Anda di halaman 1dari 98

t

MATERI PENYULUHAN

www.pajak.go.id
t
1 2

SALINDIA

www.pajak.go.id
t 3
SALINDI
A
ALUR KONTEN (beberapa opsi)
1 2 3
Latar Belakang Latar Belakang Situation
Tujuan Aturan Tujuan Aturan Term
Pokok Perubahan Pokok Perubahan Analysis
Aturan terdahulu Aturan terdahulu Result
Pembahasan Aturan rujukan
Contoh Kasus Contoh Kasus
FAQ FAQ

Opsi 1 untuk Opsi 2 untuk Opsi 3 untuk


Menjelaskan perubahan aturan Menjelaskan aturan baru Menjelaskan isu perpajakan
www.pajak.go.id
t 4
SALINDI
A
ALUR KONTEN (beberapa opsi)
4 5
Issue Disesuaikan
Aturan Terkait dengan tujuan,
Detail Bahasan tema, kebutuhan
dan metode
Result kegiatan

Opsi 4 untuk Opsi 5


Menjelaskan isu perpajakan
www.pajak.go.id
t 5
SALINDI
A
KETENTUAN UMUM
Menggunakan Ms. Powerpoint atau
aplikasi sejenis yang outputnya dapat
mengakomodasi standarisasi
Ukuran Layar 16:9 (1920x1080 atau 1024x768)
Fon Segoe UI

Warna Mengacu pada ketentuan brand


DJP

Opsi 5

www.pajak.go.id
t 6
SALINDI
A
TAMPILAN TEMPLAT SAMPUL
Dua alternatif warna latar Grafis sekunder di kanan bawah
Logo Kementerian Keuangan dan Brand DJP di
sebelah atas

(Templat sampul Biru) (Templat sampul Putih)


www.pajak.go.id
t 7
SALINDI
A
TAMPILAN TEMPLAT ISI
Dua alternatif warna latar Grafis sekunder di kanan bawah
Terdapat nomor halaman

(Templat isi Biru) (Templat isi Putih)


www.pajak.go.id
t 8
SALINDI
A
TAMPILAN TEMPLAT
PENUTUP
Dua halaman terakhir terdiri dari tagline resmi Kode QR pada kiri bawah berisi nomor
DJP dan halaman “Terima Kasih” lembar penyusunan materi dan nomor
Halaman terima kasih memuat laman media lembar persetujuan materi
sosial DJP, website dan Kring Pajak Grafis Sekunder di kanan bawah

(Templat Tagline) (Templat Terima Kasih)


www.pajak.go.id
t
2 9

POSTER,
SPANDUK,&
STANDING
BANNER

www.pajak.go.id
t 10
POSTER, SPANDUK, & STANDING BANNER

KETENTUAN UMUM
Dibuat dalam ukuran kertas seri A
Logo DJP harus selalu berdampingan di
sebelah kanan Logo Kementerian Keuangan Poster/

Grafis sekunder di bagian bawah Spanduk Standing Banner

Warna mengacu pada Brand Identity DJP


Aset dapat berupa foto/vektor
Fon menggunakan Segoe UI Nomor Seri Materi

Penulisan tanda baca lainnya mengacu pada


Contoh konfigurasi
PUEBI
QR Code di sudut kiri bawah
berisi nomor Lembar Penyusunan Materi dan nomor Lembar Nomor Seri Materi

