang pertama kita lakukan melihat literatur (misal di buku Obat-Obat
Penting hal.859, dosis lazim dewasa ketoprofen adalah 2-4 dd 50 mg), sehingga dapat
kita lakukan penghitungan BSA dengan memasukkan kedalam 2 rumus yang diatas :

 = 0,92

Selanjutnya dimasukkan kedalam rumus Dosis penyesuaian BSA :

= 26,5 mg dosis sekali pakai untuk anak tersebut

Anda mungkin juga menyukai