Anda di halaman 1dari 13

Pertemuan Ke-6

Joint Venture
Bentuk Venture ada 2 macam
1. Single Venture yaitu pengusahaan suatu proyek
tertentu yg dilakukan oleh satu unit tertentu Joint
Venture yaitu kerjasama antara 2 orang/ badan usaha
atau lebih untuk mengusahakan usaha tertentu
2. Joint venture memiliki waktu terbatas, dimana
masing-masing, pihak dpt menyerahkan barang atau
uang sbg kontribusi terhadap usaha bersama tersebut
Salah satu pihak yg bekerja sama biasanya ditunjuk sbg
pimpinan usaha dan disebut “managing partner” utk
Managing partner ini biasanya diberikan balasa jasa
tertentu
Akuntansi Untuk Joint Venture
1. Buku Joint Venture terpisah dari pembukuan masing-
masing Anggota
2. Rekening utk setiap transaksi dlm joint venture ada &
dicatat dlm buku masing-masing anggota (tidak
diselenggarakan pembukuan secara terpisah) Dibahas
pd pertemuan 6

Akuntansi Join Venture untuk pembukuan JV yang


terpisah dari pembukuan anggota
Perbedaan :
Joint Venture :
• Lingkupnya lebih terbatas, yaitu untuk usaha
tertentu.
• Waktunya tertentu, yaitu sampai dengan tujuan
tercapai

Persekutuan :
• Lingkup nyatak terbatas, yaitu untuk usaha yang
menghasilkan laba, bisa lebih satu macam
• Waktunya tak tertentu, yaitu sampai selama-
lamanya (going concern)
KASUS I :
Pada tanggal 1 januari 2010 Aksa dan Ahmad membuka usaha joint venture
dalam menjual tanah kaplingan. Disepakati Aksa menyerahkan tanah 20
kapling dengan harga pokok @ Rp. 1.000.000 dan diberi harga oleh Aksa
untuk joint venture sebesar Rp. 1.250.000,-. Ahmad menyerahkan uang
tunai sebesar Rp. 5.000.000 untuk biaya perijinan. Laba dibagi dengan
komposisi 75% untuk aksa dan 25% untuk Ahmad.

Transaksi 1 januari samapai dengan Agustus 2010 yaitu periode


pembentukanjoint venture sebagai berikut:
1. Dibayar biaya perijininan Rp. 500.000
2. Dibayar biaya perbaikan lingkungan Rp. 2.000.000
3. Dibayar biaya penjualan Rp. 1.000.000
4. Dibayar biaya kantor Rp.500.000
5. Dijual 20 kapling tanah @ Rp. 2.000.000 secara kredit
6. Piutang sebesar Rp. 2.000.000 tak tertagih
7. Pada tanggal 31 Agustus kas dikembalikan pada anggota joint venture
pemegang pembukuan (Aksa)
Diminta : susunlah jurnal untuk mencatat transaksi tersebut
1) Pembukuan dijadikan satu dengan pembukuan
usaha rutin salah satu sekutu
Dalam metode ini semua transaksi yang
berhubungan dengan operasi joint venture
dicatat oleh semua sekutu dengan pembukuan
sebagai berikut:
Keterangan Sekutu pemegang pembukuan Sekutu bukan pemegang
pembukuan
Aktiva, hutang Nama aktiva, hutang dengan Nama pemegang pembukuan
diberi tanda joint venture
Modal Nama pemegang modal Nama penanam modal

Rekening Nominal joint venture Joint venture


Transaksi Buku Aksa Buku Ahmad

Investasi Aksa JV 25.000 JV 25.000


Tanah 20.000 Tanah 20.000
Laba penyerahan tnh 5.000 Laba penyerahan tnh 5.000
Investasi Ahmad Kas-JV 5.000 Aksa 5.000
Ahmad 5.000 Kas 5.000
Membayar biaya- JV 4.000 JV 4.000
biaya Kas-JV 4.000 Aksa 4.000
Menjual tanah Piutang-JV 40.000 Aksa 40.000
JV 40.000 JV 40.000
Penerimaan Piutang Kas-JV 38.000 --
Tertagih Piutang-JV 38.000
Menghapus Piutang JV 2.000 JV 2.000
Piutang-JV 2.000 Aksa 2.000
Mengakui Laba Joint JV 9.000 JV 9.000
Venture Laba-JV 6.750 Aksa 6.750
Ahmad 2.250 Laba JV 2.250
Pengambilan kas Joint Kas 31.750 Kas 7.250
Venture Ahmad 7.250 Aksa 7.250
Kas JV 39.000
2). Pembukuan terpisah dari pembukuan usaha
rutin sekutu
Bila joint venture membuat catatan terpisah,
maka catatan/pembukuan joint venture
dicatat seperti usaha biasa sedangkan anggota
joint venture hanya mencatat transaksi yang
ada hubungannya dengan dirinya saja seperti:
a. Penawaran dana ke joint venture
b. Perolahan laba atas joint venture
c. Penarikankembali dana yang tertanam
dalam joint venture
Dalam ribuan rupiah

transaksi Buku Joint Venture Buku Aksa Buku Ahmad

1 Tanah 20.000 Invs. Pd JV 25.000


-
Modal Aksa 20.000 Tanah
20.000
2 Kas 5.000 Invs. Pd JV 5.000
-
Mdl Ahmad 5.000 Kas 20.000
3 Biaya 4.000
Kas 4.000
Piutang 40.000
4
Penjualan 40.000
5 Kas 38.000
Piutang 38.000
Penghapusan piutang 2.000
6
Piutang 2.000
Penjuala 40.000 Invs. Pd JV 6.750 Invs. Pd JV 2.250
7
Biaya 4.000 Laba-JV 6.750 Laba JV 2.250
Penghapusan
piutang 2.000
Tanah 20.000
Modal Aksa 6.750
Mdl Ahmad 2.250
Modal Aksa 31.750 Kas 31.750 Kas 7.250
8
Modal Ahmad 7.250 Invs pd JV 31.750 Invs. pd JV 7.250
LATIHAN SOAL

A.AKUNTANSI JOINT VENTURE (PEMBUKUAN


JV TERPISAH DARI PEMBUKUAN ANGGOTA)
B.AKUNTANSI JOINT VENTURE (PEMBUKUAN
JV TIDAK TERPISAH DARI PEMBUKUAN
ANGGOTA)
Diketahui : Pd tgl 12 September 2008, Tn. Daitan, Tn. Na Adzki,
Tn. Alafasy & Tn. Aqlan sepakat mengadakan suatu kerjasama
usaha dalam bentuk Joint venture penjualan handphone yg
diberi nama CV. Danala. Perjanjian kerjasama ini berlaku untuk
jangka waktu 5 tahun. Ketentuan yang disepakati dalam
pembentukan Joint Venture adalah sbb :
1. Dlm hal investasi :
•Tn. Daitan menyerahkan sejumlah handphone senilai Rp.
15.500.000
•Tn. Na Adzki menyerahkan sejumlah handphone senilai Rp.
10.750.000
•Tn. Alafasy menyerahkan sejumlah uang senilai Rp. 25.750.000
•Tn. Aqlan menyerahkan sejumlah uang senilai Rp. 12.500.000
2. Dalam hal Aktivitas : Karena pengalamannya Tn. Moko
ditunjuk sbg “managing partner”
3. Dalam hal Pembagian L/R : Sbg Managing partner Tn. Na Adzki
mendapat komisi 5% dari penjualan. Bunga modal diberikan kpd
semua anggota sebesar 5% dari laba usaha/thn & sisanya dibagi
sama
4. Transaksi yang terjadi selama thn 2008 :
a)Transaksi tgl 25/09/2008 : Menerima pinjaman dari bank BCA
sebesar Rp. 10.000.000, dgn mengeluarkan promes, bunga 5%,
jangka waktu 90 hari (asumsi 1 tahun = 360 hari).
b)Transaksi tgl 03/10/2008 : Membayar biaya listrik, telp & air Rp.
4.500.000
c)Transaksi tgl 15/10/2008 : Menjual barang dagangan kpd Tn.
Dibyo sebesar Rp. 5.000.000 secara tunai
d)Transaksi tgl 22/10/2008 : Menjual barang dagangan kpd PO. Arta
Sari sebesar Rp. 18.500.000 secara kredit, dgn termin 5/20, n/30
e)Transaksi tgl 04/11/2008 : Membayar biaya listrik, telp & air Rp.
5.000.000
f) Transaksi tgl 08/11/2008 : Menerima seluruh pelunasan
piutang dari PO. Arta Sari
g) Transaksi tgl 22/11/2008 :Menjual barang dagangan kepada
Tn. Haryono sebesar Rp. 4.250.000 secara tunai
h) Transaksi tgl 04/12/2008 : Membayar biaya listrik, telp & air
Rp. 6.000.000
i) Transaksi tgl 15/12/2008 : Menjual barang dagangan kepada
BSI sebesar Rp. 35.000.000 secara kredit
j) Transaksi tgl 20/12/2008 : Melunasi seluruh hutang kepada
Bank BCA
k) Transaksi tgl 20/12/2008 : Melunasi seluruh hutang kepada
Bank BCA
Diminta :
Buatlah Jurnal-jurnal yang diperlukan baik yang dibuat oleh CV.
Danala, Tn. Daitan, Tn. Na Adzki, Tn. Alafasy, Tn. Aqlan!

Anda mungkin juga menyukai