Persetujuan Materi
www.pajak.go.id
t 11
POSTER, SPANDUK, & STANDING BANNER

KETENTUAN KHUSUS
Poster dibuat dalam ukuran kertas seri A

Spanduk dibuat dengan ukuran mendatar atau


memanjang menyesuaikan kebutuhan. Poster/

Standing Banner dibuat dalam bentuk ukuran Spanduk Standing Banner


standar 160 x 60 cm atau yang setara

Nomor Seri Materi

Contoh konfigurasi

Nomor Seri Materi

www.pajak.go.id
12

t
LEAFLET
3

www.pajak.go.id
t
2
13
LEAFLET

ALUR KONTEN

1 Sampul 2 Isi 3 Penutup

www.pajak.go.id
t 14
LEAFLET

KETENTUAN UMUM
Ukuran A4 dengan 3 lipatan
Ukuran panel bagian dalam (isi) dengan
format lipat 3 dari kiri ke kanan: 10 cm, 10 cm,
9.7 cm
Ukuran panel bagian luar (sampul) dengan
format lipat 3 dari kiri ke kanan: 9.7 cm, 10 cm,
10 cm

Jika menggunakan format lipat 2 atau 4 maka


ukuran panel disesuaikan dengan format lipat
3;
Batas kiri/kanan dari setiap panel/lipatan
maksimal 0,3 cm

www.pajak.go.id
t 15
LEAFLET

TIPOGRAFI
Fon Segoe UI
Judul Leaflet dengan Segoe UI Black ukuran
maksimal 26 dengan huruf kapital
Subjudul dengan Segoe UI ukuran 16

Sub-subjudul dengan Segoe UI ukuran 13


Badan teks dengan Segoe UI ukuran 10
Paragraf rata kiri

www.pajak.go.id
t 16
LEAFLET

TANDA BACA
Titik pada akhir paragraf tidak perlu
ditampilkan
Titik, koma, dan titik-koma pada suatu
daftar/urutan tidak perlu ditampilkan
Penulisan tanda baca lainnya mengacu pada
PUEBI

www.pajak.go.id
t 17
LEAFLET

LEGALITAS MEDIA
Foto

Vektor

www.pajak.go.id
t 18
LEAFLET

KODE QR
Kode QR besar merupakan pranala ke laman
terkait topik leaflet tersebut pada situs resmi
DJP. Apabila laman terkait topik leaflet belum
tersedia maka kode QR yang digunakan adalah
pranala ke laman utama www.pajak.go.id

Kode QR kecil pada bagian sudut kiri bawah


merupakan nomor Lembar Penyusunan
Materi dan nomor Lembar Persetujuan
Materi

www.pajak.go.id
t
4 19

TANGGAPAN
SURAT
PERMOHONA
`
N PENEGASAN

www.pajak.go.id
t
2
20
TANGGAPAN SURAT PERMOHONAN PENEGASAN

ALUR KONTEN

1 Ucapan terima kasih kepada pemohon


5 Jawaban Penegasan
2 Latar belakang
6 Kesimpulan
3 Pokok Permasalahan
7 Penutup
4 Dasar hukum
8 Tanda Tangan

www.pajak.go.id
t 21
TANGGAPAN SURAT PERMOHONAN
PENEGASAN

KETENTUAN UMUM
Ditulis sesuai PUEBI
Memperhatikan kesesuaian Tata Naskah Dinas

Memperhatikan kemudahan pemahaman


pemohon penegasan

www.pajak.go.id
t 22
TANGGAPAN SURAT PERMOHONAN
PENEGASAN
CONTOH TAMPILAN

www.pajak.go.id
t
5 23

SINIAR (podcast)
`

www.pajak.go.id
t
2
24
SINIAR

ALUR KONTEN

1 Pembukaan

2 Tajuk Utama

3 Materi Penyuluhan

4 Ringkasan

5 Penutup

www.pajak.go.id
t 25
SINIAR

KETENTUAN UMUM
Menggunakan bumper pembuka standar dari
Direktorat Jenderal Pajak
Menggunakan bumper penutup standar dari
Direktorat Jenderal Pajak

Direkam dengan platform yang tidak


melanggar ketentuan hukum yang berlaku

Tidak melakukan plagiasi

www.pajak.go.id
t 26
SINIAR

BUMPER PEMBUKA & PENUTUP


Bumper pembuka (musik pembuka) dapat diunduh di
repositori materi.
Salam Pembuka: ditentukan kemudian oleh Direktorat
P2Humas c.q. Subdirektorat Humas KPDJP

