Anda di halaman 1dari 20

UJI COBA KUESIONER

NUR CHASANAH, SKp., M.Kes.


Validitas langsung (analisa rasional dan putusan
profesi (Professional judgment).
Validitas deriatif bergantung pada pembuktian statistik
dan empiris.

Kerlinger membagi validitas:


1. Validitas isi tidak dapat dinyatakan dalam bentuk
angka. Melalui butir-butir tes dapat diketahui wilayah
isi yang sedang diukur (dengan test)
2. Validitas konstruk---- validitas internal (analisis butir
kuesioner)
3. Validitas kriteria----prediktif (ada data prediktor dan
data patokan misal nilai yang diperoleh seseorang
dalam suatu mata kuliah)
Uji Validitas Instrumen
Validitas konstruksi: uji korelasi antar item
pertanyaan dg variabel kompositnya (total skor semua
pertanyaan)
Rumus : pearson product moment
n( xy )  ( x)( y )
rhtg 
n x    x   n y    y  
2 2 2
2

 rhtg : koefisien korelasi


 ∑Xi : jumlah skor item
 ∑Yi : jumlah skor total (seluruh item)
 n : jumlah responden
3 Nur Chasanah 12/20/2021
Selanjutnya hitung dg uji – t dg rumus

r n2
thtg 
1 r 2

t : nilai t hitung
r : koefisien korelasi hasil r hitung
n : jumlah responden

4 Nur Chasanah 12/20/2021


 Distribusi (tabel t) utk α = 0,05 dan derajat
kebebasan (dk = n – 2)

Jika t hitung > t tabel valid


Jika t hitung < t tabel tidak valid

5 Nur Chasanah 12/20/2021


Jika instrumen valid, maka kriteria penafsiran
mengenai indeks korelasi (r) sbb:

0,800 – 1,00 : sangat tinggi


0,600 – 0,799 : tinggi
0,400 – 0,599 : cukup tinggi
0,200 – 0,399 : rendah
0,00 – 0,199 : sangat rendah (tidak valid)

6 Nur Chasanah 12/20/2021


Contoh: variabel prestasi kerja, resp 10 org dan item pertanyaan 6

NO NO ITEM PERTANYAAN TOTAL


RESP 1 2 3 4 5 6 SKOR
1 3 5 3 4 4 1 20
2 3 2 3 3 2 1 14
3 4 3 3 4 2 5 21
4 4 1 4 4 4 4 21
5 4 1 4 4 4 2 19
6 3 1 3 3 3 3 16
7 5 3 5 5 5 2 25
8 3 5 3 3 3 5 22
9 4 4 4 4 4 4 24
10 5 4 3 4 5 5 26
JML 38 29 35 38 36 32 208

7 Nur Chasanah 12/20/2021


Langkah 1 : hitung harga korelasi setiap butir
dg rumus pearson produt moment
Langkah 2 : hitung harga t
Langkah 3 : cari t tabel bila diketahui
signifikansi α = 0,05 dan dk = 10 – 2 = 8, maka
diperoleh t tabel 1,86
Langkah 4 : membuat keputusan dg
membandingkan t hitung dg t tabel
Keputusan : jika t htg > t tabel = valid
t htg < t tabel = tdk valid
8 Nur Chasanah 12/20/2021
Contoh: item pertanyaan no 1
NO X Y X2 Y2 XY
1 3 20 9 400 60
2 3 14 9 196 42
3 4 21 16 441 84
4 4 21 16 441 84
5 4 19 16 361 76
6 3 16 9 256 48
7 5 25 25 625 125
8 3 22 9 484 66
9 4 24 16 576 96
10 5 26 25 676 130
JML 38 208 150 4456 811

9 Nur Chasanah 12/20/2021


10 811   38 208
rhtg 
10150   38   10 4456   208 
2 2

= 0,765

t hitung untuk item pertanyaan no 1

thtg  0,765 10  2
= 3,359
1  0,0765 2

t tabel = 1,86 (α= 0,05 dan dk 10 – 2 = 8)


Keputusan : t hitung > t tabel (3,359 > 1,86)
Item pertanyaan no 1 “valid”
10 Nur Chasanah 12/20/2021
Reliabilitas

 Sejauhmana hasil pengukuran tetap konsisten bila diukur 2x


atau lebih thd gejala yg sama, maka hasilnya akan tetap
 Indeks yang menunjukkan apakah suatu alat ukur dapat
dipercaya atau dapat diandalkan.

Jenis Reliabilitas:
1. Reliabilitas eksternal
2. Reliabilitas internal (rumus belah dua, rumus K-R,
rumus Alpha Cronbach, dsb).
Uji Reliabilitas Instrumen
a. teknik tes ulang
waktu ± 15 – 30 hari
b. teknik belah dua
Spearman Brown
c. teknik paralel
dua alat ukur untuk aspek yg sama

12 Nur Chasanah 12/20/2021


Teknik Belah Dua

1. Hitung validitas tiap item


2. Bagi pertanyaan menjadi dua
3. Skor masing – masing item tiap belahan
di jumlah
4. Uji korelasi dg rumus product moment
tiap belahan
5. Uji korelasi

13 Nur Chasanah 12/20/2021


Spearman Brown

2rb
rii 
1  rb

rii : koefisien reliabilitas internal seluruh item


rb: korelasi product moment antara belahan
(ganjil – genap) atau (awal – akhir)

14 Nur Chasanah 12/20/2021


Langkah 1 : memilah dan menghitung item
ganjil dan item genap
Langkah 2 : menghitung korelasi product
moment (rb)
Langkah 3 : menghitung reliabilitas seluruh tes
dg rumus spearman brown
Langkah 4 : mencari r tabel, bila diketahui
signifikansi untuk α= 0,05 dan dk = 10 – 2 = 8
maka r tabel = 0,707
Langkah 5 : membuat keputusan,
membandingkan rii dg r tabel
jika rii > r tabel = reliabel
rii < r tabel= tidak reliabel
15 Nur Chasanah 12/20/2021
Contoh: Teknik belah dua

NO NAMA ITEM PERTANYAAN


    1 2 3 4 5 6
1 F 1 1 1 1 1 1
2 Y 0 1 0 0 1 1
3 B 1 1 1 1 1 1
4 T 1 0 1 1 0 1
5 H 1 1 1 1 1 1
6 N 1 1 0 1 1 0
7 I 1 1 1 1 1 1
8 V 1 1 1 1 1 1
9 S 1 1 0 0 0 1
10 H 0 0 1 1 1 1

16 Nur Chasanah 12/20/2021


N NAMA ITEM PERTANYAAN TOTAL GANJIL GENAP
X2 Y2 XY
    1 2 3 4 5 6 SKOR X Y

1 F 1 1 1 1 1 1 6 3 9 3 9 9
2 Y 0 1 0 0 1 1 3 1 1 2 4 2
3 B 1 1 1 1 1 1 6 3 9 3 9 9
4 T 1 0 1 1 0 1 4 2 4 2 4 4
5 H 1 1 1 1 1 1 6 3 9 3 9 9
6 N 1 1 0 1 1 0 4 2 4 2 4 4
7 I 1 1 1 1 1 1 6 3 9 3 9 9
8 V 1 1 1 1 1 1 6 3 9 3 9 9
9 S 1 1 0 0 0 1 3 1 1 2 4 2
10 H 0 0 1 1 1 1 4 2 4 2 4 4
TOTAL 48 23 59 25 65 61
STATISTIK   ∑X ∑X2 ∑Y ∑Y2 ∑XY

17 Nur Chasanah 12/20/2021


Menghitung korelasi product moment
n( xy)  ( x)( y )
rb  n x    x   n y    y  
2 2 2 2

10 61   23 25


rb 
10 * 59   23   10 * 65   25 
2 2

610  575
rb 
 509  529   650  625

35
= = 0,8963
1525

Harga rb / rxy tsb: reliabilitas setengah tes


18 Nur Chasanah 12/20/2021
Menghitung reliabilitas seluruh tes dg rumus
spearman brown
rii  2rb
1  rb

2 0,8963
= 1  0,8963

1,7926
= 1,8963

= 0,945

Keputusan : rii > r tabel (0,945 > 0,707) “Reliabel”


19 Nur Chasanah 12/20/2021
TUGAS !!!

 Hitung Validitas “prestasi kerja”


 Hitung Reliabilitas “prestasi kerja”

20 Nur Chasanah 12/20/2021

Anda mungkin juga menyukai