Anda di halaman 1dari 8

PERLOMBAAN PUISI

1. Ketentuan Lomba Puisi

 Ketentuan Umum Peserta

1. Peserta harus berstatus siswa/i


SMA/SMK/MA sederajat
Jabodetabek
2. Peserta terdiri dari 1 orang
(putra/putri)
3. Membayar uang pendaftaran
sebesar Rp.100.000
4. Peserta diwajibkan
mengumpulkan foto copy KTP
(kartu Tanda Pelajar 1 Rangkap)
 
 Persyaratan&Ketentuan Lomba
Membaca Puisi

1. Setiap peserta lomba wajib mendaftarkan


diri sebelum tanggal pendaftaran ditutup.
2. Setiap peserta membawakan satu jenis
puisi pilihan dan satu puisi wajib yang telah
disiapkan oleh panitia.
3. Puisi pilihan yang akan dibawakan wajib
dikonfirmasi via WhatsApp dan panitia
penanggungjawab seminggu sebelum hari
pelaksanaan.
6. Apabila ada perubahan judul puisi yang
akan dibawa, maka peserta wajib
mengkonfirmasi ke panitia paling lambat 3
hari sebelum kompetisi.
7 . Pada saat membaca puisi peserta
diwajibkan membawa teks puisi wajib dan
pilihan yang telah ditentukan oleh panitia
8 . Dalam penampilannya, Peserta wajib
memakai tanda peserta lomba yang
diberikan panitia.
9.Peserta diperkenankan untuk
menampilkan kreativitas dengan dukungan
tata busana yang telah disiapkan oleh
peserta selama tidak mengganggu jalannya
perlombaan
10. Peserta tidak boleh menggunakan alat
pengiring apapun.
11. Durasi penampilan 15 menit untuk dua
puisi sudah termasuk persiapan peserta.
12 . Apabila dalam 3 kali panggilan
peserta tersebut tidak hadir/tidak
mengindahkan maka peserta tersebut
dinyatakan gugur kecuali apabila telah
di konfirmasi ke pihak panitia jika ada
terdapat berkehalangan hadir tidak
tepat waktu.
13.Setiap peserta wajib hadir 30 menit
sebelum perlombaan dimulai.
14. Keputusan juri dan panitia bersifat
mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
15. Para pemenang lomba Membaca
Puisi akan diumumkan pada saat acara
puncak
2. Kriteria Penilaian

1. Adapun kriteria penilaian Membaca Puisi :


- Interpretasi/Penafsiran 30% range nilai (20 – 30)
- Artikulasi 20% range nilai (10 – 20)
- Emosi/Penghayatan 30% range nilai (20 – 30)
- Vocal 10% range nilai (1 – 10)
- Penampilan 10% range nilai (1 – 10)
2. Kelebihan durasi penampilan akan dikenakan
pinalti berupa pengurangan nilai
3. Total nilai akhir adalah total nilai yang diperoleh
dari rata-rata kriteria penilaian.
4. Penilaian tambahan dewan juri
3.Judul Puisi Yang
Dibawakan

 Pilihan Puisi wajib


1.Gugur-W.S Rendra
 
 Puisi pilihan
1. Karawang Bekasi-Chairil
Anwar
2. Melati Ditapal Batas-Ismail
Marzuki
3. Kangen-W.S.Rendra
4. Tanah Air Mata-Sutardji
Calzoum Bachri
5. Kembalikan Indonesia
Kepadaku-Taufiq Ismail
 
4. Dewan Juri
 Dediesaputra Siregar
 Kurniawati,M.PD

5.Sarana yang disediakan


panitia untuk peserta
- Kursi (menyesuaikan
dengan kebutuhan peserta)
-konsumsi

Contact person penanggung jawab :


Ahmad solihin 082284812522
Anisa Saka 082195200890
TERIMAKASI
H

Anda mungkin juga menyukai