Bumper penutup dapat diunduh di repositori materi

Salam Penutup: ditentukan kemudian oleh Direktorat


P2Humas c.q. Subdirektorat Humas KPDJP

www.pajak.go.id
t 27
SINIAR

ISI SINIAR
Garis besar isi audio/siniar ditulis dalam sebuah naskah
yang runtut dan jelas
Naskah audio/siniar dilengkapi dengan sumber-sumber isu
yang sedang diperbincangkan, baik berupa link berita,
maupun tangkapan gambar apabila isu yang berkembang
terdapat pada media sosial

Narasumber dan pembawa acara mulai menghubungkan


tajuk utama dengan sudut pandang perpajakan

Seluruh pengisi pada audio/siniar telah membaca naskah


yang telah disusun
Seluruh pengisi pada audio/siniar diwajibkan mengerti
dengan topik pembicaraan
www.pajak.go.id
t 28
SINIAR

TAMPILAN THUMBNAIL
Tampilan thumbnail mengacu pada standardisasi poster

www.pajak.go.id
29

t
VIDEO
TUTORIAL
6
`

www.pajak.go.id
t 30
VIDEO TUTORIAL

ALUR KONTEN

1 Pembukaan

2 Target audiens

3 Outline

4 Isi Tutorial

5 Penutup

www.pajak.go.id
t 31
VIDEO TUTORIAL

KETENTUAN UMUM
Format .mp4 atau .mov
Menggunakan format codec H.264
Resolusi 1080p (1920x1080)
Frekuensi gambar 25 fps
Latar putih
Video ditampilkan dalam bentuk full frame
Video memiliki kualitas audio yang baik
Tidak ada batasan durasi video yang
ditetapkan, namun diharapkan untuk membuat
video seringkas mungkin

www.pajak.go.id
t 32
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

1 Pembukaan

Ukuran fon menyesuaikan kondisi;

Jenis fon Segoe UI;

Menunjukkan judul tutorial dan contoh


tampilan perangkat yang dipakai di
awal; dan

Menggunakan kalimat sapaan "Hai


Kawan Pajak, Selamat Datang di
Tutorial..."

www.pajak.go.id
t 33
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

2 Target Audiens

Ukuran fon menyesuaikan kondisi;

Menggunakan icon dengan tipe flat icon

www.pajak.go.id
t 34
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

3 Outline

Ukuran fon menyesuaikan kondisi;

Menggunakan icon dengan tipe flat


icon

www.pajak.go.id
t 35
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

4 Isi Tutorial

Contoh isi tutorial dengan


tampilan handphone

www.pajak.go.id
t 36
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

4 Isi Tutorial

Contoh isi tutorial dengan


tampilan tablet

www.pajak.go.id
t 37
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

4 Isi Tutorial

Contoh isi tutorial dengan


tampilan laptop

www.pajak.go.id
t 38
VIDEO TUTORIAL

CONTOH TAMPILAN

5 Closing

Menggunakan logo Kemenkeu dan


DJP sebagai penutup

Menggunakan tagline "Pajak Kuat


Indonesia Maju", atau sesuai tagline
yang sedang menjadi tagline resmi DJP.

www.pajak.go.id
t 39
VIDEO TUTORIAL

KETENTUAN PENDUKUNG
Format identitas
Wajib Pajak Orang Pribadi

Wajib Pajak Badan

www.pajak.go.id
t 40
VIDEO TUTORIAL

MUSIK DAN EFEK SUARA


Musik dan efek suara dapat diunduh melalui repositori
materi atau kanal resmi lainnya yang ditetapkan oleh DJP.
Saat ini musik dan efek suara dapat diunduh melalui halaman
berikut di https://bit.ly/materiedukasiperpajakan

www.pajak.go.id
41

t
MODUL 7
PELATIHAN
MELALUI
PIHAK
`
KETIGA

www.pajak.go.id
t 42
MODUL PELATIHAN MELALUI PIHAK KETIGA

www.pajak.go.id
PENYUSUNAN MATERI

www.pajak.go.id
1 44

PENYUSUNAN
SALINDIA

www.pajak.go.id
45
PENYUSUNAN SALINDIA

A. Persiapan
1. Memiliki Surat Tugas dan/atau Surat Perintah;
2. Mempelajari tujuan, tema, target dan jenis kegiatan dalam
AKP;
3. Mempelajari Session Plan dan Laporan Pemantauan Persiapan
dalam menyusun materi;
4. Menentukan referensi regulasi;
5. Memastikan materi pernah atau belum pernah dibuat atau tidak
tersedia di repositori materi,
a) Jika belum tersedia di repositori materi maka termasuk dalam materi baru dan dilanjutkan ke nomor 6);
b) Jika sudah tersedia di repositori materi dan memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka termasuk
dalam materi revisi dan dilanjutkan ke nomor 6);
c) Jika sudah tersedia di repositori materi dan tidak memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka tidak
termasuk ke dalam materi revisi dan dilanjutkan langsung ke huruf e (Penggunaan/Penayangan/Pelaksanaan);

www.pajak.go.id
46
PENYUSUNAN SALINDIA

A. Persiapan
6. Mengumpulkan aset pendukung lainnya dan
memastikan dapat digunakan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan
mengenai hak cipta yang berlaku
7. Mengisi lembar penyusunan materi;
8. Mempersiapkan sarana prasarana;
9. Mempersiapkan anggaran; dan
10. Menentukan jangka waktu pembuatan

www.pajak.go.id
47
PENYUSUNAN SALINDIA

B. Pembuatan

1Menyusun poin utama dalam setiap halaman;


2
Mengembangkan poin utama; dan

3 layout sesuai dengan ketentuan


Menyusun
branding DJP.

www.pajak.go.id
48
PENYUSUNAN SALINDIA

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
49
PENYUSUNAN SALINDIA

D. Publikasi

Materi diunggah ke repositori materi dan


kanal resmi yang telah ditentukan.

www.pajak.go.id
50
PENYUSUNAN SALINDIA

E. Penayangan
Materi tersebut harus digunakan dalam kegiatan
penyuluhan, serta disampaikan ke
bidang/bagian/seksi/subbagian yang berwenang
untuk mencetak dan/atau mempublikasikan sesuai
ketentuan

www.pajak.go.id
51
PENYUSUNAN SALINDIA

F. Pemantauan dan Evaluasi


Evaluasi materi dimasukkan ke dalam lembar
evaluasi berdasarkan hasil survei, pretest, posttest
dan laporan pemantauan yang termasuk dalam
bagian Manajemen Kegiatan Edukasi Perpajakan.
 

www.pajak.go.id
2 52

PENYUSUNAN
POSTER,
SPANDUK &
STANDING
BANNER

www.pajak.go.id
53
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

A. Persiapan
1. Memiliki Surat Tugas dan/atau Surat Perintah;
2. Mempelajari tujuan, tema, target dan jenis kegiatan dalam
AKP;
3. Mempelajari Session Plan dan Laporan Pemantauan Persiapan
dalam menyusun materi;
4. Menentukan referensi regulasi;
5. Memastikan materi pernah atau belum pernah dibuat atau tidak
tersedia di repositori materi,
a) Jika belum tersedia di repositori materi maka termasuk dalam materi baru dan dilanjutkan ke nomor 6);
b) Jika sudah tersedia di repositori materi dan memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka termasuk
dalam materi revisi dan dilanjutkan ke nomor 6);
c) Jika sudah tersedia di repositori materi dan tidak memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka tidak
termasuk ke dalam materi revisi dan dilanjutkan langsung ke huruf e (Penggunaan/Penayangan/Pelaksanaan);

www.pajak.go.id
54
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

A. Persiapan
6. Mengumpulkan aset pendukung lainnya dan
memastikan dapat digunakan sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan mengenai hak cipta
yang berlaku;
7. Mengisi lembar penyusunan materi;
8. Mempersiapkan sarana prasarana yang akan
digunakan sesuai dengan penentuan kebutuhan
yang terdapat pada laporan pemantauan persiapan;
9. Mempersiapkan anggaran sesuai dengan
penentuan kebutuhan yang terdapat pada laporan
pemantauan persiapan; dan
10. Menentukan jangka waktu pembuatan. www.pajak.go.id
55
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

B. Pembuatan

Layout disusun sesuai dengan ketentuan


branding DJP

www.pajak.go.id
56
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
57
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

D. Publikasi

Materi diunggah ke repositori materi dan


kanal resmi yang telah ditentukan.

www.pajak.go.id
58
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

E. Penayangan
Materi tersebut harus digunakan dalam kegiatan
penyuluhan, serta disampaikan ke
bidang/bagian/seksi/subbagian yang berwenang
untuk mencetak dan/atau mempublikasikan sesuai
ketentuan

www.pajak.go.id
59
PENYUSUNAN POSTER, SPANDUK & STANDING BANNER

F. Pemantauan dan Evaluasi


Evaluasi materi dimasukkan ke dalam lembar
evaluasi berdasarkan hasil survei, pretest, posttest
dan laporan pemantauan yang termasuk dalam
bagian Manajemen Kegiatan Edukasi Perpajakan.
 

www.pajak.go.id
3 60

PENYUSUNAN
LEAFLET

www.pajak.go.id
61
PENYUSUNAN LEAFLET

A. Persiapan
1. Memiliki Surat Tugas dan/atau Surat Perintah;
2. Mempelajari tujuan, tema, target dan jenis kegiatan dalam
AKP;
3. Mempelajari Session Plan dan Laporan Pemantauan Persiapan
dalam menyusun materi;
4. Menentukan referensi regulasi;
5. Memastikan materi pernah atau belum pernah dibuat atau tidak
tersedia di repositori materi,
a) Jika belum tersedia di repositori materi maka termasuk dalam materi baru dan dilanjutkan ke nomor 6);
b) Jika sudah tersedia di repositori materi dan memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka termasuk
dalam materi revisi dan dilanjutkan ke nomor 6);
c) Jika sudah tersedia di repositori materi dan tidak memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka tidak
termasuk ke dalam materi revisi dan dilanjutkan langsung ke huruf e (Penggunaan/Penayangan/Pelaksanaan);

www.pajak.go.id
62
PENYUSUNAN LEAFLET

A. Persiapan
6. Mengumpulkan aset pendukung lainnya dan
memastikan dapat digunakan sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan mengenai hak cipta
yang berlaku;
7. Mengisi lembar penyusunan materi;
8. Mempersiapkan sarana prasarana yang akan
digunakan sesuai dengan penentuan kebutuhan
yang terdapat pada laporan pemantauan persiapan;
9. Mempersiapkan anggaran sesuai dengan
penentuan kebutuhan yang terdapat pada laporan
pemantauan persiapan; dan
10. Menentukan jangka waktu pembuatan. www.pajak.go.id
63
PENYUSUNAN LEAFLET

B. Penyusunan

1Menyusun poin utama dalam setiap halaman;


2
Mengembangkan poin utama; dan

3 layout sesuai dengan ketentuan


Menyusun
branding DJP

www.pajak.go.id
64
PENYUSUNAN LEAFLET

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
65
PENYUSUNAN LEAFLET

D. Publikasi

Materi diunggah ke repositori materi dan


kanal resmi yang telah ditentukan.

www.pajak.go.id
66
PENYUSUNAN LEAFLET

E. Penayangan
Materi tersebut harus digunakan dalam kegiatan
penyuluhan, serta disampaikan ke
bidang/bagian/seksi/subbagian yang berwenang
untuk mencetak dan/atau mempublikasikan sesuai
ketentuan

www.pajak.go.id
67
PENYUSUNAN LEAFLET

F. Pemantauan dan Evaluasi


Pemantauan dan evaluasi dilakukan untuk
mengukur efektivitas kegiatan dan masukan untuk
kegiatan selanjutnya

www.pajak.go.id
4 68

PENYUSUNAN
TANGGAPAN
PERMOHONAN
PENEGASAN

www.pajak.go.id
69
PENYUSUNAN TANGGAPAN PERMOHONAN PENEGASAN

A. Persiapan
1. Mendapatkan disposisi untuk menyusun tanggapan
surat permohonan penegasan;

2. Menentukan referensi peraturan perpajakan yang


berlaku; dan

3. Mengisi lembar penyusunan materi tanggapan surat


permohonan penegasan

www.pajak.go.id
70
PENYUSUNAN TANGGAPAN PERMOHONAN PENEGASAN
B. Penyusunan
1. Surat Wajib Pajak yang permasalahannya bersifat operasional yang ketentuannya telah diatur dalam peraturan perundang-
undangan perpajakan agar dijawab oleh Kepala Kantor Pelayanan Pajak tempat Wajib Pajak tersebut terdaftar atau oleh Kepala
Kantor Wilayah atasannya. Oleh karena itu surat-surat Wajib Pajak yang permasalahannya bersifat operasional yang ditujukan
langsung ke Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak atau didisposisi kepada Direktur Jenderal Pajak agar segera diteruskan ke
Kantor Pelayanan Pajak tempat Wajib Pajak tersebut terdaftar atau Kepala Kantor Wilayah atasannya untuk ditindaklanjuti
kepada Wajib Pajak yang bersangkutan;

2. Dalam hal surat Wajib Pajak sebagaimana dimaksud pada huruf d berasal dari disposisi Menteri Keuangan kepada Direktur
Jenderal Pajak, atas surat jawaban yang dibuat oleh Kepala Kantor Pelayanan Pajak tempat Wajib Pajak tersebut terdaftar atau
Kepala Kantor Wilayah atasannya agar ditembuskan kepada Direktur Jenderal Pajak;

3. Dalam hal surat Wajib Pajak menyangkut permasalahan mengenai kebijakan perpajakan, penafsiran peraturan perpajakan atau
hal-hal yang belum diatur dengan jelas maka penyelesaian surat tersebut dilakukan oleh Kantor Pusat Direktorat Jenderal
Pajak;

4. Untuk surat Wajib Pajak yang berkaitan dengan kebijakan perpajakan, penafsiran peraturan perpajakan atau hal-hal yang
belum diatur dengan jelas, penyelesaian verbal konsep jawaban/penegasannya dilakukan oleh direktorat yang membidangi
peraturan perpajakan dan dimintakan pendapat/tanggapan kepada direktorat terkait. Jawaban surat kepada Wajib Pajak yang
bersangkutan ditandatangani oleh Direktur Jenderal Pajak atau oleh direktur yang membidangi peraturan perpajakan atas nama
Direktur Jenderal Pajak.
www.pajak.go.id
71
PENYUSUNAN TANGGAPAN PERMOHONAN PENEGASAN

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
72
PENYUSUNAN TANGGAPAN PERMOHONAN PENEGASAN

D. Pengiriman Tanggapan

Tanggapan surat permohonan penegasan


dikirimkan kepada Wajib Pajak

www.pajak.go.id
73
PENYUSUNAN TANGGAPAN PERMOHONAN PENEGASAN

E. Pemantauan dan Evaluasi


Pemantauan dan evaluasi dilakukan untuk
mengukur efektivitas kegiatan dan masukan untuk
kegiatan selanjutnya

www.pajak.go.id
5 74

PENYUSUNAN
SINIAR

www.pajak.go.id
75
PENYUSUNAN SINIAR

A. Persiapan
1. Memiliki Surat Tugas dan/atau Surat Perintah;
2. Mempelajari tujuan, tema, target dan jenis kegiatan dalam
AKP;
3. Mempelajari Session Plan dan Laporan Pemantauan Persiapan
dalam menyusun materi;
4. Menentukan referensi regulasi;
5. Memastikan materi pernah atau belum pernah dibuat atau tidak
tersedia di repositori materi,
a) Jika belum tersedia di repositori materi maka termasuk dalam materi baru dan dilanjutkan ke nomor 6);
b) Jika sudah tersedia di repositori materi dan memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka termasuk
dalam materi revisi dan dilanjutkan ke nomor 6);
c) Jika sudah tersedia di repositori materi dan tidak memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka tidak
termasuk ke dalam materi revisi dan dilanjutkan langsung ke huruf e (Penggunaan/Penayangan/Pelaksanaan);

www.pajak.go.id
76
PENYUSUNAN SINIAR

A. Persiapan
6. Mengumpulkan aset pendukung lainnya dan
memastikan dapat digunakan sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan mengenai hak cipta
yang berlaku;
7. Mengisi lembar penyusunan materi;
8. Mempersiapkan sarana prasarana yang akan
digunakan sesuai dengan penentuan kebutuhan
yang terdapat pada laporan pemantauan persiapan;
9. Mempersiapkan anggaran sesuai dengan
penentuan kebutuhan yang terdapat pada laporan
pemantauan persiapan; dan
10. Menentukan jangka waktu pembuatan. www.pajak.go.id
77
PENYUSUNAN SINIAR

B. Pembuatan

1Membentuk Tim
2 Penyusunan Konsep
Melakukan

3 Alur Konten dan Naskah


Menyusun

4Mengumpulkan Aset Pendukung


5 Siniar
3 Perekaman
6
Pengujian

3
www.pajak.go.id
78
PENYUSUNAN SINIAR

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
79
PENYUSUNAN SINIAR

D. Publikasi

Materi diunggah ke repositori materi dan


kanal resmi yang telah ditentukan.

www.pajak.go.id
80
PENYUSUNAN SINIAR

E. Penayangan
Materi tersebut harus digunakan dalam kegiatan
penyuluhan, serta disampaikan ke
bidang/bagian/seksi/subbagian yang berwenang
untuk mencetak dan/atau mempublikasikan sesuai
ketentuan

www.pajak.go.id
81
PENYUSUNAN SINIAR

F. Pemantauan dan Evaluasi


Pemantauan dan evaluasi dilakukan untuk
mengukur efektivitas kegiatan dan masukan untuk
kegiatan selanjutnya

www.pajak.go.id
6 82

PENYUSUNAN
VIDEO
TUTORIAL

www.pajak.go.id
83
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

A. Persiapan
1. Memiliki Surat Tugas dan/atau Surat Perintah;
2. Mempelajari tujuan, tema, target dan jenis kegiatan dalam
AKP;
3. Mempelajari Session Plan dan Laporan Pemantauan Persiapan
dalam menyusun materi;
4. Menentukan referensi regulasi;
5. Memastikan materi pernah atau belum pernah dibuat atau tidak
tersedia di repositori materi,
a) Jika belum tersedia di repositori materi maka termasuk dalam materi baru dan dilanjutkan ke nomor 6);
b) Jika sudah tersedia di repositori materi dan memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka termasuk
dalam materi revisi dan dilanjutkan ke nomor 6);
c) Jika sudah tersedia di repositori materi dan tidak memenuhi kriteria status penyusunan materi revisi, maka tidak
termasuk ke dalam materi revisi dan dilanjutkan langsung ke huruf e (Penggunaan/Penayangan/Pelaksanaan);

www.pajak.go.id
84
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

A. Persiapan
6. Mengumpulkan aset pendukung lainnya dan
memastikan dapat digunakan sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan mengenai hak cipta
yang berlaku;
7. Mengisi lembar penyusunan materi;
8. Mempersiapkan sarana prasarana yang akan
digunakan sesuai dengan penentuan kebutuhan
yang terdapat pada laporan pemantauan persiapan;
9. Mempersiapkan anggaran sesuai dengan
penentuan kebutuhan yang terdapat pada laporan
pemantauan persiapan; dan
10. Menentukan jangka waktu pembuatan. www.pajak.go.id
85
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

B. Pembuatan

1Membentuk Tim
2 Penyusunan Konsep
Melakukan

3 Alur Konten dan Naskah


Menyusun

4Mengumpulkan Aset Pendukung


5 Adegan
3 Penyusunan
6
Pengujian

3
www.pajak.go.id
86
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
87
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

D. Publikasi

Materi diunggah ke repositori materi dan


kanal resmi yang telah ditentukan.

www.pajak.go.id
88
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

E. Penayangan
Materi tersebut harus digunakan dalam kegiatan
penyuluhan, serta disampaikan ke
bidang/bagian/seksi/subbagian yang berwenang
untuk mencetak dan/atau mempublikasikan sesuai
ketentuan

www.pajak.go.id
89
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

F. Pemantauan dan Evaluasi


Pemantauan dan evaluasi dilakukan untuk
mengukur efektivitas kegiatan dan masukan untuk
kegiatan selanjutnya

www.pajak.go.id
7 90

PENYUSUNAN
VIDEO
TUTORIAL

www.pajak.go.id
91
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

A. Persiapan
1. Memiliki Surat Tugas dan/atau Surat Perintah;
2. Mempelajari tujuan, tema, target dan jenis kegiatan dalam AKP;
3. Mempelajari strategi dan kebijakan penyuluhan tahun berjalan
yang diterbitkan oleh Direktorat P2Humas;
4. Menentukan referensi regulasi peraturan perpajakan;
5. Mempelajari modul pelatihan yang diterbitkan oleh Kantor Pusat
dan unit kerja diatasnya;
6. Membangun tujuan untuk melengkapi modul pelatihan yang telah
ada atau menyesuaikan situasi dan kondisi unit kerja;
7. Mengisi lembar penyusunan materi; dan
8. Menentukan jangka waktu pembuatan
www.pajak.go.id
92
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

B. Pembuatan

1Menyusun poin utama dalam setiap halaman;


2
Mengembangkan poin utama; dan

3 modul sesuai dengan standardisasi


Menyusun

www.pajak.go.id
93
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

C. Persetujuan

1Melakukan reviu berdasarkan daftar reviu pada lembar persetujuan;


2 perbaikan jika diperlukan; dan
Melakukan

3 materi yang telah disusun


Menyetujui

www.pajak.go.id
94
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

D. Publikasi

Materi diunggah ke repositori materi yang


telah ditentukan.

www.pajak.go.id
95
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

E. Penayangan
Materi tersebut harus digunakan dalam kegiatan
penyuluhan, serta disampaikan ke
bidang/bagian/seksi/subbagian yang berwenang
untuk mencetak dan/atau mempublikasikan sesuai
ketentuan

www.pajak.go.id
96
PENYUSUNAN VIDEO TUTORIAL

F. Pemantauan dan Evaluasi


Evaluasi materi dimasukkan ke dalam lembar
evaluasi berdasarkan hasil survei, pretest, posttest
dan laporan pemantauan yang termasuk dalam
bagian Manajemen Kegiatan Edukasi Perpajakan

www.pajak.go.id
www.pajak.go.id
www.pajak.go.id

Anda mungkin juga menyukai