Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

PERANCANGAN TEKNIK

“METODE MORFOLOGI”

Fuad Hilmy, ST. MT.


NIP. 199210122019031021

Magelang, 10 November 2020


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Outline:
 Definisi
 Contoh

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Definisi
 Metode morfologi : Salah satu metode dasar dalam pencarian alternatif
konsep produk menggunakan prinsip yang sistematis dengan menguraikan
sub fungsi atau sub sub fungsi sekaligus mencari solusinya

 Metode Morfologi : Metode ini merupakan metode formal yang digunakan


untuk menemukan masalah penelitian dengan menganalisis berbagai
kemungkinan kombinasi bidang masalah penelitian yang saling
berhubungan dalam bentuk matriks

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Definisi
 Metode morfologi menggunakan struktur fungsi untuk menemukan alternatif-
alternatif konsep produk
 Metode morfologi merupakan metode yang dapat menemukan banyak alternatif
konsep produk, metode yang sistematik dan menggunakan prosedur yang mudah
diikuti
 Metode morfologi terdiri dari dua langkah yaitu:
1) Untuk setiap sub fungsi yang tak teruraikan dan sub sub fungsi dicari
solusinya, bahkan diusahakan dicari sebanyak mungkin solusinya. Solusi-solusi
tersebut berupa mekanisme yang dapat melaksanakan sub fungsi tak
teruraikan dan sub sub fungsi
2) Untuk menemukan alternatif-alternatif konsep produk, maka dibentuklah
kombinasi-kombinasi solusi, yaitu setiap kombinasi terdiri dari satu solusi dari
setiap sub fungi yang tak teruraikan dan sub sub fungsi.

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Definisi
 Jumlah kombinasi solusi yang dapat dibentuk merupakan jumlah yang
sangat banyak, bahkan mungkin dapat dikatakan terlalu banyak sehingga
dapat dipilih sesuai kriteria
 Akan tetapi banyak pula diantara kombinasi solusi tersebut yang tidak
dapat dasambung atau dihubungkan

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Definisi
 Dapat ditambahkan disini, bahwa gambar skets dapat dibuat pada setiap
pembentukan atau penyususnan kombinasi solusi, suatu hal yang sangat
menjelaskan apakah penyambungan mekanisme dapat dibuat
 Setiap kombinasi yang mungkin dibuat merupakan satu alternatif konsep
produk
 Selain gambar skets, perancangan konsep erat kaitannya dengan harga
teknis dan harga ekonomis. Oleh karena itu, dapat pula dicantumkan harga
dari produk yang merupakan sub fungsi kedalam matriks

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Contoh
Dalam hal ini, dicontohkan perancangan produk “sistem suspensi sepeda-E”
Berdasarkan perancangan produk tersebut, dapat kita buat matriks morfologi
sebagai berikut:

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Contoh
No No Sub fungsi Alternatif A Alternatif B Alternatif C Alternatif D
1

2
3

6
7
8 Magelang, 3 Oktober 2018
PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

Contoh
Alternatif konsep fungsi:
Alternatif 1 - 1A+2A+3A+4B+5D+6C+7A+8A
Alternatif 2 - 1B+2A+3C+4C+5A+6B+7A+8A
Alternatif 3 - 1A+2A+3C……………
Dst…………………………………………………..

Magelang, 3 Oktober 2018


PROGRAM STUDI S1 TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS TIDAR

TERIMAKASIH

Apakah ada pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai