Anda di halaman 1dari 7

PENERAPAN PASAL 14 AYAT (1) HURUF D UNDANG UNDANG

REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN 1995 DALAM


KAITANNYA TERHADAP PEMENUHAN HAK ATAS PELAYANAN
KESEHATAN DAN MAKANAN YANG LAYAK BAGI NARAPIDANA
DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIA PALANGKA RAYA
DALAM PERSPEKTIF HAM

PEMENUHAN TUGAS
METODOLOGI PENELITIAN ILMU HUKUM
DOSEN Dr. MUTIA EVI CHRISTY, S.H.,M.H
L ATA R B E L A K A N G
MASALAH
PERMASALAH HAK ATAS PELAYANAN KESEHATAN DAN MAKANAN YANG LAYAK BAGI
NARAPIDANA
1. Deklarasi Universal tentang Hak Asasi Manusia pasal 1
1. pasal 28 A Undang-Undang Dasar 1945
2. Deklarasi Universal tentang Hak Asasi Manusia pasal 25 Ayat 1
2. Pasal 28H ayat 1 Undang-Undang Dasar 1945

1 2
Pancasila sila ke 2 yang merupakan dasar negara dan
falsafah hidup bangsa, yaitu : “Kemanusiaan yang adil
3 Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi
Manusia (HAM)
4
dan beradab”.

5 Undang Nomor 12 Tahun 1995 Tentang Pemasyarakatan


1. Pasal 1 ayat 2
2. Pasal 5
6 Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun
Syarat dan Tata Cara Pelaksanaan Hak
Pemasyarakatan dan peraturan terkait
1999 Tentang
warga Binaan
lainnya yang
3. Pasal 14 ayat 1 hurud (d) berkaitan dengan hak atas pelayanan kesehatan dan
4. Pasal 19 ayat 1 makanan yang layak
RUMUSAN MASALAH

A. B. C.

Bagaimana upaya pemenuhan hak atas Kendala apa saja yang dihadapi pihak Apa saja upaya yang dilakukan untuk
pelayanan kesehatan dan makanan yang Lembaga Pemasyarakatan dalam pelaksanaan mengatasi kendala dalam pelaksanaan
layak bagi narapidana di Lembaga pemenuhan hak atas pelayanan kesehatan pemenuhan hak atas pelayanan kesehatan
Pemasyarakatan Kelas IIA Palangka Raya dan makanan yang 9 layak bagi narapidana di dan makanan yang bagi Narapidana di
dalam perspektif Hak Asasi Manusia ? Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Palangka Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Palangka
Raya dalam perspektif Hak Asasi Manusia ? Raya?
TUJUAN PENELITIAN

A. B. C.

Memberikan gambaran tentang proses Mengetahui kendala-kendala yang dihadapi Mengetahui upaya yang dilakukan untuk
pemenuhan hak atas pelayanan pihak Lembaga Pemasyarakatan dalam mengatasi kendala dalam pelaksanaan
kesehatan dan makanan yang layak bagi pelaksanaan pemenuhan hak atas pelayanan pemenuhan hak atas pelayanan kesehatan
narapidana di Lembaga Pemasyarakatan kesehatan dan makanan yang layak bagi dan makanan yang layak bagi Narapidana di
Kelas IIA Palangka Raya dalam perspektif narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Palangka
Hak Asasi Manusia. IIA Palangka Raya dalam perspektif Hak Asasi Raya.
Manusia.
M A N FA AT K E G U N A A N P E N E L I T I A N

A. Bagi Akademis B. Bagi Praktis

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan 1. Diharapkan dengan penelitian ini dapat
sumbangan pemikiran dalam upaya menggugah Direktorat Jenderal
meningkatkan dan menambah literatur tentang Pemasyarakatan untuk lebih
masalah pelayanan kesehatan dan makanan memperhatikan pelayanan kesehatan
yang layak bagi warga negara yang berstatus dan makanan yang layak bagi narapidana
sebagai narapidana khususnya di Lembaga sehingga para narapidana dapat hidup
Pemasyarakatan sendiri . sehat jasmani maupun rohani.

2. Diharapkan kepada masyarakat/LSM


untuk lebih peduli terhadap pelayanan
kesehatan narapidana dan makanan yang
layak karena narapidana sangat rentan
terhadap berbagai macam penyakit yang
terjadi di Lembaga Pemasyarakatan.
KERANGKA TEORITIK

• Grand teori :
• TEORI KEADILAN JOHN RAWLS

• MIDDLE TEORI :
• TEORI HAM
• Konsep Hak Asasi Manusia Terhadap Kesehatan;
• Dasar Hukum Pelayanan Kesehatan Dan Makanan Yang Layak Di Lembaga Pemasyarakatan;
• Peraturan Minimum Standar Bagi Perlakuan Terhadap Narapidana;
• Pengertian Kesehatan
TERIMA KASIH

T I G O R I M M A N U E L H U TA B A L I A N / N I M . 2 0 4 0 3 0 1 0 7 0 2 0

Anda mungkin juga menyukai