Anda di halaman 1dari 20

DESA SIAGA

UPTD PUSKESMAS KOTA


BARU
DESA SIAGA
Suatu kondisi masyarakat tingkat desa, yang
memiliki kemampuan dalam menemukan
permasalahan yang ada, kemudian merencanakan
dan melakukan pemecahannya sesuai potensi yang
dimilikinya, serta selalu siap siaga dalam
menghadapi masalah kesehatan, bencana dan
kegawatdaruratan
APA ITU DESA SIAGA
Desa yang memiliki
 Kesiapan sumber daya

 Kemampuan untuk mencegah dan mengatasi


masalah-masalah kesehatan

MANDIRI
INDONESIA
SEHAT

PROVINSI PROVINSI
SEHAT SEHAT

KAB KOTA KAB KOTA KAB


KAB
SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT
SEHAT

KEC KEC KEC


SEHAT SEHAT KEC
SEHAT SEHAT

DESA DESA DESA DESA


SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT

DESA DESA DESA DESA


SIAGA SEHAT SIAGA SEHAT SIAGA SEHAT SIAGA SEHAT
KERJASAMA YANG DIHARAPKAN

Tenaga Kesehatan
 Mengobati orang sakit (kuratif)
 Mencegah orang supaya tidak sakit
(preventif)

Masyarakat
 Menjaga diri supaya tidak sakit (preventif)
secara MANDIRI
CONTOH KEMANDIRIAN
 Mandiri menghadapi kasus demam berdarah
 Mandiri mencegah wabah diare
 Mandiri menghadapi bencana
 Mandiri mencegah kasus TBC
 Mandiri mencegah kasus gizi buruk
 Mandiri menjadi donor darah
 Mandiri melakukan transportasi kasus rujukan ke
Puskesmas/Rumah Sakit
PENTINGNYA
KEMANDIRIAN
MENCEGAH KEMATIAN
IBU
BAGAIMANA MENCEGAH KEMATIAN
IBU

Kegawat-daruratan/kematian ibu melahirkan sebagian


besar terjadi karena:

“KETERLAMBATAN”

 Terlambat mengambil keputusan oleh keluarga


(karena terlambat mengenali tanda bahaya)
 Terlambat dirujuk oleh keluarga/masyarakat
 Terlambat mendapatkan pertolongan oleh tenaga
kesehatan
CONTOH KEMANDIRIAN MENCEGAH DBD
MANDIRI MENCEGAH GIZI BURUK

 Menggerakan warga
ke posyandu
 Bayi/balita akan
ditimbang untuk
mengetahui berat
badannya
 Berat badan tidak naik
artinya ada masalah
MANDIRI MERUJUK PASIEN KE
PUSKESMAS/RUMAH SAKIT
MANDIRI JADI DONOR DARAH
APA KEUNTUNGAN MANDIRI

 Angka kejadian penyakit menular (DBD, Campak,


Polio, Diare) akan menurun
 Angka kejadian penyakit tidak menular (gizi
buruk,rabun senja) akan menurun
 Angka kematian ibu/bayi/balita akan menurun

PENDAPATAN RUMAH TANGGA TAK AKAN


BERKURANG
DANANYA DARI MANA????
 Dari masyarakat untuk masyarakat
 Istilahnya : INFAK SEHAT
 Dana dipegang oleh orang yang amanah dan jujur

1 KOIN 500 RUPIAH BILA DIKUMPULKAN DARI


1000 KK
HASILNYA JADI 500.000 RUPIAH !
STRUKTUR DESA SIAGA
Isadora.W, SKM

Anda mungkin juga menyukai