Anda di halaman 1dari 20

Oleh :

Yumnawati, S.Pd., M.Sc


Mekanika Fluida
• Fluida adalah zat yang dapat mengalir Ada 2
macam fluida yaitu cairan dan gas.
• Jenis-Jenis Fluida :
1. Fluida Statis adalah fluida yang berada dalam
keadaan diam dan tidak bergerak. Contoh dari
fluida statis yaitu air dalam ember, air dalam
botol minuman.
2. Fluida dinamis adalah fluida yang berada dalam
keadaan bergerak atau mengalir. Contoh dari
fluida dinamis yaitu air mengalir dari selang,
aliran air dalam pipa.
Rumus-rumus Fluida Statis
Hukum Pascal
• Hukum Pascal ditemukan oleh Blaise Pascal. Lahir
di Perancis, 19 Agutus 1623.
• Hukum Pascal berbunyi sebagai berikut: "Tekanan
yang diberikan pada zat cair di dalam ruang
tertutup akan diteruskan oleh zat cair itu ke
segala arah dengan sama besar".
• Tekanan pada Hukum Pascal dapat
diturunkan menjadi rumus, sebagai berikut:
F1/A1=F2/A2
Keterangan: F1 = gaya pada penampang A1 (N)
A1 = luas penampang 1 (m2)
F2 = gaya pada penampang A2 (N)
A2 = luas penampang 2 (m2)
Tekanan Hidrostatik
• Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh
zat cair yang tidak bergerak atau diam pada suatu
kedalaman tertentu. Tekanan yang diberikan zat cair pada
kesetimbangan karena pengaruh gaya gravitasi. Besarnya
tekanan hidrostatis bergantung pada ketinggian zat cair,
massa jenis zat cair, serta percepatan gravitasi bumi. Gaya
gravitasi bumi menyebabkan partikel-partikel zat cair akan
menekan partikel lain di bawahnya dan begitu juga dengan
partikel di bawahnya akan saling menekan hingga ke dasar
zat cair.
• Adapun sifat-sifat tekanan hidrostatis adalah :
1. Semakin dalam letak suatu titik dari permukaan zat cair,
tekanan hidrostatis akan semakin tinggi
2. Tekanan zat cair ke segala arah adalah sama besar
3. Tekanan hidrostatis bergantung pada kedalaman, massa
jenis zat cair, dan percepatan gravitasi
4. Tidak bergantung bentuk wadah
Massa Jenis Beberapa Zat Cair
Hukum Archimedes
• Hukum Archimedes adalah Fa = ρ.g.V
• Arti dari hukum tersebut adalah suatu
benda yang dicelupkan kedalam zat cair
akan mengalami gaya keatas yang besanya
sama berat zatcair yang
dengan oleh benda tersebut.
dipindahkan
Rumus-rumus Fluida Dinamis
1. Persamaan Kontinuitas

2. Persamaan
Bernoulli
Contoh Soal
Soal-soal Mekanika Fluida

1. Seekor ikan berenang diakuarium. Ikan tersebut


berada 50 cm dari permukaan akuarium.
Berapakah tekanan hidrostatis
yang
ikan? (massa jenis air = 1000 kg/m3 diterima
dan percepatan gravitasi bumi 10 m/s2)
a. 3000 Pa
b. 4000 Pa
c. 5000 Pa
d. 6000 Pa
e. 7000 Pa
Penyelesaian
1. Dik. h = 50 cm =
0,5 m ρ air = 1000
kg/m3
Dit. Ph = ......??
Penyelesaian
Ph = ρgh
Ph = 1000 10. 0,5
Ph = 5000 Pa (C)
Ph = 5kPa
2.
Penyelesaian
2. Dik. v1 = 20 m/s
A1 = 20 cm2
A2 = 5 cm2 Dit.
V2 = ......??
Penyelesaian
A1 v 1 = A 2 v 2
20. 20 = 5. v2
400 = 5 v2
v = 400/5
3.

a. 4000 Pa
b. 4220 Pa
c. 4519 Pa
d. 4600 Pa
e. 5000 Pa
Penyelesaian
3. Dik. v1 = 3 m/s
P1 = 12.300 Pa
h1 = 0 m (di permukaan tanah) h2 = 1,2 m
v2 = 0,75 m/s
Dit P2 =....?
Penyelesaian
1 2 1 2
𝑃 1+ 𝜌 𝑣 1 + 𝜌 𝑔 h1 =𝑃 2+ 𝜌 𝑣 2 + 𝜌 𝑔 h2
2 2
12.300 + ½ 1000x32 + 1000 x10x0 = P2 + ½ 1000 0,752 +1000 10 x1,2
12.300 + 4500 + 0 = P2 + 281,25 + 12.000
16.800 = P2 + 12281,25
P2

= 4518, 75 P2 =
4519 Pa (C)
Latihan Soal
1.
2. Luas penampang dongkrak hidrolik
masing-masing 0,04 m2 dan 0,10 m2.
Jika gaya masukan adalah 5 Newton,
berapa gaya keluaran maksimum ?
a. 10 N
b. 12,5 N
c. 13,5 N
d. 15 N
e. 17,5 N
3.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai