Anda di halaman 1dari 42

PENTINGNYA PEMAHAMAN

KESPRO BAGI REMAJA


KATAGORI REMAJA

1. Remaja belum menikah


2. Remaja menikah
3. Remaja terpinggirkan = remaja jalanan
PALING RENTAN
PERANAN REMAJA

REMAJA ADALAH MASA DEPAN


SUATU BANGSA,OK ITU HARUS
DIJAGA MUTUNYA, BAIK FISIK,
MENTAL, SOSIAL
MAUPUN SPIRITUAL
MASALAH REMAJA
1. Demografi : jumlah banyak
2. Budaya : perkawinan muda
3. Gender : tidak setara
4. Pendidikan : terbatas
5. Pengetahuan kesehatan : kurang, termasuk
kesehatan reproduksi
6. Terpapar terhadap budaya global yang tidak
sehat
Banyaknya lelaki & wanita yang men-download
pornografi

•Banyaknya lelaki & wanita yang men-download pornografi dari


Internet, membawa Inggris menjadi negara pengakses pornografi
tertinggi. ,
•Industri situs dewasa di Inggris langsung booming 20 miliar
poundsterling (1 poundsterling = Rp 17.284 Sumber: xe.com).
• Lebih dari 9 juta kaum adam di Inggris — hampir 40% dari jumlah
populasi pria — tercatat mengakses situs porno .
AKIBATNYA RENTAN TERHADAP :

1. Kehamilan remaja
2. Kehamilan yang tidak dikehendaki
3. Abortus yang tidak aman
4. PMS/HIV/AIDS
5. Pelecehan dan kekerasan seksual
AKIBAT LEBIH LANJUT
PEMBINAAN
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA (KRR)

TUJUAN
Meningkatkan derajat kesehatan remaja
sebagai generasi penerus dan sebagai
calon orang tua yang bertanggung
jawab
SIAPA YANG BERTANGGUNG JAWAB
TERHADAP KKR ???

1. Pemerintah : pengambil kebijakan umum


2. Ulama : pembimbing keimanan/ketakwaan
3. Orang Tua : pembimbing kehidupan
berkeluarga sakinah
4. PROFESI KESEHATAN : pembimbing
kesehatan reproduksi sehat
APA YANG PERLU DIKETAHUI REMAJA
TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI ???

ALAT REPRODUKSI
PEREMPUAN
lanjutan

FUNGSI REPRODUKSI PEREMPUAN


1. H A I D
2. H A M I L
3. S E K S U A L
MENGAPA KEHAMILAN REMAJA
DILARANG ?????

KARENA
• Sering merupakan kehamilan yang tidak
dikehendaki --------- abortus tidak aman
• Fisik, mental, emosional belum siap untuk
menjadi ibu ---------- anak terlantar
• Sering disertai penyulit kehamilan---kesakitan
dan kematian
APA ITU KEHAMILAN YANG TIDAK DIKEHENDAKI DAN
ABORTUS TIDAK AMAN ?????

Kehamilan yang tidak dikehendaki = kehamilan


yg terjadi tanpa niat untuk punya anak
terjadi karena :
• Pergaulan bebas
• Ketidaktahuan ttg proses reproduksi
• Dekadensi moral
lanjutan

Abortus tidak aman


Tindakan pengguguran yang dilakukan oleh tenaga
tidak trampil, di tempat dan dengan alat
yang tidak memenuhi syarat

Akibatnya
• KESAKITAN berupa perdarahan, infeksi, kemandulan
• MASA DEPAN YANG HILANG
• KEMATIAN
BAGAIMANA MENCEGAH KEHAMILAN
REMAJA ?????

• Kalau mungkin : JANGAN KAWIN < 20 tahun


• Kalau tidak mungkin : undurkan kehamilan
sampai > 20 tahun (kontrasepsi)
• Jangan melakukan hubungan seksual
pranikah
Gejala-gejala infeksi PMS Pada Perempuan

• Rasa sakit atau nyeri pada saat kencing


atau berhubungan seksual
• Rasa nyeri pada perut bagian bawah
• Pengeluaran lendir pada vagina/alat kelamin
• Keputihan berwarna putih susu, bergumpal
dan disertai rasa gatal dan kemerahan pada
alat kelamin atau sekitarnya
• Keputihan yang berbusa, kehijauan, berbau
busuk, dan gatal
• Timbul bercak-bercak darah setelah
berhubungan seks
• Bintil-bintil berisi cairan, lecet atau borok
pada alat kelamin
Gejala-gejala infeksi PMS
Pada laki-laki

• Bintil-bintil berisi cairan, lecet atau borok pada


penis/alat kelamin
• Luka tidak sakit, keras dan berwarna merah
pada alat kelamin
• Adanya kutil atau tumbuh daging seperti
jengger ayam
• Rasa gatal yang hebat sepanjang alat kelamin
• Rasa sakit yang hebat pada saat kencing
• Kencing nanah atau darah yang berbau busuk
• Bengkak panas dan nyeri pada pangkal paha
yang kemudian berubah menjadi borok
• Kehilangan berat badan yang drastis, disertai
mencret terus menerus, dan sering demam
serta berkeringat malam
PMS/HIV/AIDS

PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS)


Sekelompok penyakit yang terjadi akibat
hubungan seksual, antara lain :
• Sifilis
• Gonorea
• Hepatitis B
• HIV/AIDS
APA BAHAYA PMS/HIV/AIDS ?????

• Kesakitan yang menahun akan menurunkan


kinerja, produktifitas dan SDM
• Kemandulan
• Kematian
• Menjadi sumber penyakit bagi orang lain
• Menyebabkan cacat bawaan pada bayi yang
dikandung
PENGARUH HORMON REPRODUKSI
"virgin”

• Keperawanan dianggap sebagai hal


yang sakral dimana ditandai dengan
selaput dara (hymen) yang utuh.
• Jika seorang sudah tidak utuh selaput
daranya maka dianggap sudah tidak
virgin (perawan)
• 97,05 % mahasiswa wanita di Yogyakarta
sudah bukan perawan lagi.

 Survey diatas memang meragukan,


tapi kalau salah juga sepertinya angka
yang benar tidak bakal terlalu jauh dari
yang tadi saya sebutkan.
Keputihan
AIDS

• Epidemi HIV pada kelompok


pengguna narkoba suntik
(injecting drug user/IDU)
di Indonesia
• Karakteristik perilaku berisiko
pada IDU
• Melibatkan IDU dalam
pengurangan risiko penularan
INFEKSI VIRUS

• Infeksi virus yang bisa menular melalui


hubungan seksual infeksi TORCH
• Bisa ditularkan kepada bayi yang dikandung
dan menyebabkan kecacatan permanen
Tumor rahim
Tumor indung telur
Organ reproduksi bagian dalam
Cervix

• Bagian terbawah dari rahim


• Penghubung bagian rahim
dengan vagina

Source: American Cancer Society


Kanker leher rahim

• Berawal dari lapisan luar yang berbatasan


dengan mulut rahim

• Sel kemudian mengalami displasia menjadi


ganas

Source: American Cancer Society


Gejala

• Perdarahan dari vagina

• Siklus menstruasi memanjang dan banyak

• Perdarahan setelah masa menopause disertai keputihan


berbau

• Perdarahan setelah berhubungan seksual dengan suami

• Nyeri saat berhubungan dengan suami

Source: American Cancer Society


Faktor risiko
• Infeksi Human papillomavirus (HPV) – Faktor utama
HPV 16, HPV 18, HPV 31, HPV 33, HPV 45
▫ 50% are caused by HPV 16 AND 18
• Perilaku seks yang berganti-ganti
• Merokok
• Infeksi HIV
• Infeksi chlamidia
• Diet
• Kontrasepsi oral
• Multiple pregnancies
• Sosial ekonomi rendah
• Riwayat keluarga

Source: American Cancer Society


Pencegahan

• Hindari faktor risiko  Vaksinasi kanker leher


rahim, bisa dimulai dari umur 9 tahun
• Lakukan Pap’s smear
▫ Tiga tahun setelah hubungan seks yang pertama atau saat usia
21 keatas.
▫ Periksa pap’s smear secara rutin

Source: American Cancer Society


Test IVA:
• Acetowhite area far from squamocolumnar junction
(SCJ) and not touching it is insignificant.
• Acetowhite area adjacent to SCJ is significant.

Negative Positive

Photo source: JHPIEGO


TRIAD KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
(KRR)

Tiga hal yang harus dihindari oleh remaja untuk mencapai


kesehatan reproduksi remaja
TRIAD KRR dibagi menjadi 3 yaitu:
1. Napza : Narkotika Psikotropika dan Zat Adiktif lainnya
Obat-obatan seperti itu apabila di konsumsi secara berlebiha
maka akan mengganggu kesehatan seperti :
Ø  gangguan kesehatan fisik,
Ø  psikis, dan
Ø  fungsi sosial karena terjadi kebiasaan, ketagihan (adiksi),
serta ketergantungan (dependensi) terhadap NAPZA.
NAPZA disebut juga sebagai zat psikoaktif, yaitu zat
yang bekerja pada otak sehingga menimbulkan
perubahan perilaku, perasaan, dan pikiran.
2. Seks Bebas:yaitu melakukan hubungan seks pranikah
atau melakukan hubungan intim dengan berganti-ganti
pasangan. Yang bisa berakibat hamil di luar nikah
sehingga tidah sedikit yang menggugurkan kandungannya
3. HIV/AIDS:
HIV : Human Immunodeficiency Virus
Hiv adalah Virus yang menyerang sel kekebalan tubuh
Manusia. Sehingga menyebabkan Penurunan
kekebalan tubuh dan menguntungkan bagi kuman
yang lain.
    
AIDS:Acquired Immuno Deficiency Syndrom AIDS adalah
Kumpulan Gejala yang muncul akibat daya tahan atau
kekebalan tubuh yang menurun.
HIV bisa menular melalui:Darah, air susu ibu,cairan vagina,
selain itu hiv jaga bisa menular melalui transfusi darah,
penggunaan jarum santik yang bergantian & seks bebas.
Tapi,HIV/AIDS tidak menular melalui:
• Makan minum
• Udara air
• Serangga (nyamuk,lalat,dll)
• Batuk,bersin,ludah.
• Bersentuhan
• Bertukaran pakaian
Virus (HIV) menyerang sel ketahanan tubuh dan berkembang
biak di dalamnya sehingga sel kekebalan tubuh kita hancur.
Virus (HIV) di dalam :Cairan sperma, vagina , darah, ASI.
Tiga hal yang harus dihindari oleh remaja untuk mencapai
kesehatan reproduksi remaja:
1.    NAPZA
NAPZA :NARKOTIKA, PSIKOTROPIKA, dan ZAT ADIKTIF
2.    Sek Bebas
Seks bebas : yaitu melakukan hubungan seks pranikah atau
melakukan hubungan intim dengan berganti-ganti pasangan .
Akibat dari sek bebas yaitu Aborsi, KTD (kehamilan tidak
diinginkan), bunuh diri, dan bisa masuk penjara.
3.  HIV/AIDS
HIV : Human Immunodeficiency Virus
Virus Yang menyerang sel kekebalan tubuh Manusia Sehingga
menyebabkan Penurunan kekebalan tubuh.
TRIAD KRR adalah tiga resiko atau tiga hal yang harus
dihindari oleh remaja yaitu sebagai berikut : Resiko
Seksualitas / seks bebas.
Resiko seksualitas / seks bebas adalah sikap dan
perilaku seksual remaja yang berkaitan dengan Infeksi
Menular Seksual (IMS), Kehamilan Tidak Diinginkan
(KTD), aborsi dan hubungan seks sebelum nikah.
Yang wajib diketahui remaja tentang seksualitas adalah :
1.  Tumbuh Kembang Remaja
2.  Organ, Fungsi dan proses Reproduksi laki- laki dan
perempuan
3.  Resiko Hubungan Seks PraNikah.
THANK YOU

ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts

Anda mungkin juga menyukai