Anda di halaman 1dari 13

PROGRAM LINEAR

Oleh : Malahayati Agustina


Tujuan Pembelajaran

1.Menemukan konsep program linear dua variabel


2.Membuat model matematika dari permasalahan
berkaitan dengan penyelesaian program linear dua
variabel.
Apasih manfaat
belajar Program
Linear?

Gambar 2 : Alat-alat Transportasi

Gambar 1 : Perumahan

Gambar 3 : Lahan Parkir Gambar 4 : Obat-obatan


Ayo
Mengamati Permasalahan 1
Ibu membeli tiga ember dan satu panci dengan harga Rp 50.000,00.
Di toko yang sama Ani membeli satu ember dan dua panci dengan
harga Rp 65.000,00. Berapakah harga untuk satu ember dan satu
panci?

Permasalahan 2
Seorang penjual buah-buahan yang menggunakan gerobak menjual
jeruk dan pisang. Harga pembelian pisang Rp 4.000,00 per kg dan
jeruk Rp 6.000,00 per kg. Penjual buah tersebut mempunyai modal
Rp 2.500.000,00. Sedangkan muatan gerobak tidak melebihi 400 kg.
Berapa kg jeruk dan pisang yang harus dibeli agar keuntungan yang
diperoleh maksimum?
Manakah yang termasuk permasalahan
program linear?
Program Linear merupakan salah satu metode dalam
menentukan solusi optimal dari suatu permasalahan linear
yang batasan-batasannya berbentuk pertidaksamaan linear.

Program Linear

Fungsi Kendala Fungsi Tujuan

Batasan-batasan yang Fungsi yang nilainya


harus dipenuhi akan dioptimumkan
LANGKAH PENYELESAIAN PROGRAM LINEAR

1. Membuat model matematika


2. Menggambar Pertidaksamaan (Fungsi Batasan)
3. Menentukan daerah himpunan penyelesaian
4. Menentukan Nilai Optimum
Model Matematika

Model Matematika dapat didefinisikan


sebagai suatu rumusan matematika yang
diperoleh dari hasil penafsiran seseorang
ketika menerjemahkan suatu masalah
program linear ke dalam bahasa matematika.
Contoh:

Sebuah toko kue memproduksi dua macam kue untuk Lebaran.


Untuk membuat kue I, membutuhkan tepung terigu sebanyak 0,5 kg
tepung terigu dan 10 butir telur. Sedangkan untuk membuat kue II,
membutuhkan 0,75 kg tepung terigu dan 5 butir telur. Toko kue
tersebut hanya memiliki persediaan 100 kg tepung terigu dan 220
butir telur. Jika x menyatakan banyaknya kue I yang terjual dan y
menyatakan banyaknya kue II yang terjual, maka buatlah model
matematika yang tepat untuk permasalahan tersebut !
Penyelesaian :
Diketahui :
Kue I memerlukan 0,5 kg tepung terigu dan 10 butir telur
Kue II memerlukan 0,75 kg tepung terigu dan 5 butir telur
Persediaan yang dimiliki 100 kg tepung terigu dan 220 butir telur (Fungsi Kendala)
Ditanya : Model Matematika ?
Jawab : Misal : x = kue I
       y = kue II
Model Matematika dari pernyataan tersebut adalah :
Pembahasan LKPD KB 1
Model matematikanya
Misal:
Model pertama adalah x
Model kedua adalah y
Persediaan kain wol dan kain satin sebanyak 4 m kain wol dan 6 m kain satin

Kain Model 1 Model 2 Persediaan kain

Wol 1m 2m 4m

Satin 2m 1m 6m

Pertidaksamaan untuk kain wol :


Pertidaksamaan untuk kain satin :

Harga jual Model 1 adalah Rp 600.000 yang berarti 600.000x


Harga jual Model 2 adalah Rp 500.000 yang berarti 500.000y
Pembahasan LKPD KB 2
Model matematikanya
Misal:
adonan roti basah adalah x
adonan roti kering adalah y
Bahan Tepung Gula
Adonan roti basah 2 kg 2 kg
(x)
Adonan roti basah 1 kg 2 kg
(y)
Persediaan 6 kg 10 kg
Model
Matematikanya

Dari tabel diatas dapat diperoleh model matematika dalam sebuah sistem pertidaksamaan
matematika sebagai berikut .

atau

Keuntungan setiap adonan roti basah adalah Rp 75.000,00 yang berarti 75.000x
Keuntungan setiap adonan roti kering adalah Rp 60.000,00 yang berarti 60.000y
KESIMPULAN

 Program linear merupakan salah satu metode dalam menentukan solusi optimal
dari suatu permasalahan linear yang batasan-batasannya berbentuk
pertidaksamaan linear.

 Model matematika dapat didefinisikan sebagai suatu rumusan matematika yang


diperoleh dari hasil penafsiran seseorang ketika menerjemahkan suatu masalah
program linear ke dalam Bahasa matematika.
SEKIAN

dan

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai