Anda di halaman 1dari 19

ALAT ALAT

OPTIK
Alat optik bekerja
berdasarkan sifat-
sifat cahaya
• merambat lurus
•Dapat dibelokkan
•Dapat dipantulkan
Daftar Alat Optik
• Mata • Proyektor
• Kaca Mata • OHP
• Kamera • Episkop
• Teropong • Periskop
• Mikroskope • Lop
1. Lensa mata
Mata Berfungsi membentuk bayangan
2. Pupil
4
5 berfungsi mengatur intensitas
cahaya
3. Kornea mata
3 Berfungsi melindungi bagian dalam
bola mata
4. Iris
Berfungsi mengatur kecembungan
lensa mata
2 5. Retina
Tempat terbentuknya bayangan
1
Mata Normal

Pada Mata normal bayangan benda jatuh tepat pada


retina mata
Cacat mata miopi
(RABUN JAUH)

Pada saat melihat benda Cacat mata miopi


jauh bayangan benda jatuh diatasi dengan kaca
di depan retina sehingga mata berlensa negatip
pandangan mata menjadi
kabur
Cacat mata hipermetropi
(Rabun Dekat)

Ketika melihat benda dekat Cacat mata


bayangan benda jatuh di hipermetropi diatasi
belakang retina sehingga dengan kaca mata
pandangan menjadi kabur berlensa positip
Cacat mata presbiopi
(mata tua)

Pada presbiopi bayangan Presbiopi ditolong dengan


benda jauh jatuh di depan kacamata berlensa rangkap
retina dan bayangan benda
dekat jatuh di belakang
retina
KAMER 1. Lensa kamera
A Berfungsi membentuk bayangan

2. Diagfragma
berfungsi mengatur intensitas
Lensa kamera Film cahaya
3. Filter
Berfungsi melindungi bagian dalam
Filter kamera
4. Ulir sekrup
Berfungsi mengatur fokus
Diagfragm
Shuter
5. Film
a Tempat terbentuknya bayangan
Ulir sekrup 4. Shuter
Membuka menutup rana
Rambatan cahaya pada
kamera

film

Film mengandung bahan peka


cahaya yang akan terbakar
ketika terkena cahaya
Lup
Lup disebut juga dengan kaca
pembesar

Lensa cembung

Benda yang dilihat di


bawah lup akan tampak
lebih besar
Mikroskop
Mikroskop berfungsi untuk mengamati
benda mikroskopis supaya tampak
besar.
Lensa Okuler Tempat
mata melihat objek
Pengatur Fokus
Lensa Objektiv Lensa
yang dekat dengan objek
Meja Objek
Rambatan Cahaya Pada
Mikroskop
Lensa okuler

Objek

Lensa objektiv Bayangan benda; diperbesar,


terbalik dan maya
Alat ini berfungsi untuk melihat benda jauh
supaya kelihatan dekat dan besar
Lensa Objektif berupa
lensa cembung
mengarah ke objek
Lensa okuler berupa
lensa cembung tempat
mata kita mengintip
Untuk mengamati benda-benda langit

Bayangan
benda diper
Besar terbalik
dan semu
Proyektor berfungsi memproyeksikan
gambar positip ke layar
Rol Filem
Positip
Lensa
cembung

Kotak Lampu
Rambatan Cahaya Pada
Proyektor
Rol film positip
Bayangan

Layar

Lensa Lampu
Kondensor
Cembung
Reflektor
OHP berfungsi memproyeksikan gambar atau
tulisan pada transparan ke layar

Bayangan

Cermin Datar
Lampu
Siagaa
Musuh
Dataaa
Cermin Datar …..ng

Alat Pengintai

Anda mungkin juga menyukai