Anda di halaman 1dari 12

PERANCANGAN GAME EDUKASI PADA MATA

PELAJARAN PENGOLAHAN CITRA DIGITAL


BERBASIS FLASH UNTUK ANDROID

FUJI BUSTI PLORENZA

Pembahas I : Dr. Eril Syahmaidi, S.Pd, M.Pd


Pembahas II : Riska Amelia, S.Kom, M.Kom
Pembahas III : Gufron, S.T, M.Kom
Latar Belakang
Berdasarkan observasi yang
dilakukan terungkap bahwa SMKN 1
Guguak adalah salah satu Sekolah Media slide powerpoint yang
Menengah Kejuruan yang memiliki digunakan masih sederhana sehingga
beberapa jurusan, satu diantaranya proses pembelajaran belum maksimal.
yaitu jurusan Multimedia (MM).

Siswa belum memaksimalkan


smartphone yang mereka miliki untuk
Belum adanya media pembelajaran proses pembelajaran.
yang bersifat Game edukasi berbasis
android

“Perancangan Game edukasi Pada Mata Pelajaran Pengolahan Citra Digital Berbasis Flash for Android” yang
menarik dan praktis untuk menunjang pembelajaran bagi siswa.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 2


Identifikasi Masalah

Belum adanya media pembelajaran


yang bersifat Game edukasi
berbasis android

Media slide powerpoint yang


digunakan masih sederhana
sehingga proses pembelajaran belum
maksimal

Siswa belum memaksimalkan


smartphone yang mereka miliki
untuk proses pembelajaran.
Batasan masalah
1. Materi pelajaran yang dugunakan adalah materi pengolahan citra
digital yang terdiri dari tiga kopentensi dasar.
2. Target peneliti ini diarahkan pada siswa kelas XII SMK Jurusan
Multimedia.
3. Penggunaan media ini hanya menggunakan smartphone berbasis
Android.
Rumusan maslah 4. Media ini hanya dibangun mengunakan aplikasi adobe flash
Bagaimana Merancang dan Menghasilkan Game 5. Media ini hanya bersifat setatis
Edkasi Pada Mata Pelajaran Pengolahan Citra
Digital Berbasis Flash for Android ?

Tujuna penelitian
Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu merancang
dan menghasilkan game edukasi pada mata
pelajaran pengolahan citra digital berbasis
android.

Manfaat penelitian
1. Bagi Peneliti
2. Bagi guru
3. Bagi siswa
ICON

A.
Media
Pembelajaran
BAB II
ICON ICON

TINJAUN PUSTAKA
B.
F. Game
Hybrid

G. Unit Modeling Language (UML)


Adobe Flash 1. Use Case Diagram
ICON ICON
CS6 2. Class Diagram
3. Activity Diagram
C.
E.
Game Edukasi
Android ICON

Penelitian Relevan
D.
Pengolahan Penelitian yang dilakukan oleh Teti Nurhasanah (2018). Berdasarkan
Citra Digital penelitian yang dilakukan Teti Nurhasanah, peneliti menemukan
beberapa kekurangan yaitu untuk membuka aplikasi tersebut
diharuskan menggunakan laptop atau komputer dan belum
memaksimalkan Smartphone yang dimiliki siswa sebagai sumber
pembelajar.
Metode
Perancangan
Model Perancangan Menghasilkan sebuah
produk baru berupa media
game edukasi
Menggunakan Model
Waterfall
Medotde
Pengumpulan Data
a. W a w a n c a r a
b. S t u d i l i t e r a t u r e

Metode Analisis dan


Perancangan
Metode Waterfall
Analisa, Desain, Coding,
testing
Medel Waterfall

Hardware, Software.
Analisis

Use Case Diagram, Class Diagram


Disain Activity Diagram.

Pengkodean menggunakan bahasa action


Pengkodean scrip 3.0

Pengujian dilakukan dengan cara


Pengujian menngeksekusi program yang telah dibuat
Class Diagram

8
Activity Diahram

Add an image
B A B I V H A S I L
D A N P E M B A H A S A N
Hasil
1.Tampilan Awal Program Pengujian
2. Tampilan Menu Utama
Di lakukan untuk menguji aplikasi apakah
3. Tampilan Menu Utama
aplikasi layak diterapkan atau tidak.
4. Tampilan Halaman Materi
Yang bertindak sebagai validator adalah
5. Halaman Kompetensi Bapak Ashabul Khairi S.T,.M.Kom dan
6. Halaman didalam Materi Drs. Edrizon, M.Pd.
7. Halaman Latihan
8. Halaman didalam Game
9. Halaman Evaluasi

Pengkodean Keterbatasan Aplikasi


Pengkodean program untuk menghasilkan 1. Aplikasi masih bersifat Stand Alone
media ini menggunakan action scrip 3.0. (Beridi Sendiri)
Pengkodean ini menggunakan bahasa 2. Tidak mengunakan database
pemograman yang telah dijelaskan pada 3. aplikasi belum ada diplaystore
bab II. Listing program seperti pada
lampiran I.
BAB V
KESIMPULAN SARAN
Kesimpulan
penulis telah merancang dan menghasilkan media game edukasi pada mata
pelajaran pengolahan citra digital berbasis flash untuk android.
Diharapkan dengan merancang dan menghasilkan media game edukasi ini
dapat membantu siswa dalam proses pembelajaran sehingga siswa tidak
menyalahgunakan smartphone pada saat pembelajaran.

Saran
1. Perlu adanya pengembangan lebih lanjut mengenai penyimpanan data
pada aplikasi, karena pada aplikasi ini penyimpanan data masih
mengunakan coding untuk menyimpan data. Diharapkan kedepannya
penyimpanan data pada aplikasi ini sudah bisa menggunakan database
sehingga data yang disimpan bisa disimpan secara permanen didalam
database.
2. Bagi peneliti lainnya agar dapat mengembangkan aplikasi media game
edukasi ini untuk digunakan secara online maupun offline pada
smartphone berbasis android dan platform lainnya
THANK YOU!

Anda mungkin juga menyukai