Anda di halaman 1dari 44

Meningitis dan encephalitis:

Ns. Fetreo Negeo , M.Kep


Contents

• Review: system saraf pusat dan perifer


• Understanding meningitis
• Understanding encephalitis
• Nursing care
KOMPONEN SUSUNAN SARAF

Reseptor

Nervus
Aferen
Pusat

Nervus
eferen

Efektor
4
CENTRAL NERVOUS SYSTEM

• Brain
• Meninges: duramater, arachnoid mater (sub arachnoid space:
CSF), piamater
• Cerebrum: 4 lobes (frontal, parietal, temporal & occipital lobe)
• Cerebellum
• Brain stem: awas MBO!!!
• Spinal cord
5
6
7

Cerebellum: motorik halus


Lobus

8
9
Meningitis
Definisi

• Adalah penyakit yang disebabkan karena peradangan pada meninges (lapisan


selaput pelindung otak dan medulla spinalis).

• Peradangan meninges seringkali terjadi karena adanya infeksi pada CSF


Etiologi

- Septic (bacterial)
- Aseptic
- Virus
- Trauma fisik
- Keganasan
Acute pyogenic (bacterial) meningitis
• Paling sering terjadi
• Dapat berakibat fatal jika tidak segera diterapi
• Organisms:
E.coli ---------- neonates
Streptococci B ---------- neonates
H. influenzae-------------children, adolescents  has been well
controlled
Neisseria meningitides, meningococcus------------- adults &
elderly
Streptococcus pneumonia--------- elderly
Bacterial meningitis - Organisms
• Neonatus
• Mayoritas disebabkan oleh Group B Streptococci
• E coli, enterococci, Klebsiella, Enterobacter,
Salmonella, Serratia, Listeria
• Bayi dan anak anak
• Neisseria meningitidis, S. pneumoniae, tuberculosis,
H. influenzae
acute pyogenic (bacterial) meningitis

• 3 - 8 month olds at highest risk


• 66% of cases occur in children <5 years old
• TB meningitis: Anak 6 bulan – 6 tahun
Bacterial meningitis - Outcomes

• Neonatus: ~20% mortality


• Bayi dan anak:
• <10% mortality
• 33% gangguan neurologis saat KRS
• 11% abnormalitas dalam 5 tahun pasca KRS
• Gangguan sensorineural dan pendengaran 2 - 29%
Karakteristik bacterial meningitis
• Pyogenic  produksi eksudat banyak melingkupi area meninges
Acute aseptic (Viral) meningitis

• Merupakan komplikasi dari infeksi virus


• Jarang fatal
• Aseptic: kultur CSF steril tidak ada bakteri
• Enteroviruses penularan via faeces
• Virus lain (missal campak, varicella-zoster virus) 
respiratory secretions (saliva, sputum, or nasal mucus)
Tanda dan gejala

• Demam
• Perubahan status kesadaran, iritabilitas, fotofobia
• Muntah, penurunan nafsu makan
• Kejang 20 - 30%
• Penonjolan fontanel 30%
• Kaku leher
• Sakit kepala berat
• Meningismus (stiff neck + Brudzinski + Kernig signs +
photophobia)
Tanda klinis infeksi meninges
Meningococcemia - Petechiae
Meningococcemia - Purpura fulminans
Tatalaksana medis

• Bacterial meningitis: kultur  antibiotic sensitive


• Viral meningitis: simtomatis, perbaikan KU, acyclovir, IM/IV gamma
globulin/immunoglobulin
• Maintaining ICP
• Balance cairan dan elektrolit
• Antiinflamasi: Dexamethasone
• Prophylaxis: meningitis vaksin
Encephalitis
Definisi

• Proses peradangan pada parenkim otak, terutama disebabkan oleh virus.


Mengakibatkan mortalitas dan morbiditas terutama pada bayi dan anak o.k
disfungsi serebral
Klasifikasi
Berdasarkan onset
Akut : onset cepat, dengan tanda dan gejala yang segera timbul dan
memburuk. Contoh: enterovirus , herpes simplex virus encephalitis .
Sub akut: onset sedikit lebih lambat, dalam 1- beberapa minggu. Contoh:
campak, HIV .
Chronic: progress lambat, dan terjadi dalam hitungan bulan. Contoh: TB
Berdasarkan lokasi
Fokal : ketika inflamasi terlokalisasi pada satu atau beberapa titik. Misal lobus
temporal , parietal, limbic system .
Diffuse: ketika inflamasi mengenai area yang luas
Etiology

Mayoritas disebabkan oleh virus


Enterovirus : terjadi pada sekitar 50% kasus. Contoh: coxackie virus,
echo viruses (non polio viruses) .
Herpes virus group : 10-20% kasus (herpes simplex virus , Epstein-
Barr virus , cytomegalovirus , varicella zoster virus) .
Etiology (continue..)

