Anda di halaman 1dari 23

PELAYANAN

INFORMASI OBAT
KONSELING DAN PIO, UNIVERSITAS SETIA BUDI,
2019
AVIANTI EKA DEWI ADITYA P., M.SC., APT.
Sumber INFORMASI OBAT
Sumber informasi primer
◦ Artikel dipublish, hasil penelitian, laporan kasus, studi evaluatif, laporan deskriptif, tesis, disertasi, majalah
ilmiah
◦ Contoh : annals of pharmacotherapy, british medical journal, journal american medical association (JAMA), the
lancet, new england journal of medicine

Sumber informasi sekunder


◦ ABSTRAK YANG MERUPAKA SISTEM PENELUSURAN KEMBALI UNTUK PUSTAKA PRIMER DAN DIGUNAKAN
UNTUK MENEMUKAN ARTIKEL PUSTAKA PRIMER
◦ TIDAK DIGUNAKAN DALAM KEPUTUSAN KLINIK : tidak boleh digunakan dalam form pio
◦ Contoh : Inpharma, international pharmaceutical abstract (IPA), lowa drug information service (IDIS), medline,
pharmline, royal pharmaceutical society electronic pharmacy information coverage (rps e-PIC)
Sumber informasi tersier
◦ Buku teks atau acuan umum, tetapi tidak semua buku tidak bisa digunakan untuk memperoleh informasi.
◦ Contoh : ahfs drug information, handbook of injectable drug, informatorium obat nasional indonesia,
meyler’s side effect drugs, british national formulary, martindale, the complete, drug reference, medicine
for children 2 e, drug interaction stockley, renal handbook, therapeutic in pregnancy and lactation

Sumber informasi lain


◦ Tidak terkait dengan sumber informasi primer, sekunder, dan tersier
◦ Contoh : komunikasi dengan tenaga ahli, industri farmasi, brosur peneliti, mengikuti workshop, seminar,
webinar
Karakteristik sumber informasi
Sumber informasi sekunder
• Sistem penelusuran manual Sumber
• Sistem penelusuran terkomputerisasi informasi
primer

Sumber informasi tersier


• Buku teks atau data base Laporan
• Kajian artikel Studi evaluatif
• Kompendia deskriptif
• Pedoman praktis

Sumber informasi lainnya


• Komunikasi tenaga ahli
• Brosur Eksperimental observasional
• Industri farmasi
Situs untuk pelayanan informasi obat
Conchrane library, www.nelh.nhs.uk/conchrane.asp  informasi mendasar obat, keefektifan terapi,
penyembuhan secara klinis
Bukti-bukti klinis www.nelh.nhs.uk/clinical_effedence.asp  pengobatan kondisi umum
Uk medicine information, www.ukmi.nhs.uk  produk2 baru, obat pada ibu menyusui
Drug info zone, www.druginfozone.nhs.uk  produk2 baru, percobaan terbaru
National electronic library for health, www.nehl.nbs.uk  sumber informasi medis, untuk pelayanan
kesehaan di uk
Penelusuran informasi sekunder
Penggabungan istilah : hasil penelusuran yang lebih tepat
Boolean
◦ And, kumpulan data
◦ Not, mempersempit penelusuran
◦ Or, memperluas peneusuran
Contoh :
ASPirin and pain
Analgesik not paracetamol
Paracetamol or ibuprofen
Tahapan penelusuran pustaka

Tersier primer

Sekunder
Evaluasi pustaka informasi obat
Evaluasi pustaka primer
◦ Reputasi dan kepercayaan penulis dan majalah
◦ Kemungkinan bias : dilihat dari judul sesuai tidak dengan isi
◦ Kecukupan dan ketelitian latar belakang, kerasionalan, dan deskripsi studi
◦ Kecukupan metodologi
◦ Kecukupan dan akurasi dalam pelaporan hasil
◦ Akurasi dalam interpretasi data studi dan pustaka
◦ Derajat kesimpulan yang didukung hasil
Evaluasi pustaka sekunder
◦ Waktu keterlambatan (waktu artiket ipublish)
◦ Jumlah pustaka cakupan
◦ Selektivitas pengindeksan/pengabstrakan
◦ Harga
◦ Bahasa
◦ Frekuensi pemuthakiran
◦ Ketersediaan abstrak

Evaluasi pustaka tersier


◦ Reputasi penulis dan editor
◦ Tanggal publikasi
◦ Penilaian terhadap penerbit
◦ Daftar pustaka
◦ Format pustaka tersier
◦ Relevansi isi dengan judul
Sasaran informasi obat
INFORMASI OBAT UNTUK DOKTER
INFORMASI OBAT UNTUK perawat
INFORMASI OBAT UNTUK pasien
INFORMASI OBAT UNTUK apoteker
INFORMASI OBAT UNTUK dokter
Menetapkan sasaran terapi dan titik akhir terapi obat
Pemilihan zat aktif terapi yang paling tepat untuk terapi obat yang
bergantung pada variabel penderita dan zat aktif
Penulisan resep obat paling tepat
Pemantauan efek terapi obat di dasarkan pada indeks efek
Pemilihan metode untuk pemberian obat
◦ Informasi harus spesifik untuk pasien yang ditangani
◦ Sesegeraa mungkin
◦ Lebih diperlukan data daripada dokumen
INFORMASI OBAT UNTUK perawat
Informasi ringkas dan segera
Bahan pengencer obat untuk rekonsitusi obat
Kedalaman injeksi yang diberikan
Gejala efek samping
Kecepatan timbulnya efek samping
Penanganan atau tindakan jika muncul gejala efek samping
Masalah inkompatibilitas
INFORMASI OBAT UNTUK pasien
Informasi mengenai pengobatan yang dia dapatkan
Dosis‘
Aturan pakai
Interaksi antar obat atau makanan dan cara mengatasi atau
mencegahnya
Peyimpanan obat
Penggunaan obat sendiri
INFORMASI OBAT UNTUK apoteker
Informasi obat untuk kelompok, tim, kepanitiaan, dan peneliti
Prioritas unuk permintaan informasi obat
◦ Penanganan atau pengobatan pasien darurat dalam situasi hidup dan mati
◦ Pengobatan pasien rawat inap dengan masalah terapi khusus
◦ Pengobatan pasien ambulan dengan masalah terapi khusus
◦ Bantuan staff profesional untuk penyelesaian tanggugjawab
◦ Keperluan dari fungsi pft
◦ Proyek penelitian melibatkan penggunaan obat
PENANYA:  Farmasis  Msy. Umum Pertanyaan via:……………… Jawaban via: …………………
 Dr Umum  Perawat  Lain2 : Tanggal………………jam……… Tanggal………………jam………
 Dr Spesialis Penerima:………………………… Penjawab:………………………..
 Pasien/Klrg

Asal Penanya:  Instalasi Rawat Inap Sifat Pertanyaan: Alasan Pertanyaan untuk:
 Inst. Gawat Darurat  Instalasi Rawat Jalan  Segera dijawab  Perawatan Pasien
 Inst. Bedah Sentral  Rumah  Pendidikan / Penelitian
 Inst. Rawat Intensif  Jawaban dapat ditunda  Informasi Umum
 Lain2:…………………….
Klasifikasi Pertanyaan: Informasi Spesifik Pasien:
 Identifikasi Obat
Nama:………………………………….Umur:……….…Berat Badan: …….kg. Sex: L / P
F  Availibilitas
 Tak Tercampurnya Obat
Riwayat Penyakit : …………………………………………………………………………………

O  Stabilitas
…………………………………………………………………………………………………..
Riwayat Pengobatan : ……………………………………………………………………………
R  Formulasi
 Regimen (dosis,rute,saat,lama)
…………………………………………………………………………………………………..

M
Tes Fungsi Organ:
 Metode Pemberian Obat
Ginjal : …………………………………………………………………………………………….
 Interaksi Obat
U  Efek Samping Obat
Hepar : ……………………………………………………………………………………………
Jantung : …………………………………………………………………………………………
LI  Farmakoterapi/Pilihan Obat
 Obat pd Ibu Hamil/Menyusui
Saraf : …………………………………………………………………………………………….

R
Lain2 : ……………………………………………………………………………………………..
 Toksisitas
 Farmakokinetika
PI
O PERTANYAAN: JAWABAN:

REFERENSI: PEMBERI JAWABAN: No. PPIO:


 
Nama :
 
  Tanda tangan :
 
Kategori Pertanyaan Pilihan Pustaka
Reaksi Obat Merugikan AHFS DI/Drug Dex/USPDI
Martindale’s : The Extra Pharmacopoeia
Textbook of Adverse Drug Reactions
Goodman and Gilman’s The Pharmacologic Basic of Therapeutic
Meyler’s Side Effects of Drugs : An Encyclopedia of Adverse
Reactions and Interaction

Ketersediaan Obat American Drugs Index


Drugdex
Drug Facts and Comparisons
European Drug Index
Handbook of Nonprescription Drugs
Identidex
Martindale’s : The Extra Pharmacopoeia
Merck Index
USPDI
Physician’s Desk Reference
Informasi Spesialite Obat (ISO) Indonesia
Kompatibilitas / Stabilitas AHFS DI
DRUG INDEX
DRUG INFORMATION FULLTEXT
HANDBOOK OF INJECTABLE DRUGS
KINGS’S GUIDE TO PARENTERAL ADMIXTURES
MARTINDALE’S : THE EXTRA PHARMACOPOEIA
MERCK INDEX
PHYSICIAN’S DESK REFERENCE
Pembuatan / Informasi AMERICAN DRUG INDEX
DRUGDEX
MARTINDALE’S : THE EXTRA PHARMACOPOEIA
MERCK INDE
PHYSICIAN’S DESK REFERENCE
Dosis / Jadwal Pemberian DRUG FACTS AND COMPARISONS
AHFS DIDRUGSEXUSPDI
PHYSICIAN’S DESK REFERENCE
MARTINDALE’S: THE EXTRA PHARMACOPOEIA
APPLIED THERAPEUTICS : THE CLINICAL USE OF DRUGS
PEDIATRIC DRUG HANDBOOK
DRUG INFORMATION FULLTEXT
PHARMACOTHERAPY : A PATHOPHYSIOLOGIC APPROACH
MEYLER’S SIDE EFFECTS OF DRUGS
Interaksi Obat Drug Interaction and Updates
Evaluation of Drug Interactions
AHFS DI / DrugDex / USP DI
Drug Interaction Facts
Drug Facts and Comparisons
Drug Information Fulltext
Hansten’s Drug Interactions
Drug Pregnancy and Lactation
Pharmacotherapy : Pathophysiologic Approach

Identifikasi Obat Drug Fact and Comparisons


Pharm Index
AHFS DI
DrugDex
USPDI
American Drug Index
Martindale’s : The Extra Pharmacopoeia
Merck Index
Handbook of Injectable Drugs
Metode Pemberian / Penggunaan Drug Facts and Comparisons
AHFS DI / Drug Dex / USP DI
Martindale’s : The Extra Pharmacopoeia
Pediatric Handbook
Harriet Lane Handbook
Handbook of Injectable Drugs
Applied Therapeutic : The Clinical Use of Drugs
Clinical Pharmacokinetics Pocket Reference
Drug Information Fulltext
Drug Interaction Facts
Handbook of Clinical Drug Data
Handbook of Nonprescription Drugs
Pharmacotherapy : A Pathophysiologic Approach

Farmakokinetika AHFS DI
Clinical Pharmacokinetics Pocket Reference
Drug Dex
Applied Pharmacokinetics Pinciples of Therapeutic Drug Monitoring
Basic Clinical Pharmacokinetics
Farmakologi AHFS DI / Drug Dex / USP DI
Applied Therapeutics : The Clinical Use of Drugs
Drug Information Fulltext
Goodman and Gilman’s : The Pharmacologi Basic of Therapeutics
Drug Interaction Facts
Martindale’s : The Extra Pharmacopoeia
Pharmacotherapy : A Pathophysiologic Approach
Meyler’s Side Effects of Drugs : An Encyclopedia of Adverse Reactions and
Interactions

Terapi / Indikasi Pharmacotherapy


AHFS DI / Drug Dex / USPDI
Applied Therapeutics : The Clinical Use of Drugs
Manual of Medical Therapeutics
Harrison’s : Principles of Internal Medicine
Drug Information Fulltext
Drugs Interaction Facts
Goodman and Gilman’s : The Pharmacologic Basic of Therapeutics
Pharmacotherapy : A Pathophysiologic Approach
CONTOH
Pertanyaan dari dokter dan pasien
◦ Bagaimana penggunaan obat ranitidin pada wanita hamil?

PERTANYAAN DARI PASIEN DAN PERAWAT


◦ Apakah Efek samping penggunaan isoniazid (INH) pada pasien anak?
PUSAT INFORMASI OBAT
Jakarta RS dr. Cipto Mangunkusumo
RS Fatmawati
Unit Layanan dan Pengaduan Konsumen, Badan POM dengan ULPK Balai
Besar dan Balai POM di Indonesia

Bandung RS Hasan Sadikin


Yogyakarta PIOGAMA, Universitas Gadjah Mada, PIO UII, Universitas Islam Indonesia,
PIO RS Bethesda
Surabaya RS dr. Soetomo
Pusat Informasi Obat dan Layanan Kefarmasian, Universitas Surabaya
(PIOLK Ubaya)
RS Angkatan Laut dr. Ramelan
Terimakasih 

Anda mungkin juga menyukai