Anda di halaman 1dari 13

PRAKTIKUM

PEMBERIAN
IMUNISASI DAN
PENCATATAN
Kelompok 5 :
Anggia • Anita • Ayi • Ayu • Dela • Dwi
Eulis • Nina • Nisa • Santi • Yoyoh
IMUNISA
SI
 Imunisasi adalah suatu upaya untuk menimbulkan/ meningkatkan kekebalan seseorang
secara aktif terhadap suatu penyakit sehingga bila suatu saat terpajan dengan penyakit
tersebut tidak akan sakit atau hanya mengalami sakit ringan (Kemkes, 2017)
 Program Imunisasi adalah imunisasi yang diwajibkan kepada seseorang sebagai bagian
dari masyarakat dalam rangka melindungi yang bersangkutan dan masyarakat sekitarnya
dari penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi (Kemkes, 2017).
 Sejarah telah mencatat besarnya peranan imunisasi dalam menyelamatkan masyarakat
dunia dari kesakitan, kecacatan bahkan kematian akibat penyakit-penyakit seperti Cacar,
Polio, Tuberkulosis, Hepatitis B yang dapat berakibat pada kanker hati, Difteri, Campak,
Rubela dan Sindrom Kecacatan Bawaan Akibat Rubela (Congenital Rubella Syndrom
/CRS), Tetanus pada ibu hamil dan bayi baru lahir, dll (Kemkes, 2020)
IMUNISASI
PROGRAM
Rutin dilaksanakan secara terus menerus dan berkesinambungan
Imunisasi Rutin (Hepatitis B, Polio, Tuberculosis, DPT, Pneumonia & Meningitis, Campak)

Diberikan pada kelompok umur tertentu yang paling berisiko terkena


Imunisasi Tambahan penyakit sesuai dengan kajian epidemiologis pada periode tertentu
(Vaksin Covid 19, BIAN)

Untuk melindungi seseorang dan masyarakat terhadap penyakit


Imunisasi Khusus tertentu pada situasi tertentu
(Yellow Fever, Rabies, Persiapan Calon Jemaah Haji/Umrah)
IMUNISASI PILIHAN
 Diberikan kepada seseorang sesuai dengan kebutuhannya
dalam rangka melindungi yang bersangkutan dari penyakit
tertentu
 Diare, Influenza, Cacar air, Gondongan, Hepatitis A, DBD, dll
PRAKTIKUM PEMBERIAN
IMUNISASI
 Persiapan

Tempat Kerja

Log
istik
 Pelaksanaan

Pemberian
Penyuluhan Skrining Konseling
Vaksin

 Kondisi sasaran
 Kegunaan imunisasi  Membantu untuk membuat
 Jenis dan manfaat vaksin
keputusan
 Efek samping dan cara yg diberikan
penanggulangannya  Akibat bila tidak
 Komunikasi dua arah

 Kapan dan dimana diimunisasi  Mengandung informasi


pelayanan berikutnya akan  Apa yg harus dilakukan
objektif
diadakan
bila terjadi KIPI
 Jadwal imunisasi
selanjutnya
KONTRA INDIKASI
IMUNISASI
× Anafilaksis atau reaksi hipersensitivitas yang hebat
(suhu > 38.5°C)
× Bayi yang menunjukkan tanda-tanda dan gejala
AIDS jangan berikan vaksin BCG, OPV, Campak-
Rubella
× Jika orang tua sangat berkeberatan terhadap
pemberian imunisasi kepada bayi yang sakit, jangan
berikan imunisasi
HAL – HAL PENTING DALAM
PEMBERIAN IMUNISASI
 Interval pemberian
Jarak minimal antar dua pemberian antigen yang sama adalah satu bulan. Tidak
ada batas maksimal antar dua pemberian imunisasi
 Tindakan antiseptik
Setiap petugas yang akan melakukan pemberian imunisasi harus mencuci tangan
dengan sabun terlebih dahulu. Untuk tempat suntikan dilakukan tindakan
antiseptik sesuai aturan yang berlaku
 Kontraindikasi
Pada umumnya tidak terdapat kontra indikasi imunisasi untuk individu sehat
kecuali untuk kelompok resiko
PENCATATAN IMUNISASI
 Dokumen Pencatatan Pelayanan Imunisasi adalah formulir pencatatan dan pelaporan yang
berisikan cakupan imunisasi, laporan KIPI, dan logistik imunisasi (Kemkes, 2017)

Instrumen Pencatat Data


Pencatatan Imunisasi
Dasar Waktu Pencatatan

Rekap Hasil Imunisasi


Membuat Pelaporan
PENCATATAN DAN
PELAPORAN LOGISTIK
 Pencatatan vaksin dan pelarut  Pencatatan logistik imunisasi

Keluar masuknya vaksin terinci menurut Keluar masuknya logistic imunisasi (ADS, safety box,
jenis, jumlah, nomor batch dan tanggal peralatan rantai dingin) termasuk vaksin dan pelarut harus
dicatat di buku umum, nomor seri sarana cold chain (lemari
kadaluarsa serta status VVM saat es, freezer, vaccine carrier, container) harus dicatat dalam
diterima atau dikeluarkan. Masing- kolom keteranngan. Untuk peralatan seperti jarum, syringe
masing jenis vaksin mempunyai kartu dan peralatan rantai dingin cukup dicatat jumlah dan
stok tersendiri jenisnya
TABEL VAKSIN, DOSIS, CARA, TEMPAT
PEMBERIAN
VIDEO PEMBERIAN IMUNISASI

Anda mungkin juga menyukai