Jenis virus lain: tipe tipe virus yang menyebabkan infeksi sistemik,
dan mengakibatkan encephalitis sebagai komplikasinya.
Contoh: influenza virus , measles , mumps , rubella (german
measles) , rabies , HIV .
Nonviral : (terutama bacteria) : like mycoplasma , rickettsia ,
fungi , parasites , mychobacterium(T.B.) ,
Collagen tissue: S.L.E. .
Patofisiologi
Invasi mikroorganisme

Lokus infeksi:
• Infeksi area sekitar CSF missal:
Penyebaran hematogen
sinus, telinga, tenggorokan Invasi CSF dan meninges
Infeksi langsung
• Infeksi pada system tubuh yg lain
missal: pernafasan, pencernaan
Tanda dan gejala meningitis Inflamasi

Edema Gangguan sirkulasi CSF Meningitis

Hidrocephalus
 ICP Encephalitis Penyebaran infeksi
Thrombophlebitis

SIADH
Shock septik Sepsis
Diagnostic studies

• Bacterial culture and Gram staining of CSF and blood


are key diagnostic tests.
• Computed tomography (CT) scan or magnetic resonance imaging (MRI)
scan is used to detect a shift in brain contents (which may lead to herniation)
Terapi

• HSV: acyclovir IV
• Oral antivirus: acyclovir, famciclovir, and valacyclovir  belum teruji secara
klinis
• No antibiotics
• Analgesia
• Kontrol demam
• Kontraindikasi: D5% fluid
Komplikasi

• Abses otak  deficit neurologi focal


• Squelae
• s/d 80% kasus, tinggi pada GCS 6 atau kurang saat permulaan terapi
• Kejang, hemiparesis persisten, penurunan fungsi kognitif, kelemahan,
hyper/hypokinesia

• Kegagalan sirkulasi o.k disfungsi neurologis massif, hemoragic intra cranial


(Waterhouse-Friderichsen syndrome)  kerusakan endotel dan nekrosis
vaskuler massif, gangguan penglihatan, ketulian, paralysis, septic shock
• Koma
Nursing care
Roles and responsibilities
Masalah keperawatan pada infeksi CNS

• Penurunan kapasitas adaptif intrakranial


• Nyeri
• Gangguan rasa nyaman
• Resiko infeksi
• Resiko “disuse syndrome”
• Resiko kerusakan integritas kulit
Penurunan kapasitas adaptif intrakranial

• Intracranial fluid dynamic mechanisms that normally


compensate for increases in intracranial volumes are
compromised, resulting in repeated disproportionate increases in
intracranial pressure (ICP) in response to a variety of noxious and
non-noxious stimuli
• Intervensi :
• Monitoring: ICP, s/s perubahan ICP, status mental, reflex, gas darah,
elektrolit
• Elevasi
• Balance cairan
Nyeri

• Intervensi:
• Monitor: pain level, verbal complaint
• Analgesik
• Obsv E.S analgesic
• Pada Flebitis: obsv area insersi, dilusi obat2 IV, kompres hangat
Gangguan rasa nyaman

• Perceived lack of ease, relief, and transcendence in physical,


psychospiritual, environmental, cultural, and/or social dimensions.

B.d iritabilitas
• Intervensi:
• Minimalisisr stimulus: cahaya, suara, gerakan yg mendadak
Resiko infeksi

• Vulnerable to invasion and multiplication of pathogenic organisms,


which may compromise health.

• Intervensi:
• Perbaikan K.U: diet, istirahat,nutrisi parenteral
• Monitoring: vital sign, BB, darah lengkap, hitung leukosit, hasil lab lain
• Infection prevention
Resiko “disuse syndrome”

• Vulnerable to deterioration of body systems as the result of prescribed or


unavoidable musculoskeletal inactivity, which may compromise health.

• Intervensi:
• Exercise: ROM aktif dan pasif, positioning
• Observasi: tonus otot, ventilasi, eliminasi,
• Rehab medic K/P
kerusakan integritas jaringan

• Damage to the mucous membrane, cornea,


integumentary system, muscular fascia,
muscle, tendon, bone, cartilage, joint
capsule, and/or ligament.

• Intervensi:
• Padding, skin lotion
• Sirkulasi integument: massage, kompres hangat
• Obervasi: integritas kulit
Other possible nursing diagnoses

• Ineffective airway clearance


• Ineffective breathing pattern
• Hipertermi
• Risk for corneal injury
THANK YOU!!

Anda mungkin juga menyukai