Anda di halaman 1dari 5

HAM Dalam Perspektif

Islam
Kelompok 8
1. Falah Anisa (7201144007)
2. Mega Mustika Hasibuan (7203344024)
3. Putri Ananda (7201144001)
Konsep HAM yang
Kontroversial
Rumusan tentang hak-hak asasi manusia (HAM) yang
dianggap legal dan dijadikan standar hingga saat ini
adalah produk yang diterbitkan oleh Badan Perserikatan
Bangsa-Bangsa (PBB). HAM yang hanya terdiri dari 30
pasal itu ternyata belum dapat mengakomodasi
keinginan serta kepentingan semua bangsa-bangsa di
dunia yang amat beragam latar belakang budaya dan
agamanya.
HAM Dalam
Pandangan Islam .

Manusia adalah makhluk Allah yang paling sempurna.


Kesempurnaan manusia tidak hanya dilihat dari segi fisik atau
jasmani tetapi juga dari segi ruhar Secara j maniah manusia
diciptakan dengan organ-organ yang lengkap untuk dapat
menjalani hidupnya dengan layak dan baik seperti
pendengaran, penglihatan dan lidah untuk dapat
berkomunikasi dengan sesamanya. Secara ruhaniah, manusia
dilengkapi dengan akal pikiran, hati (qalbu) dan nafsu
(syahwat). Dari ketiga macam instrumen ini lahirlah tindakan-
tindakan berperikemanusiaan (manusiawi).
Perbandingan HAM Barat dan HAM
Dalam Islam
HAM Barat HAM Dalam Islam
Bersumber pada pemikiran filosofis semata Bersumber pada ajaran Al-Qur’an

Bersifat Antofosentrik (manusia yang menjadi Bersifat Attheosentrik (manusia sebagai makhluk
fokus utamanya) yang dititipi hak – hak dasar oleh Tuhan)

Mengutamakan keseimbangan antara Hak dan


Mengutamakan Hak dari pada Kewajiban
Kewajiban

Melindungi kepentingan individu juga menjaga


Bersifat Individualistik
kepentingan sosial secara berimbang

Memandang manusia sebagai pemilik penuntasan Memandang manusia sebagai penerima titipan
hak - haknya (amanah)
HAM Dalam Al-Qur’an
● Persamaan di Dalam Politik dan Hukum
● Hak Berekspresi dan Mengeluarkan Pendapat
● Hak Berpartisipasi Dalam Politik dan Pemerintahan
● Hak Wanita Sederajat Dengan Pria (setara)
● Hak Kebebasan Memilih Agama
● Hak dan Kesempatan yang sama Untuk Memperoleh
Kesejahteraan Sosial
● Hak Kebebasan Bertempat Tinggal dan Mencari Serta
Memberi Suaka

Anda mungkin juga menyukai