Anda di halaman 1dari 13

SURVEY LOKASI

DAN TAPAK
SURVEY

• Untuk mendapat data lengkap (perlu waktu, variable


waktu)
• Memahami lokasi secara menyeluruh
• Identifikasikan masalah
APA YANG PERLU DIPIKIRKAN PADA SAAT
SURVEY

• Pengamatan menyeluruh
• Eksplorasi total
SURVEY LOKASI

• Untuk mengetahui kondisi existing tapak


• Pengumpulan data minimal satu hari untuk temperatur, kelembaban,
kebisiangan, cahaya matahari, pengaruh lingkungan dsb
• Pendataan lengkap setelah mempelajari kebutuhan proyek
• Dokumentasikan ukuran tapak, potensi tapak dan sekeliling tapak
BUAT TEMA UNTUK DESAIN KESELURUHAN

Tema akan mengarahkan pada


• Bentuk bangunan
• Teknologi yang akan dipilih
• Detail bangunan
• Material bangunan
6 THEMES FOR BUILDINGS

• Resiliency and sustainability


• Resource and material efficiency
• Building performance and wellness
• Cost and speed to market
• Agility and adaptability
• Data and intelligence
ANALISIS PEMILIHAN LOKASI YANG KURANG
TEPAT DAN TIDAK KONTEKSTUAL

• Aksesibilitas
• Kebisingan
• Utilitas kota lengkap
• Lokasi strategis
PENENTUAN TAPAK MELIPUTI:

Perencanaan awal
1. Memperjelas tujuan dan persyaratan proyek
2. Tentukan kriteria pemilihan lokasi
Koleksi data dan analisis
3. Identifikasi tapak potensial
4. Evaluasi kesesuaian setiap tapak
5. Beri peringkat tapak alternatif
6. Pilih tapak terbaik dan dokumentasikan hasilnya
7. Uji kelayakan proyek
TENTUKAN ESENSI DARI PROYEK

• Tuntutan
• Kebutuhan
• Hal-hal yang mendasar
MENENTUKAN KRITERIA

• Sesuaikan dengan persyaratan proyek


• Karakter proyek
• Peraturan pemerintah yang berlaku
PERSYARATAN MINIMUM YANG HARUS
DIPERHATIKAN

• Minimum luas yang harus dipenuhi


• KDB
• KLB
• GSB
• Lingkungan
PENENTUAN TAPAK ADA DUA LANGKAH

• Tentukan program ruang dan luasan total bangunan


untuk menentukan luas tapak untuk dasar pencarian
tapak, atau
• Menentukan lokasi tapak yang sesuai dan pemrograman
ruang menyesuaiakan dengan luas tapak yang ada

Anda mungkin juga menyukai