Anda di halaman 1dari 9

ARDUINO PROJECTS FOR MECHANICAL Http://kmmi.kemendikbud.go.

id

ENGINEERING STUDENTS

Dr. ENA MARLINA, S.T., M.T.


IoT is changing the way of living with every appliance
and gadget connected to the internet, responding to
our commands. IoT can be anything between a
sensor embedded on an assembly line and a smart
oven that is capable of communicating with various
cloud computing services. According to an estimate
by IT research firm Garter, more than 20 billion
devices will be using IoT by 2020. Between 2016 and
2021, over $4.8 trillion will be invested in IoT, which
will include app development and hardware
production. Other expenditures will include system
integration, security, connectivity, and storage.
Bahkan pada tahap awal ini, komitmen pabrikan terhadap transformasi digital
sangat kuat. Temuan awal dari analisis Aberdeen Group menemukan bahwa 35%
produsen berencana untuk mencapai transformasi digital (IoT industri, Industri
4.0, manufaktur pintar).”
<iframe width="560" height="315" src="https://www.youtube.com/embed/cFfpMixjViY"
title="YouTube video player" frameborder="0" allow="accelerometer; autoplay; clipboard-write;
encrypted-media; gyroscope; picture-in-picture" allowfullscreen></iframe>

IoT mempengaruh di semua bidang


Industri, termasuk industri mekanik.
Diperkirakan akan ada pertumbuhan 9%
di bidang teknik mesin dari 2015-2026.

Untuk lulusan Teknik Mesin ini adalah


sebuah kesempatan untuk merintis
product baru, mempengaruhi sistem
saling berhubungan dan menciptakan
kemajuan manufacture baru di pabrik.
Penerapan IoT dalam pemeliharaan fasilitas manufactur

Downtime Effisiensi roduksi Failure Rates Intrusiveness

Dengan mengidentifikasi Dengan fasilitas Overall Tidak ada efisiensi produksi Pemeliharaan preventif dapat
potensi masalah sebelum Equipment Effectiveness (OEE) yang sepadan jika produk gagal melibatkan pembongkaran/
terjadi, IoT dapat dan Total Effective Equipment dan harus ditarik kembali. pemasangan kembali mesin, yang
meminimalkan dan bahkan Performance (TEEP), IoT dapat Melalui penggunaan IoT dalam dapat melemahkan sistem dan
menghilangkan downtime, membantu menciptakan pemeliharaan, tim dapat fokus meningkatkan potensi gangguan. IoT
terutama hal yang bisa peningkatan produksi dan mengenali potensi masalah dapat memfasilitasi pemeliharaan
mempengaruhi kualitas penghematan jangka panjang. sebelum mulai terjadi kerusakan prediktif, melihat permasalahan sistem
produk, dan biaya penggantian mesin atau kondisi suatu komponen
untuk mesin yang sangat tinggi
secara realtime, tanpa mempengaruhi
masa pakai sistem dan mesin.

Anda mungkin juga menyukai