Anda di halaman 1dari 8

PERKEMBANGAN ISLAM

DI DUNIA ZAMAN
SEKARANG

Kelompok 7:
Fatihatu Wardah
Liska Lusia
Muhammad Abi Dzil
Muhammad sadam
PEMBAHASAN

Perkembangan Ilmu
Perkembangan Ajaran Islam
Pengetahuan

Perkembangan Kebudayaan Perkembangan Agama,


Islam politik dan Ekonomi

Perkembangan Islam Dunia


di Asia
PERKEMBANGAN AJARAN ISLAM

Perkembangan Ajaran Islam Masa modern bagi dunia


Islam dimulai pada tahun 1800 M yang ditandai dengan
adanya kemauan untuk memperoleh kemajuan dalam
berbagai bidang. Juga muncul tokoh-tokoh pembaharu
dan pemikir Islam diberbagai negara Islam.
Pada awal masa modern ini pada umumnya negara-
negara Islam berada dalam kolonialisme. Baru pada
abad ke-20 M, banyak negara-negara Islam yang
memerdekakan diri, seperti Indonesia (17
Agustus1945), Pakistan (15 Agustus 1947), dan Mesir
(28 Februari 1922).
PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN

Sultan Muhammad II (1785-1839) dari kesultanan


Turki Usmani melakukan berbagai usaha agar umat
Islam dinegaranya dapat menguasai ilmu pengetahuan
dan teknologi. Usaha-usahanya adalah sebagai berikut:
Melakukan modernisasi di bidang pendidikan dan
pengajaran dengan memasukkan kurikulum
pengetahuan umum kepada lembaga-lembaga
pendidikan Islam (Madrasah)
Mendirikan lembaga pendidikan
Mendirikan perguruan tinggi di bidang kedokteran,
militer dan teknologi.
PERKEMBANGAN KEBUDAYAAN ISLAM

Dalam bidang arsitektur


1. Masjidil Haram
2. Masjid Nabawi
Dalam bidang kaligraf
Dalam bahasa Arab kaligrafi disebut khatt yang dalam
pengertian sehari-hari berarti tulisan indah yang
memiliki nilai estetis.
Kaligrafi merupakan satu-satunya seni Islam, yang
murni dihasilkan oleh orang Islam. Seni kaligrafi biasa
dipakai sebagai hiasan masjid, penyekat ruang, hiasan
dinding rumah, dan lain-lain.
PERKEMBANGAN AGAMA, POLITIK DAN
EKONOMI
Perkembangan agama Perkembangan politik
Masa modern ini Terdapat dua agenda
pembaruan dalam
memberi landasan masyarakat islam tentang
intelektual bagi perkembangan politik
pembaruan di berbagai yaitu:
bidang, termasuk 1) Persoalan Internasional
dalam bidang Agama. Politik Islam
Dalam istilah Arab, 2) Persoalan Hubungan
pembaruan di kenal Agama dengan Konsep
dengan nama Tajdid. Negara dalam Islam
Perkembangan ekonomi
Perekonomian penduduk yang
merupakan syarat utama bagi
kelangsungan hidup dan hal ini
disadari oleh Kerajaan Usmani
sebagai negara yang mengalami awal
masa pembaruan.
PERKEMBANGAN ISLAM DUNIA DI ASIA

Masa kebangkitan Islam atau disebut dengan masa


pembaharuan mulai menggeliat pada tahun 1800 M.
Pada masa tersebut kalangan kaum muslimin banyak
yang mengerahkan pemikirannya untuk kemajuan
agama Islam.
Perkembangan Islam di benua Asia memiliki
perjalanan sejarah yang panjang, mulai dari India,
Cina, hingga Indonesia. Saat ini, populasi muslim
terbesar di dunia terletak di wilayah Asia dan Asia
Tenggara.
Modal populasi yang amat besar ini menunjukkan
dinamika sosial dan penyebaran Islam yang bervariasi
antara negara-negara di benua Asia

Anda mungkin juga menyukai