Anda di halaman 1dari 17

MARKETING

TOOLS SHOPEE
8 Fitur Promosi
Shopee
1. Iklanku

2. Promo Toko

3. Voucher Toko Saya

4. Flash Sale Toko Saya

5. Produk Pilihan Toko

6. Paket Diskon

7. Voucher Ikuti Toko

8. Kombo Hemat
1. Iklanku (Iklan Kata Kunci; Iklan Produk Serupa; Iklan Toko)
Fungsi: Meningkatkan Kunjungan Produk (Biaya Hanya Dikenakan
Saat Pembeli Klik Produk)
Tampilan Iklan
Kata Kunci versi
Mobile App
Tampilan Iklan Produk Serupa (Mobile App)
Pada Halaman Produk, terdapat Katalog Produk Serupa
& Kamu Mungkin Juga Suka
Tampilan Iklan
Toko
(Mobile App)
Pada Hasil Pencarian Produk, Nama,
Logo, Serta Link Toko Tampil di Bagian
Atas Pencarian .
2. Promo Toko
Fungsi : Meningkatkan Konversi Pembelian Produk Dengan
Cara Memberikan Potongan Harga (Harga Coret)
Tampilan Harga
Coret Dari Fitur
Promo Toko
(Mobile App)
Notes:

Selain Untuk Mengatur Harga Coret,


Fitur Promo Toko Juga Bisa Untuk
Mengatur Maksimal Penjualan/Produk
3. Voucher Toko Saya
Fungsi : Meningkatkan Konversi Sales Dengan
Membuat Voucher Toko
Tampilan Voucher Toko Pada Tampilan Desktop
Tampilan
Voucher Toko
(Mobile App)
Notes:

Voucher Toko Bisa Di Setting Untuk


Ditampilkan Di Halaman Toko / Tidak
Ditampilkan

Voucher Toko Dapat Dibuat Untuk


Semua Produk / Hanya Produk
Tertentu Saja
4. Flash Sale
Toko Saya
(Tampilan
Mobile APP)
Fungsi :

Meningkatkan Konversi Sales Dengan


Program Flash Sale Toko (Potongan
Harga Spesial Untuk Produk Pilihan
Selama Periode Waktu Tertentu)
5. Produk
Pilihan Toko
(Tampilan
Mobile App)
Fungsi:

Meningkatkan Potensi Jumlah


Kunjungan Pada Produk Yang Dipilih,
Produk Pilihan Akan Tampil Pada
Setiap Halaman Rincian Produk Seperti
Pada Contoh Gambar Di Samping.
6. Paket Diskon

Fungsi:

Meningkatkan Qty Penjualan Dengan


Memberikan Potongan Harga Lebih
Banyak (Misal Jika Customer Beli 2
Barang, Dapat Discount Tambahan 3%)

Gambar Disamping menunjukkan


Tampilan Paket Diskon Pada Hasil
Pencarian Produk (Tampilan Mobile
App)
Tampilan Paket
Diskon Pada
Halaman Rincian
Produk
(Mobile App)
7. Voucher Ikuti
Toko
Fungsi :
Meningkatkan
Jumlah Follower
Pop Up Ikuti Toko Seperti Pada
Gambar Disamping Hanya Akan
Muncul Untuk Calon Pembeli Yang
Pertama Kali Mengunjungi Toko Dan
Belum Pernah Mengikuti Toko
Sebelumnya.
8. Kombo
Hemat
Fungsi:

Jual Produk Tambahan Dengan Kombo


Hemet. Diskon Tambahan Hanya
Dikenakan Pada Produk Tambahan
Sementara Harga Produk Utama Tidak
Berubah.

Gambar Disamping Adalah Tampilan


Kombo Hemat Pada Hasil Pencarina
Produk (Tampilan Mobile App)
Kombo Hemat
Tampilan Box Kombo Hemat Pada
Halaman Rincian Produk (Tampilan
Mobile App)

Produk Tambahan Dapat Digunakan


Untuk push Penjualan Produk Baru/
Kurang Terkenal

Produk Tambahan Dari Fitur Kombo


Hemat Ini Juga Baik Digunakan Untuk
Push Jualan Produk Yang Sifatnya
Saling Berhubungan / Melengkapi
(Misalnya Susu Balita Dengan Kantong
ASI; Obat Dengan Vitamin)

Anda mungkin juga menyukai