Anda di halaman 1dari 34

1

 Masih tingginya kematian bayi


 Masih tingginya kematian ibu
 Masih ada kasus gizi kurang dan buruk
 Lingkungan hidup cenderung rusak yang
berdampak terhadap kesehatan
 Masih sering terjadi penyakit menular
menjadi wabah (diare, demam
berdarah, dsb)  unfinished agenda
 Beberapa jenis penyakit yang kasusnya
meningkat kembali (TB Paru, malaria
dsb)  reemerging diseases
2
 Munculnya penyakit-penyakit baru: HIV/AIDS, SARS,
flu burung, kecanduan narkoba, kecelakaan di
jalan raya dsb  new emerging disesases
 Berbagai bencana terjadi di negeri ini dan mungkin
akan terjadi terus sejalan dengan terjadinya
perubahan iklim & pemanasan global.
 Sebagian besar masyarakat masih belum ber-PHBS
(< 30% Rumah Tangga PHBS)
 Meningkatnya berbagai faktor risiko kesehatan
lainnya dsb dsb.
3
4
INDONESIA
SEHAT
PROVINSI PROVINSI
SEHAT SEHAT

KOTA KAB
SEHAT SEHAT

KEC KEC KEC KEC


SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT

DESA DESA DESA DESA DESA DESA


SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT SEHAT

DESA DESA DESA DESA DESA DESA DESA


SIAGA SIAGA SIAGA SIAGA SIAGA SIAGA SIAGA

5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
TUJUAN DESA SIAGA
TUJUAN UMUM:
TERWUJUDNYA DESA SEHAT DG MASYARAKAT YG SEHAT,
PEDULI & TANGGAP THD PERMASALAHAN KES DI DESANYA

TUJUAN KHUSUS:
• MENINGKATNYA PENGETAHUAN & KESADARAN MASY
DESA TTG PENTINGNYA KES
• MENINGKATNYA KEMAMPUAN & KEMAUAN MASY DESA UTK
MENOLONG DIRINYA SENDIRI DI BIDANG KES
• MENINGKATNYA KEWASPADAAN & KESIAPSIAGAAN MASY
DESA THD RISIKO & BAHAYA YG DPT MENIMBULKAN GANG-
GUAN KES (BENCANA, WABAH PENYAKIT, DSB)
• MENINGKATNYA KESEHATAN LINGKUNGAN DI DESA
• MENINGKATNYA KLG SADAR GIZI & MELAKSANAKAN PHBS
• MENINGKATNYA DUKUNGAN & PERAN-AKTIF STAKEHOLDERS
DLM MEWUJUDKAN KES MASY DESA
24
KRITERIA DESA SIAGA

MEMILIKI YANKES DASAR MEMILIKI BERBAGAI


(DI DESA YG TDK MEMILIKI AKSES UKBM SESUAI KEBUTUHAN
KE PUSKESMAS/PUSTU, MASYARAKAT SETEMPAT
DIKEMBANGKAN POS KESEHATAN (POSYANDU, DLL)
DESA ATAU POSKESDES)

MEMILIKI SISTEM SURVEILANS


MEMILIKI SISTEM (PENYAKIT & FAKTOR2 RISIKO)
KESIAPSIAGAAN & BERBASIS MASYARAKAT
PENANGGULANGAN KEGAWAT-
DARURATAN & BENCANA
BERBASIS MASY

MEMILIKI MASYARAKATNYA
MEMILIKI SISTEM LINGKUNGAN BERPERILAKU HIDUP
PEMBIAYAAN KES YG SEHAT BERSIH & SEHAT
BERBASIS MASY
25
1. Pokja Kesehatan Ibu dan Anak
2. Pokja Pengamatan penyakit
berbasis masyarakat
3. Pokja Kesehatan lingkungan &
Promosi Kesehatan
4. Pokja Gizi
5. Pokja Kegawat daruratan dan
Bencana
1. POKJA KESEHATAN IBU DAN ANAK
Kader diharapkan memantau bumil, bulin,
bufas dan bayi baru lahir bila :
- Ada bumil baru
- Ada/dijumpai bumil dg tanda bahaya
sesuai petunjuk di buku KIA
- Dijumpai ibu mau bersalin dg tanda di
buku KIA
- Dijumpai ibu nifas dengan tanda bahaya
di buku KIA
- Dijumpai bayi baru lahir dg tanda bahaya
di buku KIA
- Dijumpai ada kejadian keatian ibu dan
bayi diwilayahnya
2. PPOKJA PENGAMATAN PENYAKIT BERBASIS
MASYARAKAT
Pengamatan kader terhadap penyakit menular
dan tidak menular, contoh :
a. Pemantauan penyakit menular
-Melakukan pengamatan adanya warga yg
dicurigai Demam berdarah,chikungunya,flu
burung, TB,Kusta,AIDS,Campak,lumpuh
layu
b. Pemantauan penyakit tidak menular
-Mengamati adanya warga dicurigai sakit
jantung, DM,dan tekanan darah tinggi
-Mengamati adanya remaja yg berubah
perilakunya
-Mengamati adanya remaja yg berperilaku
agresif, antisosial,mabuk – mabukan
dicurigai pengguna narkoba
3. POKJA KESEHATAN LINGKUNGAN & PROMKES
- Penyuluhan tentang pentingnya sanitasi dasar
- Pemantauan fasilitas sarana sanitasi dasar
- Pemeriksaan perumahan
- Membantu dalam upaya pencegahan
pencemaran lingkungan
- Pendataan PHBS Rumah Tangga
4. POKJA GIZI
Mengamati :
- Balita yg BB gizi kurang/lebih
- Balita yg tdk datang ke posyandu
- Balita yg tdk diketahui BB
- Anak yg umur 15 bln blm bisa berdiri (terlambat
perkembangan )
- Anak umur 30 bln blm bisa komunikasi dg
benar,sibuk main sendiri,tidak mau menatap orang
lain ( autisme )
 Pelaksanaan pemberian ASI Eksklusif
 Memberi laporan tentang penggunaan garam
beryodium
 Pemberian Tablet tambah darah pada bumil & bufas

5. POKJA KEGAWAT DARURATAN DAN


BENCANA
Kegiatannya :
 Bimbingan dlm pencarian tempat aman untuk
mengungsi.
 Promosi kesehatan dan bimbingan mengatasi masalah
kesehatan akibat bencana dan mencegah faktor
penyebab masalah.
 Bantuan/fasilitas pemenuhan kebutuhan sarana
sanitasi dasar ditempat pengungsian.
 Penyediaan relawan yg bersedian mjd donor
darah.
A N
A T A
GK AG
N SI
TI A DESA SIAGA MANDIRI
4 ES MEMENUHI SELURUH KRITERIA
- SEMUA
D
- YANKES DASAR
DESA SIAGA PURNAMA - UKBM
- SURVEILANS
MEMENUHI KRITERIA 1, 2, 3, 4 & 5 - KESIAGAAN
- PEMBIAYAAN

- YANKES DASAR
DESA SIAGA MADYA - UKBM
MEMENUHI KRITERIA 1, 2, 3 & 4 - SURVEILANS
- KESIAGAAN

DESA SIAGA PRATAMA - YANKES DASAR


MEMENUHI KRITERIA 1, 2 & 3 - UKBM
- SURVEILANS

31
DESA SIAGA AKTIF
KRITERIA
PRATAMA MADYA PURNAMA MANDIRI

1. Forum Desa Ada tetapi Berjalan tetapi Berjalan tiap Berjalan tiap
blm berjalan blm rutin tiap triwulan bulan
triwulan

2. Kader Ada, min 2 Ada, 3-5 org Ada, 6-8 org Ada 9 org
Kesehatan org atau lbh

3.Kemudahan ya ya ya ya
akses yankes

4. Posyandu & Posyandu ya, Posyandu & 2 Posyandu & 3 Posyandu & 4
UKBM lain aktif UKBM lain tdk UKBM lain aktif UKBM lain UKBM lain
aktif aktif aktif
KRITERIA DESA SIAGA AKTIF

PRATAMA MADYA PURNAMA MANDIRI


5. Dukungan Sdh ada dana Sdh ada dr desa Sdh ada dr Sdh ada dr
dana utk dr desa belum dan satu sumber desa dan dua desa dan dua
kesh ada dr dana yang lain sumber dana sumber dana
sumber lain yang lain yang lain

6. Peran Ada peran Ada peran serta Ada peran Ada peran
serta masy. serta masy & masy & peran serta masy & serta masy &
& ormas tdk ada peran aktif satu ormas peran aktif peran aktif
aktif ormas dua ormas dua ormas

7. PerDes Belum ada Ada, belum Ada, sdh Ada, sdh


direalisasikan direalisasikan direalisasikan

8. Pembinaan Pembinaan PHBS Pembinaan Pembinaan


Pembinaan PHBS krg dari min 20 % RT yg PHBS krg dari PHBS krg dari
PHBS di RT 20 % RT yg ada 40 % RT yg 70 % RT yg ada
ada ada
34

Anda mungkin juga menyukai