Anda di halaman 1dari 9

Sikap Kita menyikapi media

massa
Kelompok 4
• PATRICIA ANGELINE OCTAVYANA 26
• QUEENCYLA CHEISYA JANIRMA 27
• SIRENSIA EVELYNA JUNETY 28
• THANIA CALISTA 29
• VEDRICK ANDERSON CHANDRA 30
• VINCENT AURELIUS VALERIAN 31
• WENDELIN LIANG 32
• WILLIAM FERNANDO SHONATA 33
• ZAIDAAN DIAVAR PUTRA 34
• AILEEN MAISAN KIRANA 35
Saat ini, media sosial memegang peranan yang sangat
penting dalam kebutuhan bersosialisasi dan komunikasi.
Sering kali, kita jadi lupa diri dan malah menghabiskan
waktu dengan bermain medsos ataupun game. Ada
berbagai sikap masyarakat yang berbeda terhadap
media sosial. Ada yang aktif menyebarkan positivitas
seperti dukungan, motivasi, ilmu dan ada juga yang
menyebarkan negativitas seperti hinaan, ejekan, dan
kabar hoax. Orang-orang cenderung bereaksi secara
berlebihan dari suatu masalah yang diperbuat orang
terkenal baik secara sengaja maupun tidak sengaja.
Orang-orang tersebut cenderung memberi umpatan,
menyumpahi mati dan sebagainya. Terlebih lagi
sekarang pemakaian media sosial sudah dimasuki oleh
anak-anak dibawah umur. Ironi, tetapi mereka
cenderung tidak bijak dalam memakai medsos ini.
Sehendaknya kita bersikap baik dan bijak agar dapat
menjadi contoh yang benar dengan cara berikut:
Jangan Asal Posting Konten Sadari betul bahwa akun medsos kamu
bisa dilihat secara publik, termasuk semua
postingan di dalamnya. Oleh karena itu,
bijaklah dalam memilih konten sebelum
diunggah di media sosial. Tidak boleh
menyebarkan hoaks, mengikuti trend yang
tidak baik, maupun membuat konten yang
merugikan. Banyak penyalahgunaan
medsos yang sudah ditindak lanjuti
dengan jalur hukum. Meski pun platform
media sosial saat ini punya fitur privasi,
gunakanlah medsos dengan lebih baik dan
bermanfaat sehingga tidak menyinggung
pihak lain. Banyak orang yang cenderung
membaca judul saja sehingga secara tidak
sengaja dapat menyesatkan opini publik.
Sebelum mengunggah konten yang
mengutip atau membagikan artikel sumber
lain, hendaknya dicek dulu isi dan
kebenarannya dengan saksama. Jika sudah
dicek pun kita tidak boleh membalikkan
faktanya.
Di era digital yang semakin canggih, semakin canggih
pula kejahatan siber. Dalam akun media sosial, jangan
pernah mencantumkan informasi pribadi baik miliki
kita sendiri maupun orang lain dengan detail karena
Menjaga kita tidak pernah tahu ancaman-ancaman apa yang
sedang mengintai. Untuk mencegah hal ini, gunakan
Privasi media sosial untuk melakukan hal-hal positif saja.
Media sosial bisa menjadi pasar yang efektif untuk
memamerkan skill, kemampuan dan kreativitas kita.
Kita juga dapat mengurangi waktu pemakaian media
sosial dan mengisinya dengan melakukan hal-hal
positif lainnya.
Jaga Etika
Media sosial memang memberikan kebebasan beropini dan
berkreasi bagi para penggunanya, tetapi bukan berarti bebas
pula dalam beretika. Jaga selalu etika, sopan santun, dan
menghargai teman atau orang-orang yang terkoneksi di
akun media sosial kita. Hindari penggunaan kata-kata kasar
atau yang mengandung unsur SARA dan pencabulan. Jika
tidak suka lebih baik disimpan sendiri dan tidak diumbar.
Jangan bersikap sombong dan pamer. Berusahalah menahan
emosi dan sabar ketika ada orang yang memposting hal tidak
baik tentang kita. Kita sehendaknya harus mengetahui
lingkungan medsos kita dan sebisa mungkin menjauhi
lingkungan yang toxic (tidak baik) dan memilih teman yang
positif dan bermutu. Ikutilah akun-akun bermanfaat,
menghibur, atau kredibel yang justru bisa menambah
wawasanmu.
Selalu Waspada dan
Jangan Langsung
Percaya

• Akan selalu ada limpahan


informasi atau orang-orang tak
bertanggung jawab yang wara-wiri
di media sosial. Kalau sudah
begini, kamu harus mawas diri
dalam menyaring informasi-
informasi yang tersebar. Waspadai
pula pengguna-pengguna tak
dikenal yang tiba-tiba mengirim
pesan tanpa maksud dan tujuan
yang jelas untuk mencegah
terjadinya penipuan atau hal-hal
lain yang tak diinginkan.
• Cermati Alamat Situs
Berikut cara • Hati-Hati dengan Judul Provokatif

menyikapi • Periksa Faktanya


• Cek Keaslian Foto
Hoaks • Ikut Serta dalam Grup Anti-Hoaks
Sekian Presentasi dari
Kami Terima Kasih!!
Mari Bijak-bijaklah dalam Menggunakan Media Sosial!!

Anda mungkin juga menyukai