Anda di halaman 1dari 13

PATOFISIOLOGI

MKK 1092

Fakultas Kedokteran
Prodi Farmasi
Universitas Khairun

Oleh : Apt. Cindhany Darmaria Faridhah Utami Mala, S.Farm., M.Sc.


INTRODUCTION
KONTRAK PERKULIAHAN
See
SEMESTER 1\Absen dan RPS Patofis\RPS
Patofisiologi 2020 Kelas AB.docx
DEFINISI
Patofisiologi adalah :
Ilmu yang mempelajari bagaimana perjalanan
penyakit didalam tubuh

PATOLOGI
Menekankan pada
perubahan struktur.

PATOFISIOLOGI
Menekankan pada
perubahan fungsi dan
metabolik serta
mekanismenya
Sebagai jembatan yang tidak hanya antara basic
01 sains dan penyakit tetapi dengan berbagai jenis
penyakit.

Memungkinkan mahasiswa atau praktisi klinis


02 untuk memahami mengapa dan bagaimana
penyakit berkembang dengan banyaknya
manifestasi klinis yang tampak dan apa saja
mekanisme pokoknya.
HOW IMPORTANT
4 Hal Penting Dalam Mempelajari
PATOFISIOLOGI

KONSEP UMUM
01

PRINSIP
ETIOLOGI DAN
02 04 PENCEGAHAN DAN
PATOGENESIS
TERAPI

03
PENEKANAN PADA
METABOLISME DAN
FUNGSI
Definisi Sehat
(WHO)
Indikasi sehat tidak
Keadaan dari hanya tanpa
organisme timbulnya penyakit,
dimana ketika tetapi juga suatu
fungsinya optimal keadaan lengkap
tanpa timbulnya secara fisik,
penyakit fisiologi dan sosial

SEHAT SEHAT

PATOFISIOLOGI
1.Penyakit adalah kegagalan organisme untuk
beradaptasi atau mempertahankan homeostasis.

APA ITU
2.Penyakit merupakan proses fisiologik yang
mengalami penyimpangan

PENYAKIT 3.Penyimpangan fisiologik dapat disebabkan oleh


banyak faktor: agent, hipersensitivitas (alergi),
genetik, benih penyakit, Agent: bakteri, virus,
protozoa, jamur.
PENYAKIT HEREDITER PENYAKIT DEGENERATIF
Penyakit akibat kelainan kromosom atau gen dalam herediter. Penyakit akibat degenerasi berbagai bagian tubuh

PENYAKIT KONGENITAL PENYAKIT IMUNOLOGIK


Penyakit yang terjadi sejak lahir Penyakit yang disebabkan oleh hipersensitivitas, imunodefisiensi, autoimune

PENYAKIT TOKSIK PENYAKIT NEOPLASTIK


Penyakit akibat racun Penyakit yang disebabkan oleh pertumbuhan sel abnormal

PENYAKIT INFEKSI PENYAKIT GIZI


Penyakit akibat agent biologis masuk kedalam tubuh Penyakit akibat defisiensi gizi (protein, kalori, vitamin dan mineral)

PENYAKIT TRAUMATIK PENYAKIT METABOLIK


Penyakit akibat cedera fisik Penyakit yang disebabkan gangguan proses
metabolik/hormonal.

KLASIFIKASI PENYAKIT
PENYAKIT MOLEKULER
Disebabkan karena kelainan molekul tunggal yang menyebabkan abnormalitas.
Exp. Anemia Bulan Sabit yang terjadi karena kesalahan urutan asam amino dalam
Hb.

PENYAKIT PSIKOGENIK
Penyakit yang disebabkan oleh gangguan mental

PENYAKIT IDIOPATIK
Penyakit yang penyebabnya tidak diketahui

KLASIFIKASI PENYAKIT
TAHAP PATOGENESIS DAN
PASCA PATOGENESIS
PATOGENESIS PASCA PATOGENESIS

Tahap Inkubasi Tahap Penyakit Akhir


Tahap masuknya Agent kedalam Tahap berakhirnya perjalanan
Host, sampai timbul gejala sakit.
penyakit, dapat dalam bentuk; Sembuh
Tahap penyakit dini sempurna → Agent hilang, Host pulih
Tahap mulainya timbul gejala dan sehat kembali;
penyakit dalam keadaan awal
(ringan) Sembuh dengan cacat → Agent hilang,
penyakit tidak ada → Host tidak pulih
Tahap penyakit lanjut sempurna (ada cacat)
Tahap penyakit telah
berkembang pesat dan Karier → Agent masih ada, Host pulih
menimbulkan kelainan patologis →gangguan Agent masih ada (minimal)
(timbul tanda dan gejala)
PERKEMBANGAN PENYAKIT

MANIFESTASI
Pada awal perkembangan penyakit, agent 01
sudah membuat perubahan fisiologik tetapi GEJALA
belum menunjukkan gejala ----- disebut Perasaan Subjektif adanya sesuatu yang salah dan hanya dapat
stadium subklinis
02 dilaporkan oleh pasien kepada pengamat

TANDA
Manifestasi penyakit yang dapat diobservasi 03
(Obyektif) oleh pengamat. LESI
Perubahan struktural dalam jaringan
04 akibat penyakit (yang jelas terlihat secara
makroskopis maupun mikroskopis)

SEKUELE
Perubahan akibat/pengaruh setelah terjadi 05
penyakit atau cidera (dapat berupa parut atau KOMPLIKASI
kelainan lain) Keadaan yang tidak diduga atau penyakit
06 sekunder yang terjadi dalam proses
perjalanan penyakit primer.
OUTCOME PENYAKIT
Outcome
01
Penyakit
COMPLETE RECOVERY

Kriteria Kematian Otak 02 INCOMPLETE RECOVERY


(WHO)

 Berhentinya pernapasan 03 DEATH


secara spontan
 Irreversible Coma
 Abcense of cephalic reflex
and dilated pupils
 Absence of brain blood flow
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai